My First Love Is My Wife

My First Love Is My Wife
S1: Cinta pertama



...Cafe, K...


"Katakanlah, apa yang kau ingin bicarakan padaku?" Ujar Queena.


"Aku sudah tau semua kebesaran'nya, tentang'mu kakak ipar" Kata David yang membahas tentang kebenaran entah itu apa.


"Ke--kebenaran apa?" Tanya Queena gugup karena perasaan'nya mulai tidak tenang.


"Jangan berpura-pura lagi di hadapan ku kakak ipar Queenaaaaa, Ahh... salah lebih tepatnya kakak ipar Angel" Ucap David dengan memanggil Queena dengan nama Angel.


"Ap-ap... yang k--auuu katakan David? Kakak tidak mengerti apa yang sedang kau bicarakan sebenarnya?" KatanQueena yang terbata karena ia kini tau dimana arah pembicaraan David sebenarnya.


"Maaf karena aku harus mengungkit kenyataan ini ka! Kau adalah Angel, cinta masa kecilnya Alvaro! Angel kecil yang selama ini Alvaro nanti-nanti kehadiran'mu. Jangan mengelak lagi ka, aku sudah mengetahui semuanya tentangmu... Semuanya..." Kata David dengan menatap wajah Queena yang kini tengah berkaca-kaca.


"Angel!? Nama panggilan kecilmu yang berasal dari nama tengah-mu, Angelina bukan? Kau mengganti nama panggilan kecilmu dengan nama Queena yaitu nama depanmu... Bukan begitu kakak ipar, Angel" Jelas David.


"Dan kau menutupi jati dirimu yang sebenarnya kepada semua orang terutama kepada Alvaro! Karena ap? Karena dirimu yang tidak ingin Alvaro mengetahui fakta sebenarnya bahwa kau adalah Angel bukan? karena bagimu... kau pasti akan menyakiti Alvaro jika Alvaro tetap terus bersamamu yang sebagai Angel! Lalu... bagaimana dengan dirimu yang sebagai Queena? Yang malah lebih menyakiti Alvaro dengan menutupi identitas dirimu yang sebenarnya kakak ipar?" Tutur David dengan menatap manik mata Queena yang perlahan meneteskan air matanya.


"Dari mana kau tau semua ini, David?" Tanya Queena dengan lirih lalu menghapus air matanya yang keluar begitu saja dari pelupuk matanya secara perlahan.


"Mommy Maura" Jawab David.


"Aku tidak sengaja mendengar gumama'nya saat aku berkunjung ke mansion utama dirgantara! Jangan salahkan Mommy Maura... Karena ia tidak tau apa-apa" Balas David.


"Karena kau sudah tau semuanya maka kau harus berjanji untuk tidak mengatakan semua kebenaran ini kepada Alvaro" Kata Queena.


"Kenapa kakak ipar? Kenapa aku tidak boleh mengatakan yang sebenar'nya kepada Alvaro tentang dirimu?" Tanya David yang kebingungan dengan jalan pikiran'nya Queena, sama sepeti halnya Maura.


"Ahhhh... Aku sudah tau jawaban'mu kakak ipar! Kau pasti akan berkata padaku bahwa kau menyembunyikan identitas asli dirimu karena kau tidak ingin melukai Alvaro hanya karena dirimu sendiri! bukan begitu? Alasan yang sama seperti yang dikatakan Mommy Maura kepadaku" Potong David ketika Queena ingin menjawab tapi ia lebih dulu memotong pembicaraan'nya.


"Aku bingung dengan jalan pikiranmu kakak ipar! Jika kau tidak ingin menyakiti Alvaro dengan dirimu yang sebagian Angel. Lalu... bagaimana dengan dirimu yang sebagian Queena yang malah mendekatkan dirimu sendiri bukankah kau berkata ingin menjauhi Alvaro? Katakan padaku apa pertanyaan yang ku berikan salah? Jika ia katakan" Terang David yang terus menerus melontarkan banyak pertanyaan pada Queena.


"Aku memang ingin Alvaro melupakan Angel, dan ia hidup bahagia dengan orang lain, tapi... aku justru malah mendekatkan diriku kepada Alvaro yang sebagai Queena... Aku tidak tau aku harus bagaimana saat ini David. Aku ingin Alvaro mendapatkan wanita yang lebih baik dari pada diriku dan bukan seperti Amanda! Amanda memang menyukai Alvaro... tapi rasa sukanya bukan karena ia cinta Alvaro justru kebalikan'nya, ia hanya obsesi semata saja" Balas Queena tersenyum kecut dengan menatap jalanan dari dalam ruangan'nya.


