
hai semua jangan lupa tinggalkan jejak vote, like dan komentar ya.....🌹
⚜️ Happy Reading ⚜️
pria tampan dengan tubuh atas terpampang jelas menggiurkan itu berjalan tenang sambil menggendong buntelan selimut yang berisi tubuh sang istri,Liora lelah! wanita cantik itu sudah berontak sekuat yang ia bisa,tapi sayang usahanya tak berarti apapun dihadapan suami tiran nya itu.
"Ar..... turunkan aku" desah Liora Frustasi,bahkan pria itu bukannya menjawab.lihatlah bagaimana wajah Menyebalkan itu terkekeh mengejek.
"hahahaha..mau turun sayang? nanti ya kita turun sama-sama,berendam lalu saling menggosok" ucap Arkansas santai dengan kata-kata ambigu dan frontal kurang ajarnya.
sungguh Liora merasa malu,meski mereka telah menikah.tetap saja ia masih malu jika memperlihatkan tubuhnya pada seorang pria meski suaminya sekalipun.
"MESUM!!" pekik Liora jengkel.
"namanya lelaki jantan,kalau tidak mesum ya banci namanya!! sayangku ini minta di hukum ya!! lagipula mengapa memang jika kita mandi bersama?" tanya Arkansas menggoda.
"a...aku malu!" cicit Liora menatap sengit wajah Menyebalkan suaminya itu.
"malu apa? lagipula tubuhmu sudah kulihat semua semalam" ucap Arkansas dengan entengnya.tanpa beban dan senyum miringnya.
nyutttttt....
"aw....aw.....aw......aduh sayang jangan memancingku seperti itu!! kau mau ular piton bangun!!" ujar Arknasas meringis ngilu kala perut sixpack nya diberi cubitan maut tepat sasaran istrinya itu.
"ular? ular apa? kau pelihara ular didalam sini?!! mana...mana?!!" Liora panik seketika,tanpa sadar wanita cantik itu langsung melingkarkan lengannya pada leher suaminya erat,sangat erat.bahkan rasanya Arkansas hampir mati tercekik,tapi tak apalah untung istri jika tidak!! sudah putus itu tangan.
"kau tak merasakan nya dibawah sana sayang?" tanya Arkansas menatap intens dengan seringainya.
deg..............
sial!!
Blushhh......
wajah Liora memerah seketika.
HAHAHAHAH.....
"bagaimana sayang?!! kau membiarkannya tersiksa semalaman" ucap Arkansas dengan wajah sedramatis mungkin.
Liora diam,tubuhnya membeku dengan jantung berdebar.sungguh semalam ia begitu lelah dan tanpa sadar tertidur,jadi ini bukan salahnya bukan?.
Pintu besar menuju ruang bawah tanah tepat dibawah kamar sang tiran terbuka,Liora mengerjap heran,mengapa Suaminya berjalan kesana? ada apa dibawah kamar mereka? Liora bertanya-tanya.
deg........
manik Liora membulat sempurna kala baru mengetahui ada ruang pemandian seperti ini di mansion mewah Wiguna itu,selama tinggal disana liora tak tau sekalipun.
Kolam besar dengan cahaya tamaram dan penuh dengan kelopak mawar serta lilin-lilin aroma terapi itu begitu indah menenangkan.
satu demi satu undukan tangga dilewati Arkansas sembari tetap memeluk tubuh liora dalam gendongannya erat.
selimut tersingkap,kini Liora dan Arkansas masuk sepenuhnya kedalam kolam besar berisi air mawar dan madu itu.
Arkansas memeluk tubuh liora dari belakang dan mulai melepas tanktop yang dikenakan sang istri,kini mereka hanya terbalut pakaian dalam saja.
pria itu mengusap punggung Liora dengan sebuah kain lembut yang telah diberi ekstra mawar dan sabun beraroma vanila.
deg.....deg.....deg....
sentuhan lembut yang mampu membuat Liora melayang dengan tubuh menegang.
"rilex sayang,aku akan menunggu hingga kau siap" ucap Arkansas lembut.Pria itu benar-benar memiliki kontrol diri yang luar biasa.
setelah Liora selesai,kini gadis itu yang berganti mengusap Tubun Arknasas dengan kain yang telah diberi sabun beraroma kayu pinus.
Glek.......
deg.....deg.....deg....
