
"ada apa?"tanya aditya
"aku takut aku akan pergi darimu dan anak kita"ucap Vina
"tidak akan ada yang bisa memisahkan kita sayang dan sampai kapan pun aku tidak akan melepaskan mu"jawab aditya
Pertunangan Imel dan Rendy π
pertunangan Imel dan rendy digelar cukup mewah mengingat status keluarga Imel yang terpandang
"kamu cantik banget Mel"ucap vina
"iya bener duhh kapan ya aku kaya gini"ucap dila
"sama kak aku juga pengen dilamar hmm..."sambung risa
"aku bahkan tidak pernah dilamar langsung aja tancap gas"ucap vina cemberut
"Ayolah kita semua justru iri padamu dan selalu berdoa semoga suami kita kaya suami kamu"ucap imel
"Ya udah aku mau ke mas adit dulu ya"ucap vina dan ketiganya mengangguk
"mas Adit dimana sih???"Vina bertanya tanya matanya terus mencari cari ditengah keramaian orang
"Mencari ku hmm???"suara seseorang tiba tiba dari arah belakang
"mas kamu darimana?aku cari cari juga"ucap vina
"itu abis ngobrol sama rekan bisnis,kamu haus gak?"Tanya aditya
"engga mas....mas lihat deh Imel cantik ya"ucap vina melihat ke arah Imel
"tidak lebih cantik darimu sayang"jawab Aditya gombal
"gombal"pekik vina
Dila,Aldo,Risa dan tio datang menghampiri Meraka
"Kakak kau tidak mau makan?"tanya risa
"Tidak ada yang enak dimataku"jawab vina
"jadi kamu mau makan apa Vin?"tanya dila
"Mmm....makan......makan...."ucap vina meletakan telunjuknya di samping dahi tanda berpikir
"Engga ada orang aku udah makan"jawab vina bercanda
"haiss kau ini kak"pekik risa
"hei kalian kapan akan menyusul Imel?"Tanya Vina pada dila dan risa
"Aku sih kapan aja siap, bahkan tidak perlu menyusul Imel aku mau langsung menyusul mu saja"jawab dila frontal
"Baiklah dila Anggraeni Yunita Will you marry me??"tanya aldo tiba tiba bertekuk lutut di hadapan dila
Semua mata tamu tertuju pada mereka tak terkecuali Imel dan Rendy
Dila menutup mulutnya dengan kedua tangan,terharu?sudah pasti karena pria yang dikenal tidak berperasaan berani melamar dihadapan banyak orang
"terima,terima,terima" sorakan para tamu dan teman temannya
"Yes I Will"jawab dila dengan air mata yang menggenang di pelupuk mata
Aldo memeluk tubuh dila erat begitupun sebaliknya
"Aku tidak menyangka kau akan seberani itu do"ucap aditya
"aku sebenarnya gugup takut jika dila akan menolak ku mentah mentah"jawab aldo
"wahhh aldo romantis sekali tidak seperti..."ucap vina menggantung dan melirik tajam aditya
"Hahahaha"tawa semuanya
"Akhirnya anak mamah akan menikah"ucap naina senang
"kita akan memiliki banyak cucu nanti mah yang akan menemani kita bermain"ucap Rudi
"Iya pah"ucap naina
"Lalu kalian?"tanya Aditya pada risa dan tio
"Secepatnya dit"jawab tio yakin
1 Bulan kemudian π
Kandungan Vina sudah menginjak usia 9 bulan dan perkiraan lahiran adalah 1 Minggu lagi.