"Kau pasti akan langsung meninggalkan Alvaro dan pergi sejauh mungkin agar Alvaro tidak bisa menemukan'mu bukan? Itu yang akan kau katakan bukan? Kau sangatlat egois, aku berharap suatu saat nanti Alvaro akan mengetahui yang sebenarnya tanpa harus aku kasih tau, kalau begitu aku pamit kakak ipar. Aku berharap kau bisa merubah keputusan'mu kedepan'nya" Potong David lalu pamit dan pergi begitu saja.


"Apa keputusan'ku benar-benar salah?? Tapi... Ini semua demi kebaikan Alvaro bukan? Agrahhhh. Sudahlah jika terus begini aku pasti akan--" Jerit Queena karena frustasi.


"Ka Queena" Panggil Seseorang yang sedari tadi mendengar percakapan antara David dan Queena.


"See--sesillia? Se-sejak kapan kau berdiri disitu? Kemarilah" Titah Queena karena terkejut dengan keberadaan Sesillia, yaa... jadi yang sedari tadi mendengar percakapan antara David dan Queena adalah Sesillia.


"Aku sudah mendengar semuanya, Ka" Kata Sesillia yang tidak percaya dengan apa yang ia dengar barusan.


"Huuffff, maka kau harus--" Lirih Queena yang kembali lagi terpotong tapi berbeda orang.


"Menyembunyikan identitas aslimu kepada kakak ipar Alvaro sama seperti Mommy Maura dan David bukan begitu, Ka? Kenapa... Kenapa aku juga harus menyembunyi'kan semua kebenaran ini kepada kakak ipar Alvaro? Kenapa" Sela Sesillia yang juga terkejut dengan jalan pikirannya Queena saat ini.


"Kalian tidak mengerti apa yang sebenarnya aku pikirkan" Tutur Queena dengan menatap datar sekitarnya.


"Aku mengerti apa yang kau pikirkan, Ka. Kau ingin kakak ipar Alvaro hidup bahagia tanpa harus bersama dengan'mu yang sebagai Angel bukan? tapi sebenarnya jalan pikiran'mu yang salah, Ka! Maafkan aku jika kata-kataku lancang tapi ini kenyataan'nya ka. Kau mengambil jalan pikirkan yang salah!" Kata Sesillia dengan menatap wajah Queena.


"Apa kau pernah benar-benar berfikir jika kakak ipar Alvaro tau bahwa kau menyembunyikan semua kebenaran ini dia akan hidup bahagia dengan pasangan yang kau akan pilih, ka? Aku yakin tidak! Walau kakak ipar Alvaro sudah menikahi wanita yang kau pilih dan perlahan kakak ipar Alvaro mencintai wanita tersebut tapi aku sangatlah yakin bahwa Angel. Cinta masa kecil'nya masih berada di dalam hatinya" Ujar Sesillia.


"Tidak semudah itu melupakan cinta pertama ka! Walau aku tidak pernah berpacaran tapi setidaknya aku tau tentang hal yang menyangkut cinta, cinta pertama tidak akan bisa terganti dengan pengganti yang lainnya. Walaupun kakak ipar Alvaro nantinya akan mempunyai pasangan lain'nya... yang kau pilih, tapi... Cinta masa kecil'nya tetap akan selalu berada di dalam hatinya dan tidak akan pernah bisa hilang dari hatinya" Terang Sesillia lalu pergi begitu saja sama seperti David tadi.


"Aku rasa aku benar-benar salah kali ini" Gumam Queena dengan memijat pelipisnya.


'Yang dikatakan Sesillia memang ada benarnya, cinta pertama? apa arti dari itu...? Hehhh, tapi... sepertinya aku tidak mengerti apa itu arti dari cinta pertama. Hingga aku... bahkan bisa menjodohkan cinta pertama'ku kepada orang lain... Bodoh bukan? Yaa, itu adalah aku, manusia terbodoh yang lebih merelakan cintanya diambil oleh orang lain dari pada harus bersama dengannya... Hahahaha.... Bodoh? kata itu memang pantas untukku' Batin Queena.


*****


"Cinta pertama adalah cinta yang sama sekali tidak akan pernah hilang dari kenangan setiap orang, pertama kali jatuh cinta, pertama kali cemburu... pertama kali patah hati, Itu semua serba pertama"


_Author 060🥀.