
Mendengar ucapan suami yang sudah merembet kemana-mana yang diluar logika membuat Mama Erina sangat kesal
"David Guetta kembali di tempatmu." ucap Mama Erina memanggil nama lengkap ayah David sontak saja Ayah David Langsung buru-buru kembali ke tempat duduknya bila istrinya sudah memanggil nama lengkapnya otomatis romantis dia akan mendapatkan hukuman yang cukup berat dari sang istri
"Alvin nak sebaiknya kembali ke kediaman terlebih dahulu dan masalah lamaran untuk Briana silakan melakukan sesuai adat istiadat kerajaan Santos kami sebagai pihak mempelai wanita di sini akan menunggu sesuai dengan apa yang dibicarakan malam ini." ucap kakek Andrew karena sudah pusing melihat putranya yang sedari tadi selalu membuat kesal
Alvin langsung melakukan seperti apa yang dikatakan oleh kakek Briana setelah berpamitan pada seluruh anggota keluarga Alvin langsung pergi keluar
Sementara di luar selesai makan malam entah dan para bodigar menunggu David di tempat dimana mereka memarkirkan mobil milik Tuannya tersebut
"Menurutmu apa yang dilakukan Tuan di dalam." ucap salah satu pengawal pada pengawal yang lain sementara Untas hanya diam sambil menguping ucapan para pengawal
"Menurutku Tuhan tentang membicarakan bisnis pada Tuan Guetta." ucap salah satu pengawal
"Tapi menurut para pelayan yang tadi berbicara keluarga Guetta tak tak pernah membicarakan bisnis di lingkungan rumah mereka dan peraturan tersebut sudah ada sejak dulu." ucap salah satu pengawal
"Apakah mungkin Tuan adalah anggota keluarga Guetta tapi bagaimana mungkin sedangkan Tuan adalah pangeran dari kerajaan Santos begitupun kedua orang tuanya adalah orang asli negara Santos ucap salah seorang pengawal yang telah lama ikut Raja Alvin
"Apa kalian tahu identitas tunangan dari raja Alvin." tanya salah seorang pengawal
"Apa jangan-jangan tunangan Raja Alvin adalah kekasih Raja Bastian sehingga tuan muda kemari untuk meminta maaf pada raja Bastian secara pribadi." ucap sang pengawal berpikir negatif sementara Untas yang mendengar hal itu sangat terkejut
"Untas yang sedikit menjauh dari para pengawal tersebut langsung mendekat benarkah apa yang kalian katakan tentang tuan muda jadi apakah kalian pernah melihat tunangan tuan muda." tanyak untas sangat penasaran
Untas yang sedang menunggu jawaban dari pengawal harus menahan rasa penasarannya tiba-tiba dari arah pintu rumah keluarga Guetta keluar Alvin dan langsung masuk ke dalam mobil miliknya untas pun langsung masuk kedalam mobil di mana dia duduk di samping sopir
Dari spion Untas melihat Tuannya sedang tersenyum bahagia pikir untas pasti tuannya sudah mendapatkan maaf dari Raja Bastian dan itu membuatnya bahagia
Alvin yang menyadari tatapan asisten barunya langsung menatap pada untas ada apa dengan mu unta Kenapa kau selalu melihatku seperti itu apakah ada yang ingin tanyakan." ucap Alvin dengan wajah bahagia
"Bagaimana rasanya bertemu dengan keluarga Guetta apakah sekarang Tuan merasa lebih baik dan perusahaan tuan akan baik-baik setelah dimaafkan oleh raja Bastian." tanya untas penuh percaya diri
Mendengar pertanyaan asisten barunya membuat Alvin bingung asisten baru ini mengatakan hal itu padanya emangnya dia harus minta maaf apa pada calon adik iparnya tersebut memang asisten di hadapan ini sering keceplosan Untung saja asisten baru ini adalah sekertaris yang pintar dan setia apalagi Untas adalah sepupu Rendra .
Jangan lupa like, komen, vote, dan hadiahnya