The Story Of The Alchemist

The Story Of The Alchemist
Istana kerajaan xing



Rombongan raja liu telah melewati kota-kota yang di kelola oleh raja liu kini rombongan itu telah memasuki gerbang istana kerajaan xing di sana para pengawal dan pelayan sudah berjajar menunggu para raja dan permaisurinya sedangkan di dalam istana ada banyak tabib yang sedang mencoba membujuk sang kaisar terdahulu untuk di obati, tapi sang kaisar selalu menolak untuk di obati oleh tabib yang di bawakan anaknya yaitu kaisar jiazhen para adik kaisar juga merekomendasikan tabib dari luar tapi tetap saja di tolak, kaisar jiazhen bingung bagaimana cara membujuk ayahnya untuk di obati.


di luar istana sudah berjajar kereta para raja, yang pertama adalah raja minghao li xing putra dari selir peiyu dia datang bersama istrinya permaisuri laila. yang kedua adalah raja kangjian putra dari permaisuri li wei adik dari putra mahkota dia datang bersama selirnya mina. yang ketiga adalah raja jierui putra selir mei selir kesayangan kaisar raja jierui datang bersama tunangannya lili. yang kelima adalah raja liu xingsheng dan permaisuri xia wei nuan atau xia yu.ke enam ada raja jun liu xing dan permaisurinya lien hua. ketujuh pangeran chang yi xing.ke delapan pangeran chen li xing dan seterusnya.


raja dan permaisuri di persilahkan turun dari kereta oleh kasim dari istana, setelah titah di berikan para anak dan menantu turun dari kereta di mulai dari raja minghao sampai yang terakhir namun saat kereta raja liu membuka tirai kain, mata semua orang tertuju pada raja liu dan seorang gadis yang keluar dari kereta itu. mereka terkejut melihat seorang gadis dengan hanfu sederhananya tanpa warna dan riasan yang mencolok begitu enak di pandang bagaikan memandang rembulan yang sedang menerangi malam.



(xia wei nuan - xia yu  maaf jika gambar tidak sesuai)


pembawaannya yang anggun dapat menghipnotis semua mata yang memandang bahkan putra mahkota yang berdiri tak jauh dari pintu utama yang hadir untuk menyambut adik-adiknya sempat tak mengedipkan mata dan tersenyum saat melihat xia yu batinnya bertanya 'siapa gadis yang ikut bersama adik liu..?' tanya putra mahkota pada dirinya sendiri.


sedangkan bisikan terdengar dari orang yan tidak jauh dari xia yu terutama lien hua yang berdecak sebal dengan kehadiran gadis di hadapannya dia juga penasaran dengan identitasnya.


"siapa gadis yang bersama raja liu..?" tanya permaisuri laila pada suaminya


"aku tidak tau sayang.." jawab raja minghao 'gadis ini sangat cantik siapa dia ya, apakah dia mau jadi selir ku tidak ya..? Ah.. tapi jika dia mau jadi permaisuri ku juga aku rela membuang laila' batin raja minghao (dia memang selalu memiliki hasrat ingin memiliki milik orang lain)


"yang mulia gadis cantik itu selir raja liu bukan..?" tanya permaisuri mina pada suaminya


"setahuku raja liu tidak punya selir... apa dia permaisurinya..?" jawab raja kangjian dan balik bertanya


"setahuku permaisurinya sangat jelek dan tidak berpendidikan, terakhir kali bertemu orang-orang berkata jika dia berniat mencelakai permaisuri lien hua karena cemburu raja liu masih memiliki rasa terhadap permaisuri lien hua." jelas mina pada suaminya


"aku tidak tahu..kalau kau penasaran tanyakan saja ayok" jawab raja jierui mengajak permaisurinya menghampiri raja liu.


sedangkan di belakang kereta raja liu ada lien hua yang geram dengan sosok gadis itu. 'Siapa gadis itu..? Baru saja aku menyingkirkan si gagu yang dungu itu. Sekarang datang lagi gadis sok cantik ini, sebenarnya liu ku masih mencintaiku atau tidak sih.?' batin lien hua geram


raja jun liu xing melihat raut wajah istrinya, dia tahu apa di pikirkan lien hua saat melihat gadis cantik itu. 'Kau sedang cemburu dengan gadis yang bersama mantan kekasih mu itu cih.. Akan aku manfaatkan kecemburuan mu untuk memisahkan mereka dan menghancurkan mantan kekasih mu melalui dirimu. Aku tidak sudi hidup bersama dengan wanita yang menyimpan nama lelaki lain di hatinya' batin raja jun liu xing.


_Author.pov : hy readers aku mau kasih info ya.. Aku mau memperjelas nove ini..


Saya membuat novel ini terinspirasi dari salah satu novel aplikasi sebelah tapi saya tegaskan saya tidak menyontek saya hanya terinspirasi dari cara hukuman dan kotak special. Sedangkan tokoh raja liu saya tegaskan sangat berbeda jika kalian tidak percaya silahkan baca novel ini.. TIME TRAVEL DOCTOR BECAMES AN ABONDONED EMPRESS.


Kalian bisa membandingkan dari awal cerita mungkin sampai akhir tapi saya tidak tau akhirnya, maaf karena novel ini berbayar dan saya hanya membaca sampai bab 127 karena ga sanggup ngumpulin koin dan beli maklum saya pengen yang gratis. Maka dari itu saya membuat novel versi saya sendiri, silahkan kalian mau bilang saya apa tapi saya sudah jujur. dan tolong hargai kerja keras orang yang berpikir untuk menghibur Kalian secara gratis. Kami para penulis di aplikasi ini hanya meminta suport dengan cara vote rate dan like saja tidak dengan uang mungkin ada yang memakai koin atau poin tapi gampang di dapat.


Lain kali harap bijak dalam memberi komentar karena dengan di sengaja atau tidak kata yang di sampaikan pada kami penulis bisa membuat perasaan kami down dan susah mencari kata-kata yang tepat ketika menulis novel. Saya sudah terapkan dalam info novel tentang inspirasi saya. Silahkan di cek..


Terimakasih dan mohon maaf bila ada kata-kata saya yang menyinggung tapi saya hanya ingin kalian mengerti bahwa saya menulis novel ini dari saya bebas tugas sebagai seorang istri dan ibu dari anak saya. Mungkin sehabis subuh di bulan puasa ini saya nulis putus nyambung nyalain leptop untuk memberikan kalian penghiburan di waktu senggang dan masa sekarang yang sedang krisis karena virus... Mohon maaf yang sebesar-besarnya dan terimakasih untuk suport kalian.. _off


'(😔😓😞😢😭)'.. batin author


****tbc**