
jika member bangtan lainnya kaget karna baru tau, tapi Sangja dengan kedua anaknya tidak, karna mereka sudah tau, hanya saja itu konfirmasi dari Jijun, mereka sedikit kaget karna ternyata Namjoon membenarkan Yuhan dulu tunangan dengannya bukan pacar
"kalau bertunangan, berarti sampai kenal dengan keluarga kan?" tanya Sangja
"iya.. tidak terlalu dekat paman sama keluarga Yuhan, karna Yuhan tidak pernah mengizinkan saya buat dekat dengan keluarganya" jelas Namjoon
"kok bisa begitu? lalu tunangannya? kan harus melibat kan keluarga?"
"iya tunangan di depan keluarga saya saja waktu itu, keluarga Yuhan hanya dikabari saja, tanpa diundang, saya juga meminta diundang, Yuhan tetap kekeh tidak mau"
"tapi tau kan bagaimana silsilah keluarga Yuhan?" tanya Sangja lagi
"pasti tau lah paman, saya sebagai tunangannya dulu, jelas tau bagaimana keluarga Yuhan"
"yakin?"
"yakin, bahkan hampir semua tentang keluarga Yuhan saya tau, apa yang tidak banyak orang tau"
"okeh baiklah, saya percaya soal itu" kata Sangja
Sangja mulai mendetail-kan pertanyaan kepada Namjoon, untuk ingin memastikan siapa yang mengasuh Yuhan selama ini
Sangja yakin diantara teman teman Munha yang mengasuh nya, Sangja juga berharap ia kenal dengan orang tersebut
"sekarang coba katakan pada saya, siapa nama orangtua dari mantan tunangan mu itu?" tanya Sangja
"orangtua Yuhan?" tanya Namjoon
"iyaa, orang tua nya"
"saya bingung mau jelaskan nya paman, tapi saya coba saya urutkan satu persatu bahasnya ya" kata Namjoon
"boleh" jawab Sangja
Namjoon menjelaskan apa yang ia tau dari keluarga Yuhan, mulai dari Yuhan yang lahir sudah hidup dengan orangtua angkat
"orangtua angkat? oh okeh, bukan keluarga kandung ya?" tanya Sangja
"iya, memang bukan keluarga kandung, tapi angkat"
"lanjut?"
Yuhan di asuh dan dibesarkan oleh orang yang bukan orangtua kandungnya
orang tua kandungnya meninggalkan nya kepada orang asing karna beberapa alasan
"alasan?" tanya Sangja
"saya tidak tau paman alasannya apa, karna Yuhan hanya mengatakan itu, karna ada alasan" jawab Namjoon
"oh okeh, terus?"
orangtua kandungnya dan orangtua angkatnya adalah teman
"teman siapa dengan siapa?" tanya Sangja
"kalau tidak salah, ibu angkat Yuhan dengan ibu kandung nya yang berteman" kata Namjoon
"nah, ini mulai terang kan" kata Sangja pada kedua anaknya
"apa lagi ya paman?" tanya Namjoon bingung
"orangtua kandungnya yang kamu tau, cerita apa tentang mereka?"
"apa ya? sedikit paman, aku sedikit sekali tau orang tua kandungnya, lupa juga siapa itu namanya, sudah lama soalnya kan"
"ohh, sama sekali tidak tau?"
"cuma dengar kalau orangtua kandungnya datang diakhir akhir ini untuk tinggal bersama Yuhan lagi sih"
"tuh kan, appa bilang apa juga" kata Sangja pada dua anaknya
"waah ini jelas sih pa" bisik Yungju
"tapi percuma bahas orangtua kandung, dia tidak begitu tau"bbisik Jungji
"iya, yang penting kita sudah tau siapa orang tua kandung Yuhan ya adalah amma Munha" kata Yungju
"lanjut pa, bahas orang tua angkatnya, aku penasaran, aku tidak begitu kenal tapi siapa tau aku tau orangnya" kata Jungji
menghentikan membahas orangtua kandung Yuhan karna percuma bertanya pada Namjoon yang sedikit informasi, yang penting kan Sangja dan kedua anaknya tau bahwa Yuhan lah memang anak Munha
tapi siapa yang pengasuhnya, mereka belum tau, sedangkan Namjoon dipastikan sangat tau dengan orangtua angkatnya karna kan selama bertunangan akan kenal dan dekatnya pun kepada orangtua angkat
"iya sudah kalau tidak tau orangtua kandungnya, bagaimana dengan kenalnya kamu pada orangtua angkatnya?" tanya Sangja pada Namjoon
"bisa sebutkan siapa nama orangtua angkat Yuhan?"
