Princess Briana

Princess Briana
299



Kita tinggalkan pak penghulu yang sedang mempersiapkan permainan yang akan menguji adrenalin untas kita beralih ke sebuah markas besar di mana tampak seorang wanita sedang berjalan masuk ke dalam markas tersebut dengan beberapa orang di belakangnya sedangkan para penjaga yang berjaga langsung memberikan hormat


"Silakan nona dia dikurung di bagian kurungan Selatan." ucap seorang pria


Briana langsung menuju ke arah kurungan di mana penyusup tersebut dikurung Briana melihat penyusup tersebut dengan seksama sambil menautkan alisnya "sepertinya dia bukan berasal dari kota A." ucap Brian pada sang tangan kanan yang selalu berada di sisinya


"Dia berasal dari kota M dan tujuannya datang kemari sepertinya ingin mengetahui tentang Anda dan apa yang sedang Nona kerjakan entah siapa memberitahunya tentang lokasi markas." ini ucap seorang pria yang biasa di panggil mr. K oleh Briana


"Benarkah Aku sungguh tak menyangka ada seseorang dari luar yang mengetahui lokasi markas kita kalau seperti itu berarti ada salah satu dari orang-orang kita yang menghianatiku." ucap Briana sambil melihat keseluruhan para penjaga yang ada di markas tersebut


Para penjaga tampak keringat dingin saat melihat tatapan Briana kepada mereka sungguh Briana adalah wanita yang sangat cantik tapi saat dia marah atau menghukum seseorang dia tak pernah pandang bulu


"Aku akan mencari tahu apa yang sebenarnya terjadi sehingga ada seseorang mengetahui tentang markas kita." ucap Mr.K


"Baiklah aku tak bisa lama-lama berada di markas ini sekarang Aku ingin kau mencari tahu dalam waktu 24 jam Aku ingin menerima laporannya." ucap Brian langsung melangkahkan kakinya keluar dari markas tersebut


sementara pria yang bernama Mr. K langsung menunduk hormat dan mengganggu mengiyakan permintaan sang Nona besar


Sementara Nining dan Rani yang sedang bersiap mereka akan keluar ke mall bersama untuk membeli keperluan bayi di mana Brayen yang akan mengatar mereka


Kini Brayen, Rani dan juga Nining serta para pegawai lainnya sudah berada di mall tanpa dinding dan Rani sangat antusias memilih barang-barang yang akan digunakan oleh calon anak Rani dan Brayen


"Astaga Nining lihatlah ini baju ini sangat cantik aku sangat menginginkannya." ucap Rani sambil memperlihatkan baju warna pink yang berada di tangannya


"Bener Nona baju itu sangat cantik tapi nona kita sudah membeli hampir 12 lusin baju yang berwarna pink ucap Nining Tak habis pikir dengan Rani yang melihat semua warna pink begitu cantik di matanya sehingga tanpa sadar dia membeli semua pakaian yang berwarna pink bahkan untuk anak laki-lakinya juga tak luput dari warna pink


Sedangkan Brayen Jangan ditanya bagaimana wajahnya bahkan Rani tak membiarkan Brayen memilih satupun pakaian padahal Brian ingin sekali memilih pakaian untuk putranya tapi istrinya selalu lebih memilih pakaian yang dipegangnya daripada memilih pakaian yang ditawarkan oleh Bryan


Brayen akhirnya sembunyi-sembunyi membelikan pakaian bayi dari sang istri dia membeli beberapa baju bayi yang menurutnya terlihat macho dan bagus untuk putranya dan barang tersebut langsung dia suruh kirim ke kediamannya dengan barang yang akan mereka antar .


Jangan lupa like, komen, vote dan hadiahnya