My Boss My Sweet Husband

My Boss My Sweet Husband
BAB 95



"sudah cukup memujiku nanti aku terbang nih"ucap Vina dibumbui candaan.


Semua berbincang sambil menikmati puding mangga buatan Vina lengkap dengan Fla nya.


"Oh iya vin aku juga mau diajarin masak ya kaya dila, selama menikah kasihan suamiku ini harus masak sendiri terkadang delivery order"ucap imel


"boleh tapi bayarannya per jam ya,hahaha"ucap Vina tertawa


"udah jadi istri pengusaha no 1 masa iya minta bayaran"ucap dila


"kalian juga sama apa bedanya denganku Aldo juga pengusaha Rendy dokter terkenal di Jakarta"jawab vina


"sudah lupakan jadi kamu mau kan ngajarin aku masak?"tanya imel


"Mao gak ya sayang?"tanya Vina pada Al yang ada dipangkuan nya


"iya udah beres tapi masaknya dirumah kamu ya aku belum pernah dateng ke apartemen kalian"ucap vina


"datanglah lusa oke"ucap imel menunjukan ibu jarinya


"oke"jawab vina mengangguk


"non maaf ini ada telepon"ucap bi Ijah memberikan ponsel vina yang tertinggal di dapur


"siapa bi?"tanya vina


"gak ada namanya non"jawab bi Ijah


"Halo"


"......."


"jika kau orang yang tadi berhenti mengganggu ku!!"bentak vina membuat semua orang terkejut


"hahaha jangan marah nona...apa kamu tidak merindukan ku??"


"siapa kau?"


"kau kenal denganku sayang...ingat ingat lah"


"dasar tidak berguna"umpat Vina


"sudah cukup kau bermain main denganku sekarang aku akan menghancurkan keluarga mu dan melenyapkan anak mu yang manis itu"


"apa maumu ha?"bentak vina lagi


"kau sayang sejak dulu aku mau kau.....hahahah"


"Alex"gumam Vina Pelan kemudian menjatuhkan ponselnya.


"Vina siapa kenapa kau terkejut begitu?"tanya dila khawatir


"sayang ada apa?"tanya aditya berjongkok di hadapan vina


Vina tidak menjawab dia justru langsung menggendong Al dan memeluknya.


"dia tidak boleh menyakiti anakku"ujar vina


"siapa yang menelpon Vin?"tanya imel


"Alex"jawab Vina


"apa???? bagaimana bisa kita sudah menjebloskan nya ke penjara"ucap aldo terkejut


"pasti dia menggunakan jaminan untuk bisa bebas.... sayang kamu jangan khawatir okey dirumah ini banyak penjaga dia tidak akan bisa menyakiti mu atau Al"jelas aditya memeluk vina dan Al


Kehidupan yang sudah damai tanpa ada pengganggu kini kembali...alex kembali mengancam keselamatan Vina ditambah sekarang ada Al.


"aku tidak khawatir dengan keselamatan ku mas aku hanya khawatir dengan Al"ucap vina


"nak tenanglah ada kami juga yang akan menjaga Al"ucap rudi


_


_


setalah Alex menelponnya pikiran Vina sudah tidak karuan yang dia khawatir kan adalah putranya Al,dia tahu Alex adalah orang yang tidak waras dia bisa melenyapkan orang tanpa takut akan dipenjara.


"sayang tidurlah mau sampai kapan kamu memandangi wajah Al"ujar aditya memegang dagu Vina


"kau janji kan mas akan menjaga Al?"tanya vina


"aku akan menjaga kalian sayang"jawab aditya kemudian mencium kening Vina.


Keesokan harinya seperti biasa Vina akan membantu aditya untuk bersiap ke kantor


"sudah ya jangan khawatir lagi"ujar aditya merengkuh pinggang ramping vina


"iya mas ku sayang"jawab vina tersenyum kemudian mengalungkan tangannya dileher Aditya


"mau?"tanya aditya yang melihat vina memandangi bibir nya


"mau apa?"tanya vina tanpa mengalihkan pandangannya


Aditya mencium serta ******* bibir ranum vina membuat Vina terlonjak kaget tapi tidak menolak melainkan membalasnya dengan rakus


m....a....mm..aa


Al baru bangun dan menangis kemudian Vina segera menggendong Al dan memandikannya.