kini semuanya sedang berkumpul untuk menunggu kedatangan Dina dan Iqbal dari London
"Vina sudah sayang duduklah,lihat kaki mu bengkak sekali"ucap naina
"tidak apa apa mah aku tidak sabar menunggu mereka"ucap vina yang sedang menunggu kedatangan ibu dan adiknya
"mereka akan datang sayang sekarang duduklah"ucap Aditya dan akhirnya vina duduk
Setalah menunggu selama 30 menit,suara mobil masuk pekarangan rumah
"Assalamualaikum"salam dina dan juga Iqbal
"Waalaikumsalam"jawab semuanya
"Kakak.."Teriak iqbal langsung berhamburan ke pelukan vina
"Kakak merindukan mu sayang"ucap vina
"Kak kapan Dede bayinya akan keluar?"tanya iqbal
"mmm.... kapan ya.... sebentar lagi sayang"jawab vina
"Ayo cium kakak"pinta vina menujuk pipinya
"Kak Dila kak Imel"panggil Iqbal juga dan berlari kepelukan Meraka
"Suka banget kak"jawab Iqbal
"gimana kabar kamu sayang?"tanya Dina memeluk tubuh tubuh vina dan mengelus rambut panjang nya
"Vina baik Bu,ibu gimana sehat kan?"tanya vina melepas pelukan nya
Aditya dan yang lainnya menyalami dina, Iqbal tidak mau jauh dari Aditya Karena memang aditya sudah seperti kakaknya sendiri
"Iqbal kemarilah nanti kak adit lelah"ucap dina
"tidak mau Bu,aku sayang sama ka Adit"ucap Iqbal
"kakak juga sayang sama ka Adit kan?"tanya Iqbal
"hahah dasar kamu anak kecil"ucap Vina mengacak acak rambut iqbal
Bi Suti menyajikan teh dan beberapa camilan
"Bu kenalkan ini Risa dan tio mereka adalah adik sepupu mas Adit"ucap Vina
"hai Tante....ehh boleh aku memanggilmu ibu?"tanya risa
"tentu nak"jawab dina
"pantas saja kakak ipar baik ternyata ibunya juga baik"ucap risa memuji
"Oh iya Imel selamat ya atas pertunangan mu maaf ibu gak bisa datang"ucap dina
"tidak apa apa Bu"jawab imel
"Dila juga akan menikah bu sebentar lagi dengan aldo"ucap vina
"wahhh benarkah?anak gadis ibu sudah besar semua ya"ucap dina
"iya bu doakan semuanya lancar ya Bu"ucap dila
Vina,Dila dan Imel memeluk dina erat, sejak dulu Dina selalu menganggap teman putrinya itu seperti anaknya sendiri
"kami menyayangi mu bu"ucap vina
Meraka mengobrol dan saling bercanda,ditengah itu tiba tiba Vina meringis kesakitan
"Awww....awww....mas...."rintih vina tiba tiba memegangi perutnya
"Sayang kamu kenapa?mana yang sakit?"tanya aditya yang duduk disamping Vina
"mas...ahhh darah mas..... sakit"ucap vina Melihat kakinya mengeluarkan darah
"adit bawa dia kerumah sakit, vina akan melahirkan
Aditya langsung menggendong istrinya menuju mobil diikuti semua orang
"dokter Rani siapakan ruang persalinan karena Vina akan melahirkan"ucap rendy di telepon
"Awwww....mas...sakit mas.....hiks...hiks...."rintih vina
Aditya sedih melihat Vina yang begitu kesakitan tanpa sadar dia mengeluarkan cairan bening yang membasahi wajahnya
"ya Allah jangan buat istriku menderita, berikan semua rasa sakitnya padaku"ucap aditya terus menggenggam tangan vina
"Adit sabar sebentar lagi kita sampai"ucap Aldo yang sedang menyetir
"Mas....aku mencintaimu mas"ucap vina dengan tangis
"Aku juga mencintaimu sayang"jawab aditya yang juga menitihkan air mata
Semua sudah dipersiapkan untuk vina,Vina dibawa ke ruang persalinan semua orang sedang menunggu diluar dengan perasaan khawatir
"ya Allah selamatkan anak dan istriku"doa Aditya
"sabar nak"ucap Dina
"ibu kakak kenapa ada di dalam?"tanya iqbal
"kakak akan mengeluarkan adik bayinya sayang"jawab imel
"semoga kakak ipar dan bayinya selamat"ucap risa
"kita berdoa saja sayang"ucap tio memeluk risa dari samping
Setelah hampir 2 jam, akhirnya mereka mendengar suara tangisan bayi
Oekkk....oekkkk....oekkkk.....
Semuanya begitu bahagia setelah mendengar tangisan itu,Meraka saling mengucap syukur kepada Allah dan berpelukan
"bagiamana keadaan istri dan anak saya dok?"tanya aditya saat dr Rani keluar
"Selamat pak anak bapak laki laki dalam keadaan sehat"jawab dokter rani
"boleh kami melihatnya?"tanya naina dan dr Rani mengangguk
semuanya kini sedang berada di dalam ruangan vina
"terimaksih sayang"ucap aditya kemudian mencium kening Vina
"Nak selamat ya sekarang kamu sudah menjadi Seorang ibu"ucap dina
"terimakasih Bu"jawab vina
Semua sudah mengucapkan selamat kepada Vina dan tiba tiba suster masuk membawa bayi Vina yang sudah dibersihkan
BERSAMBUNG......
HAI AKU UP LAGI NIHH π€π€ BANTU LIKE DAN VOTE YA BIAR AKU MAKIN SEMANGAT BUAT UP πππ BANTU KOMEN KRITIK DAN SARAN JUGA BOLEH πβ€οΈ
TERIMAKASIH, HAPPY READING β€οΈπΊπΊ
JANGAN LUPA FOLLOW INSTAGRAM AKU @Alfianaaa05_