Liora bungkam seribu bahasa.
punggung tegap dan kekar dengan beberapa luka bekas sabetan pedang dan peluru terlihat menghiasi punggung suaminya itu.
otot-otot keras yang menghiasi seluruh tubuh bagian atas Arkansas terlihat begitu memukau dengan delapan ABS yang terbentuk sempurna saat Tubuh itu berbalik padanya.
"puas memandangi ku hm?!! bagaimana bagus bukan tubuh suamimu ini? " tanya Arkansas jahil,pria itu membawa tangan halus liora membelai otot perutnya.
deg.....deg....deg......
Liora bahkan tak mampu berbicara lagi,bahkan tanpa sadar wanita itu mengangguk.
Bwahahahah..
"eh?" Reaksi binggung Liora sungguh membawa tawa Arkansas pecah seketika.
deg....
"aduh ini suamiku dikasih makan apa sama mom,kenapa tubuhnya begitu sempurna?!! dasar Liora bodoh!! bisa-bisanya tertangkap basah dengan wajah bodoh ini!!" rutuk Liora dalam hati.
setelah acara mandi bersama yang berakhir membuat rasa malu Liora diujung tanduk, kini mereka telah kembali berpakaian.
"baby mau buka kado-kado itu?" tanya Arkansas berusaha mengembalikan mood sang istri yang kini merajuk akibat kejahilannya tadi.
manik Liora kini menoleh menatap tumpukan kado-kado mewah di sudut kamar mereka.
dengan antusias wanita cantik istri dari Arkansas itu berjalan menuju tumpukan kado dari para sahabat mereka itu.
kado pertama dari Marsel.
"wah.....tiket peragaan busana di Milan!!" pekik Liora girang.
setelah puas melihat kado pertama,kini kado kedua dibuka wanita cantik itu semangat,kado dari Axel.
wajah riang tadi tak lama berubah menjadi wajah datar dengan dengusan kesal yang cukup keras hingga Arkansas bangkit dari sofa dan menuju sang istri,penasaran juga melihat apa yang Axel berikan untuk mereka.
"Apa-apaan si kutu komputer itu?!! masa dia kasih kita DVD blue Film!! mana Miyabi lagi?!!! dasar sinting!! pantas dia bilang supaya adikmu cepat bangun!! ck... lama-lama kumutilasi pria gila itu!!" amuk Liora geram, Arkansas? pria itu diam,fikiranya melayang kemana-mana saat melihat CD yang dipegang istrinya itu,gila!! otaknya tanpa diperintah membayangkan Liora berpose hot diatas ranjang.
"AXEL SIALAN!!" maki Arkansas dalam hati.jika saja Liora sudah cukup istirahat,maka dengan senang hati akan diserangnya istrinya itu dengan cumb*an maut nya.
"APA LAGI INI ?! RYU...DASAR PRIA GILA!!" amuk Liora melempar voucher pembelian boneka se*s doll itu begitu saja,wajah Liora memerah sembari melirik takut-takut pada wajah datar suaminya itu,hell!! Arkansas diam mematung melihat cover boneka berbentuk terong panjang keras itu,sungguh Ryu bedebah!!.
"tenang Kansas tenang!!" batin Arkansas sudah mulai tidak fokus.
hadiah dari kotak ketiga dibuka,hadiah dari Xander dan Starla.
"DAMN!! WHAT THE HELL!! mereka sudah gila memberiku pakaian seperti ini?!!" amuk Liora frustasi,wanita itu meraih sebuah linggeria hitam dengan merek Chanel itu miris.apa tidak ada hadiah yang masuk akal? Liora merasa mulai gila.
Arkansas?? wajah bahkan kedua telinga pria itu kini sukses memerah.tak bisa berkata lagi,sungguh semua kawan-kawannya adalah makhluk paling laknat dimuka bumi.
"aku harap James lebih sedikit normal" ucap Liora yang kini membuka kado dari James,sungguh bahkan untuk melihat wajah Arkansas saja rasanya ia tak sanggup.
"YA TUHAN!! JAMES BEDEBAH!!" amuk Liora kala melihat sebuah kado dengan satu kotak penuh obat kuat dan ******.bolehkah Liora mengubur pria bernama James itu hidup-hidup ? apa maksudnya coba memberi Liora barang seperti itu?.
dengan jengkel wanita cantik itu membuang sembarang arah kotak obat aneh itu.
dan sayang sekali,kotak itu ditangkap tepat oleh pria tampan yang kini terlihat salah tingkah,untung liora tak sadar.jika ia maka mau ditaruh dimana wajah dingin nan tampan Arkansas nanti? harga diri !.