"anak mamah mandi biar seger oke"Vina berbicara pada Al sambil menggosok sabun diseluruh tubuh Al


"kau tidak pernah berubah Sayang meski sudah memiliki anak tapi aura kecantikan mu tidak luntur sedikit pun"


Hati itu berbicara mengagumi vina yang sedang memandikan Al di balkon kamar dari mobilnya.


Setalah mandi Vina memakaikan baju dan membawa Al ke meja makan bersama aditya.


"Wahh cucu oma wangi banget"naina mencium Al dengan gemas


"sini ama opa"rudi membuka tangannya dengan cepat Al jatuh ke dalam gendongan opa nya.


"Vin kamu baik baik saja kan?"tanya dila khawatir mengingat Alex telah kembali


"Aku tidak apa apa,aku percaya dengan semua keluarga ku mereka pasti akan menjaga diriku dan al" jawab vina tersenyum


"baiklah aku senang mendengar nya"tutur dila.


"Hari ini kamu sudah mulai bekerja?"tanya vina


"iya gak enak lama lama cuti kerjaan bisa numpuk"jawab dila


"hahaha tenang saja tidak akan ada yang berani memberimu perkejaan yang banyak"Vina terkekeh


"kenapa?"tanya dila mengerutkan keningnya


"Karena mereka tau kamu adalah istri dari pemilik perusahaan,mana ada yang berani memerintah mu"jawab vina selesai mengolesi selai pada roti


"makanlah mas"ucap vina memberikan roti tawar yang sudah diolesi selai oleh vina


"makasih sayang"ucap aditya


"Apa yang dikatakan Vina itu benar?"tanya dila pada aldo


"entahlah"jawab aldo mengangkat bahu nya


"papah Vina masakin apa?"tanya vina


"gausah biar Papah makan roti aja kaya yang lain"jawab Rudi


"tapi Pah nanti perut papah sakit kalo gak makan nasi,Vina buatin bibir deh mau gak?"tanya vina


"iya deh boleh"jawab rudi


Rudi dan naina membawa Al ke teras depan rumah untuk berjemur di bawah matahari pagi.


Vina mulai membuat bubur serta nasi goreng untuk kedua mertua nya.


"sayang aku berangkat ya"Aditya memeluk Vina dari belakang kemudian mencium pipi vina


"iya mas hati hati"jawab vina mencium bibir aditya tanpa malu dengan pelayan serta Aldo dan dila disana.


"assalamualaikum"salam ketiganya


"waalaikumsalam"jawab Vina.


Setelah selesai membuat makanan Vina keluar untuk memanggil mertuanya


"mah, pah ayo makanan sudah siap"ujar vina


"terimakasih ya nak"ucap rudi mengelus rambut Vina.


"iya pah...mamah makan ya ini Vina juga buatin nasi goreng buat mamah"tutur vina


"makasih banyak ya sayang"ucap naina mencium pipi vina.


Selama perjalanan Aditya dan aldo membicarakan alex yang sudah kembali dan bisa mengancam kehidupan istri dan anaknya


"jadi apa yang akan kau lakukan?"tanya aldo


"kita tunggu apa yang akan dia perbuat kali ini jika dia berani macam-macam akan aku habisi"geram aditya


"semoga saja tidak terjadi apa apa pak"ucap dila


"ya semoga saja"jawab aditya.


BERSAMBUNG.........


HAI PARA PEMBACA SETIA MY BOSS MY SWEET HUSBAND TERIMAKSIH ATAS DUKUNGAN KALIAN SELAMA INI πŸ™πŸ˜‚ BOLEH YA MINTA DUKUNGANNYA DENGAN VOTE BIAR AKU MAKIN SEMANGAT BUAT UP πŸ™πŸ˜‚ BOLEH YA πŸ˜₯


JANGAN LUPA MAMPIR KE KARYAKU YANG BARU


"MY CRUEL HUSBAND"πŸ€—πŸ€—


jangan lupa untuk follow Instagram aku @Alfianaaa05_


TERIMAKASIH.... HAPPY READING ❀️🌺🌺