
"Benarkah dari mana kau mendapatkan semua informasi itu apakah selama ini kau memang sengaja mencari tahu informasi tentang nona Sofia karena kau sudah mengetahui bahwa Nona Sofia adalah wanita yang sangat cantik jelita." tanya seorang pria, "bukan seperti itu tapi ayahku inginkan aku untuk menikah dengan Putri dari Tuan Stuart Dia sangat terobsesi dengan hal tersebut jadi sejak dulu dia selalu mencari tahu informasi mengenai Putri tuan Stuart yang bernama Sofia walaupun informasinya sangat sulit untuk didapat tapi dengan kegigihan ayah akhirnya dia mendapatkan beberapa informasi tentang nona Sofia walaupun informasi tersebut tidak sedetail yang diharapkan apalagi tak ada seseorang pun yang berhasil mendapatkan foto dari nona Sofia termasuk ayahku nanti saat ini baru ayahku mengetahui wajah dari nona Sofia, awalnya aku tak begitu yakin untuk menuruti keinginan ayahku tapi setelah aku melihat Nona Sofia justru aku sangat beruntung karena ayahku ternyata terobsesi dengan sesuatu yang tepat aku sangat menyukai Nona Sofia." ucap pria tersebut
"Kau jangan dulu merasa di atas awan kami semua juga berniat untuk melamar Nona Sofia jadi sebaiknya kita melakukan persaingan secara sehat." ucap pria lainnya, "baiklah itu tidak masalah kita akan membuktikan siapa pria yang berhasil mendapatkan hati Nona Sofia." ucap pria tersebut
Sementara itu para raja yang sedang berbicara dengan raja Arjun tampak menanyakan tentang Sofia kepada raja Arjun tapi Raja Arjun juga tak begitu mengetahui tentang Sofia yang dia tahu Sofia adalah saudara kembar dari menantunya dan putri bungsu dari tuan Stuart, "aku pikir Tuan Stuart hanya memiliki dua orang anak kembar yaitu Tuan Samuel dan Tuan Steven ternyata Tuhan setor memiliki seorang putri yang sangat cantik dan sangat berbeda dengan Kedua saudara kembarnya." ucap seorang raja
"Aku juga tak mengetahui tentang hal tersebut saat aku datang ke dunia kediaman Tuan aku baru tahu bahwa dia memiliki putri yang sangat cantik dan sangat disayangi itu saja yang aku ketahui." ucap Raja Arjun saya ingin berbicara lebih jauh, sementara itu pangeran galih yang selama ini sudah sering melihat wanita cantik tampak sangat terpesona saat melihat Sofia dia bahkan tak bisa memikirkan ada wanita yang secantik Sofia, "astaga aku tak menyangka selain kaya raya ternyata keluarga Hugas memiliki berlian yang sangat indah di kediamannya." ucap pangeran kerajaan Galee
Desas-desus tentang keberadaan Sofia membuat Stuart sangat tidak nyaman dia sangat tidak menyukai orang-orang yang hanya melihat putrinya dari luar saja dan itu pasti akan mengganggu kehidupan privasi putrinya tapi dia juga tak bisa menghentikan hal tersebut sejak Sofia dewasa dan mandiri hal tersebut pasti akan terjadi sementara kikan tampak sangat cuek berbeda dengan Stuart yang sedang berpikir keras untuk menyingkirkan orang-orang tersebut agar tak terlalu dekat dengan putrinya
Sementara itu di jet pribadi tampak Sofia dan Steven yang duduk saling berhadapan "wah aku tak menyangka para pria tersebut akan menjatuhkan air liurnya hanya karena melihat wujud aslimu tumben kau tidak menutup sebagian wajahmu seperti biasanya apakah karena ini acara pernikahan Samuel dan Emeli." tanya Steven
"Yah aku memang sengaja membuka wajahku di pernikahan Samuel dan Emily dan aku berencana untuk tidak menyembunyikan wajahku lagi karena Ayah sudah mengakui ku." ucap Sofia senyum tipis kepada saudaranya
Tampak Stuart dan Kikan yang sudah kembali ke dalam kamar mereka Stuart yang baru masuk lalu menghempaskan jasnya keranjang "apa mereka tak bisa melihat seorang gadis begitu melihat putriku mereka langsung menawarkan diri untuk menikahkannya dengan putra mereka apa mereka pikir putra mereka pantas untuk menikah dengan putriku membuat aku kesal saja mereka hanya melihat putriku dari luar seberapa cantik dia seberapa baik pekerjaannya seberapa bagus orang tuanya dan seberapa pendidikannya dia tapi mereka tidak mengetahui bagaimana sifat putriku dan apa kesukaannya dan apa keinginannya aku yakin mereka pasti hanya sekedar berasumsi bahwa putriku adalah wanita yang manja aku rasa jika mereka ingin mendekati Sofia mereka harus berjuang lebih keras apalagi aku pikir setelah Sofia pergi beberapa waktu yang lalu sepertinya ada sesuatu yang berubah darinya sepertinya dia menyembunyikan sesuatu atau ingin melindungi sesuatu." ucap Stuart
Kikan yang tadinya cuek dengan semua omelan Stuart langsung beralih arah melihat ke arah sang suami "apa kau juga merasakan hal tersebut, aku pikir hanya aku yang merasakan hal tersebut memang sepertinya dia ingin mengatakan sesuatu tapi sepertinya dia ragu untuk mengatakannya pada kita." ucap Kikan
"Ya aku merasakan ya sayang tapi aku tidak tahu apa yang ada di pikiran Sofia biarlah Nanti dia sendiri yang akan mengatakannya pada kita aku yakin setia sudah bisa memutuskan mana yang terbaik untuk dirinya aku sebagai ayahnya hanya bisa melakukan yang terbaik untuk kebahagiaan putriku." ucap Stuart
"Apa mungkin Sofia memiliki kekasih rahasia yang tidak kita ketahui sehingga dia merahasiakannya pada kita karena dia merasa kurang nyaman saat mengatakannya kepada kita apalagi saat mengatakannya kepadamu mungkin saja kau akan cemburu kepada pria yang dia sukai dan kau akan menculiknya dan membawanya entah ke antah berantah mana agar pria tersebut tak lagi dapat melihat Sofia ." ucap kikan
"Apa kau pikir aku sekejam itu aku tak mungkin melakukan hal tersebut paling aku hanya menculik yang sebentar lalu bertanya kepadanya secara baik-baik setelah aku mendapatkan jawaban aku hanya akan mempertimbangkan dua hal pertama menjadikan dia menantuku kedua menjadikan dia santapan buaya yang ada di markas ku." ucap santai Stuart, kikan hanya bisa geleng-geleng kepala mendengar perkataan suaminya dia yakin perkataan suaminya tak akan sesimpel itu dia tahu bagaimana sifat sang suami yang sangat pencemburu sejak dulu itulah mengapa Sofia harus selalu memberikan perhatian ekstra kepada sang ayah apalagi Sofia juga sangat dekat dengan Mr D yang baru diketahui kikan saat usia Sofia remaja dan Mr D adalah salah seorang bawahan Stuart yang paling setia dan sangat menyayangi Sofia seperti anaknya sendiri kadang mereka seperti anak kecil memperebutkan perhatian Sofia dan Stuart adalah seorang pria yang tak mau kalah padahal hanya Mr D mengambil perhatian dari Sofia sedikit saja tapi Stuart selalu saja merasa cemburu.
Jangan lupa like, komen, vote, dan hadiahnya