"ini dari Gabril dan Jessy!! awas saja jika ini kado aneh lagi,akan kuhajar mereka!!" sembur Liora mulai was-was.
deg....
"MEREKA SAMA SAJA!! PARA BEDEBAH ITU!!" pekik Liora geram.bagaimana tidak,lagi.sebuah Ligeria hitam hanya berbeda model kini berada ditangannya.apa para inti itu bekerja sama? Liora menghitung dalam diam stok kesabarannya.
Srakhhhhh.....
dirobeknya sadis pakaian laknat itu,sungguh Liora malu sampai mau mati rasanya.bahkan kini wanita itu menoleh patah-patah ke arah belakang tubuhnya dimana Arkansas berada.
deg......
"a...aku akan buka kado dari Rion dan setelah itu aku akan keluar menyiram bunga ditaman!!" gugup Liora,bahkan wanita itu tak tau apa yang sedang ia ucapkan karna gugupnya.
"YA TUHAN MATILAH KAU RION!!" frustasi Liora kala menatap nyalang celana dalam hitam itu,lagi.apa mereka tidak punya kreativitas untuk mencari hadiah?.
gadis itu bangkit dengan membawa semua linggeria itu dan segera memasukannya kedalam sebuah kardus.
"a...akan kubakar benda tidak jelas ini!!" ucap Liora gugup.
Tab....tab....tab......
deg.........
lengan kekar itu kini melingkar sempurna pada perut ramping Liora,gadis itu gelagapan seketika.
"Ar...kamu mau apa?" cicit Liora kala deru nafas Arkansas terasa panas menerpa tengkuknya.
"aku lapar" ucap Arkansas serak.
"ma...makanlah didapur!" Gila!! Liora rasanya mau mati berdiri kala lidah basah dan hangat itu kini menari diatas kulit lehernya.
"aku mau memakanmu sayang,bukan makan didapur!!" ucap Arkansas semakin tak terkendali,telapak tangan besar itu kini mulai merangkak memasuki pakaian yang istrinya kenakan.
m*mpus!!
bulu kuduk Liora berdiri seketika.
deg......deg.....deg
"aku sudah puasa semalam sayang dan kini aku lapar!!" rengek Arkansas dengan suara serak dan berat itu.
tersenyum paksa.sungguh ia malu! tak lama Liora berucap.
"hanya semalam Kansas,kau tau istrimu ini butuh istirahat" ucap Liora sabar.dasar raja mesum ini tidak bisa bersabar!.
"hanya, hanya!! tapi adik junior ku sakit sayang!!" ujar penuh penekanan aduan pria itu, Arkansas kini berubah mode layaknya bocah kecil meminta permen.Liora terkekeh juga akhirnya.suaminya ini manis-manisnya mesum.
deg.....
manik Liora membola kala merasa tangan suaminya mulai merambat masuk.
"engghhh" Liora mengerang geli kala kulit dadanya dibelai oleh tangan kekar suaminya itu.
kini pria itu membawa tubuh sang istri duduk di atas sebuah sofa didekat ranjang.pria itu duduk dengan tubuh Liora berada dalam pangkuannya.
sebentar lagi maka kaitan bra itu terlepas.
"KANSAS!! TU...TUNGGU!!" pekik Liora panik.
tidak perduli,pria itu kini asik bermain diatas dada sang istri.
kini liora hanya berbalut bra tanpa pakaian lagi.wanita itu duduk menghadap Arkansas yang sudah terbakar birahi.
"ssshhhhh" desis Liora kala Arkansas mulai nakal mengecup dadanya dari balik bra merah berenda yang ia kenakan.
"unggghhh...Ar...sshhhh" pusing,Liora merasakan kepalanya berdenyut kala kenikmatan yang tak pernah ia rasakan kini seakan membakar akal sehatnya.
suaminya,pria itu bermain-main diatas dadanya.meniup kulit atas tubuhnya sens*al dan ganas.
manik indah itu terpejam dengan desahan liar yang mulai terdengar.Arkansas semakin kalap.
