
setelah xia yu memberikan obat itu kepada kaisar dia berjalan keluar tidak lupa juga dia menagih ucapan kaisar yang akan mengadakan pertemuan dengan semua anak dan selirnya di ruang keluarga untuk mengklaripikasi kebenaran pada kejadian malam itu, semua orang telah berkumpul untuk mendengar pengumuman dari kaisar di sana sudah sangat riuh dengan bisikan para wanita dan laki-laki mencari informasi apa yang akan di umumkan oleh kaisar. xia yu yang di temani fang yin juga telah hadir di ruangan itu dia duduk tidak jauh dari tempat kaisar karena sang penguasa pasti memanggil dirinya untuk menanyakan tentang kejadian malam itu.
tidak berapa lama kaisar datang bersama putra mahkota dan raja liu, semua orang memberi salam pada kaisar, mereka bertanya-tanya mengapa kaisar datang bersama putra mahkota dan raja liu tapi itu hanya dalam batin mereka, saat kaisar telah duduk di singgah sananya dia memberi perintah kepada semua orang untuk bangkit dan memulai pembicaraan.
'LET'S GET THE BEGIN...' ujar xia yu dalam hatinya dengan menampilkan senyum smirknya membuat merinding author (mari kita mulai..)
"aku mengumpulkan kalian semua di sini karena ingin mengumumkan bahwa anakku raja liu xingsheng telah mengingat semua kejadian di malam penjebakannya bersama permaisuri xia wei nuan" ujar kaisar membuat semua orang di sana terkejut kecuali putra mahkota, raja liu dan xia wei. orang-orang disana mulai berbisik setelah mendengar ucapan kaisar.
"kejadian malam itu.. bukannya raja liu di jebak oleh xia wei wanita bisu itu" bisik lien hua memprovokasi para wanita di sana
"iya aku ingat bukannya dia yang telah menaruh obat ke dalam anggur raja liu..?" bisikan lagi
"iya wanita licik seperti dia pasti akan mendapatkan hukuman dari kaisar sekarang" bisik lien hua menambahkan bumbu dalam perkataannya padahal dia sendiri penasaran kenapa kaisar mengumumkan kejadian malam itu.
"iya pasti sekarang dia akan di hukum atas kejahatannya karena berani menjebak putra kesayangan kaisar" bisik seseorang menyetujui perkataan lien hua
'silahkan kau bersenang-senang dulu dengan mulut kotor mu itu, kau akan tahu akibatnya setelah aku membuka suara. kau akan dengan senang hati membuka semua aib dan akal bulus mu di hadapan semua orang ini, kemenangan selalu berada di depan ALIEN' batin xia yu menatap lien hua dengan wajah polosnya.
"liu sheng dan xia yu adalah korban dari selir yenny atau ibu tiri xia wei dan adiknya\, yang menjebak mereka berdua dengan menaruh racun cinta di dalam anggur liu sheng dan menyuruh seorang wanita bordir untuk melecehkan liu sheng sedangkan xia yu hanya di beri obat tidur dan maaf mene*****nginya terus menidurkannya di tempat tidur liu sheng seakan-akan dia yang telah melecehkan dan menjebaknya." ujar putra mahkota karena di perintah oleh kaisar beliau sangat geram saat mendengar kebenaran dari raja liu bahkan dia merasa sangat bersalah pada xia wei yang kini berganti dengan xia yu.
semua orang terkejut mendengar ucapan putra mahkota yang tak mengira jika raja liu bukan di jebak oleh xia wei melainkan ibu tiri dan pamannya. sedangkan lien hua mulai merasa kesal dan marah kepada xia yu bukannya marah kepada selir yenny atau pamanya di saat mendengar semua orang bersimpati pada xia yu, dia juga semakin geram saat melihat xia yu tersenyum penuh arti padanya rasanya sekarang dia ingin sekali menghampiri xia yu dan menjambak rambutnya tapi dia urungkan karena sekarang dia berada di istana bukan di tempat pengasingan yang bisa menyiksanya sesuka hati dia.
"bawa kemari ke dua orang itu..." titah kaisar kepada kasim lu.
"baik yang mulia.." jawab kasim lu menerima titah kaisar untuk membawa selir yenny dan adiknya. sebenarnya saat dalam perjalanan ke istana raja liu memerintahkan dua pengawal bayangannya untuk membawa dengan paksa selir yenny dan adiknya ke istana.
**tbc