"ibunya bibi Yangsi" jawab Namjoon
"wooh? Yangsi? serius?" tanya Sangja
"iya, bibi Yangsi"
"suami nya bernama Juan?"
"iya, paman Juan, namanya Hongjuan"
"jelas!" jawab Sangja
"appa kenal? sama keduanya?" tanya Jungji
"Yangsi adalah teman dekat amma" kata Sangja
"apa kami kenal?" tanya Jungji
"kenal kalian, kenal, ingat kan teman amma yang menyukai hewan buas? ia menyukai hanya hewan hewan buas, itu bibi Yangsi" kata Sangja
"oh, ingat, aku ingat banget" kata Yungju
Yungju sangat ingat tapi Jungji sedikit lupa meskipun ada beberapa hal yang ingat
"orangtua angkat Yuhan memang menyukai hewan hewan buas sih paman, setahuku, untuk itu Yuhan juga menyukai hewan buas" kata Namjoon
setelah semua informasi lengkap didapatkan oleh Sangja
pada akhirnya Sangja mendapatkan keberadaan Yuhan, bagaimana kehidupan Yuhan
sekarang gantian, Namjoon yang menanyakan satu pertanyaan tapi mampu mengguncangkan dunia ketika tau jawaban Sangja
"memangnya kenapa ya paman, kalau boleh tau, kok tanya Yuhan tapi saya belum paham maksud paman bertanya ini" kata Namjoon
"emm, ini, soal ini ya, biar aku yag jelaskan, tapi aku mau ingatkan dulu, kamu tadi bilang tau kan soal Yuhan bahkan yang orang lain banyak tidak tau?" tanya Jungji
"oh iya, kenapa?"
"berarti belum sepenuhnya kamu tau siapa Yuhan, jadi saya rasa jangan kepikiran soal kamu seperti sudah tau segalanya tentang Yuhan" kata Jungji
"saya jadi bingung ini, maksudnya gimana dah?"
"gini deh, Yuhan menyukai hewan buas seperti kamu bilang tadi?" tanya Jungji
"iya, memang saya tau, peliharaannya hewan buas semua, disini Jijun dan member bangtan lainnya saksi"
"amma saya juga penyuka hewan buas" jawab Yungju
"kamu tau soal nama Munha?" tanya Jungji
"ahh iya, itu nama ibu kandung Yuhan, saya baru ingat" kata Namjoon
"itu adalah istri dari appa saya, amma ku" kata Yungju
Namjoon malah semakin bingung kenapa malah ia tidak bisa mencerna ucapan Yungju dan Jungji karna otaknya belum nyampek
"ahh, gimana maksudnya ini?" tanya Namjoon
Yungju menarik hapenya lalu menunjukkan foto keluarganya bersama dengan Jungji, Sangja dan Munha
"ada yang kamu kenali dari foto ini?" tanya Yungju
"ahh ini, ini ibu kandung Yuhan" kata Namjoon menunjuk Munha
"ini kan? ini saya, ini hyung saya, dan ini appa saya, pamannya Jijun kan?" tanya Yungju
"oh iya"
"mirip atau tidak perempuan pada foto bersama kami ini dengan Yuhan?" tanya Yungju lagi
"ya karna kan memang dia amma kandung nya Yuhan saya bilang tadi"
"iya tapi dia ibu saya" kata Jungji
karna melihat semakin berputar putar, Sangja langsung turun tangan menjelaskan semuanya kepada Namjoon disana yang disaksikan juga oleh bangtan
tentang Yuhan adalah anak hasil perselingkuhan istri sah Sangja dengan seorang pria, yang sekarang istri nya meninggalkan suami sah demi mengejar Yuhan dan hidup dengan selingkuhannya itu lagi
semua shock mendengar penjelasan itu termasuk Namjoon, karna mereka tidak tau apapun