"ah...sudah...sudah!! ber...berhenti dulu Kan..Kansas!!" nafas Liora terengah-engah,ini baru permainan lidah dan tangan nakal Arkansas pada dadanya.bagaimana jika juniornya bermain? Liora bergidik.
tak........
kancing bra itu terlepas sudah,Liora segera menyilang kedua tangan sebelum bra itu terlepas.
"KANSAS!!" panik Liora kala manik suaminya mulai memerah.
wajah pria itu maju mendekat pada dada montok sang istri.
tok.....tok....tok....
"damn!!" sejengkal lagi ia merasakan kenyalnya benda penghasil makanan anak-anaknya nanti,sebuah suara laknat menganggu segala aktivitas nya.
"KAKAK IPAR SARAPAN!!"
"DAMN!!" umpat Arkansas kali ini benar-benar geram,saat suara teriakan disertai ketukan pintu tidak sabaran itu terdengar.Ara! kau cari mati nak.
secepat kilat Liora mendorong tubuh Arkansas dan mulai merapikan penampilannya kembali.
"a..aku keluar dulu!!" Liora berlalu secepat kilat tanpa menoleh kebelakang lagi.
"hah.....sabar buddy,waktunya belum tepat!!" desah Arkansas frustasi saat melihat pusakanya kini sudah berdiri tegak.sialan!!
"selamat!!" desah Liora lega saat keluar dari kandang macan itu.
"selamat kenapa kak?" tanya Ara binggung.
"tidak ada" jawab Liora cepat.
kini gadis itu memilih diam.
⚜️⚜️⚜️
"MORNING EVERYBODY!! TRISTAN YANG TAMPAN DATANG MEMBAWA PARA IBLIS DARI NERAKA!!" pekikan Heboh Tristan terdengar riang memasuki Mansion.memang semalaman ia pergi dan menginap di rumah Marsel dan kini mereka tengah datang untuk membuat rusuh,sungguh tidak ada akhlak memang.
Liora segera berbalik dan menoleh kebelakang melihat sosok pria manis yang sudah dianggapnya adik itu.
"wah kau cantik sekali Mrs boss!!" celetuk Axel jahil.Liora mendengus mendengar ucapan basa-basi si mata dewa.
"selamat pagi Tristan" sapa Liora ramah,bahkan senyum manisnya merekah lebar.
Axel,Ryu,Gabril,Rion,James? kelima pria itu mengeryit binggung.ada apa dengan istri bos mereka itu? mengapa Liora menatap mereka bagai musuh? ayolah mereka benar-benar lupa akan dosa rupanya.
"kenapa kami tidak disambut Mrs bos? kok hanya si anak setan ini saja?!' tanya Ryu Penasaran.
"kalian semua setan mesum tidak perlu kusapa, buang-buang waktu!!" sembur Liora bengis.
"hehehehe...sorry Mrs bos,kami semua bercanda saja itu!!" tawa sumbang Axel .
"ayolah Liora,kau tega mengacuhkan para pangeran tampan ini?" ucap James dramatis.
"tidak usah melas!! wajahmu busuk tidak cocok!!" sembur Liora ,sungguh ia masih kesal.
Tristan maju dengan wajah pongkah dan songong,tanganya ter-rentang ingin memeluk kakak iparnya itu.
"jangan berani kau memeluk istriku Tristan!!"
Glek......
semua kini menoleh ke arah lift dimana Sosok arkansas tengah berjalan dengan angkuh.
tangan dimasukkan kedalam saku celana lengkap dengan rambut berantakan tidak tersisir rapi.kesan Bad man dan Arogant menguar pekat membuat semua orang tak berkedip bahkan Liora sampai melongo,apa suaminya ini bukan manusia? mengapa pria ini begitu rupawan ? Liora merutuk karunia Tuhan pada pria tiran itu.
"hehehehe..colek sedikit saja bos,lagipula Liora kakak ipar ku!! ia kan kakak ipar? lagipula Tristan yang tampan ini hanya ingin mengucapkan selamat pagi!!" Tristan sungguh tak bisa berfikir lagi kala melihat sikap posesif Arkansas.
"kalian!!" tunjuk Arkansas bengis pada para sahabatnya itu.
"don't touch my mine!!" titah Arkansas tegas dan arogan.
HAHAHAHAH....
semua menoleh kala gelak tawa membahana terdengar bersamaan dengan bunyi lift kembali terbuka.
"that's my son!!"
TBC.....