Little Queen

Little Queen
#37



Suasana malam hari di mansion utama BENATA sudah berkumpul, Dominic juga ikut serta walau kondisi nya masih belum stabil tapi dia juga ingin bertemu dengan pria yang dekat dengan putrinya.


"Apa dia nyasar " ucap indah, yang melihat jam sudah menunjukan pukul 7 malam.


"Tidak mungkin grandma Sasa sudah mengirimkan alamat mansion kita " ucap Sasa.


"Coba kau hubungi dia sayang " ucap Dominic.


"Sebentar " ucap Sasa.


Langsung mencari nomor seseorang dan setelah menemukan nomor yang dia cari, tanpa pikir panjang sasa langsung menghubungi nya.


Tapi sayang selaku gagal karna tidak di jawab oleh nya.


"Bagaimana sayang apa dia menjawab nya " ucap Dinda.


Sasa menggelang kepala, dia juga tidak tau tidak pernah begini dan dia merasa hatinya tidak enak.


"Dia tidak menjawab Bun" ucap Sasa lemah.


"Mungkin dia masih di jalan " ucap alaric.


"Benar sayang, kita harus berpikir yang positif saja " ucap Dominic...


"Benar sayang apa yang di katakan Daddy mu " ucap Dinda.


Sedangkan di jalan yang sepi, pria yang mengendarai mobil nya tiba-tiba di hadang oleh segerombolan preman.


"Ya ampun mau apa lagi mereka " ucap pria tersebut.


Tok Tok Tok


"Keluar kau " teriak nya.


Pria misterius membuka sedikit Kawa mobilnya.


"Ada apa " ucap pria misterius.


"Keluar kau, atau akan aku pecahkan kaca mobil ini " ucap preman tersebut.


Pria misterius langsung keluar dari dalam mobil nya, tapi belum apa-apa preman tersebut langsung memutarkan tangan pria misterius.


"Tidak semudah itu " ucap pria misterius, langsung memutar balik tangan pria preman tersebut.


"Kurang ajar " geram preman.


"Pergi atau akan aku patahkan leher kalian " ucap nya.


Tentu saja preman lain langsung mundur saat melihat pistol di tangan pria misterius .


"Hi kenapa kalian pergi " teriak pria tersebut.


"Bagaimana teman mu sudah pergi kau masih ingin melanjutkan misi mu " ucap pria misterius.


"Asal kau tau aku bisa saja membunuhmu, karna kau sudah membuat ku terlambat " ucap pria misterius.


Bughhhh


"Ini peringatan pertama untuk mu, dan aku akan membunuhmu jika kalian masih berkeliaran di mata ku " ucap pria misterius.


Dia langsung masuk ke dalam mobilnya, dan melanjutkan perjalanan nya menuju mansion utama .


"Kalian salah cari lawan kawan " ucap pria misterius.


Dia langsung melajukan mobilnya menuju mansion utama BENATA.


"Sepertinya dia bukan orang sembarangan " ucap seorang wanita .


Setelah melihat kepergian mobil hitam, dia juga langsung melajukan motor nya .


Sedangkan pria misterius yang sudah berada di depan gerbang Mension langsung di hampiri oleh security.


"Maaf bisa saya bantu tuan " ucap security.


"Saya ingin bertemu dengan pemilik mansion ini " ucap nya.


"Maaf jika boleh tau siapa tuan " ucap security lagi.


"Dokter Sasa " ucap nya.


Security langsung mempersilahkan pria tersebut masuk saat mendengar nama nona muda mereka yang di sebutkan, karna memang sebelumnya tuan rumah sudah memberitahu jika akan ada tamu yang datang .


Dan tak lama Ara juga sampai di mansion utama, karna sebelum dia memang pergi ke sebuah tempat.


Ting Tong


Mereka yang berada di dalam mansion langsung memandang asal suara.


"Biar Sasa saja yabg buka pintu nya " ucap Sasa langsung bangun dari duduk nya.


"Baik sayang " ucap mereka.


Ceklek


"Maaf apa aku terlambat " ucap pria misterius.


Sasa yang melihat pria yang dia tunggu-tunggu langsung menghembuskan nafas lega .


"Syukur kau tidak terjadi apa-apa " ucap Sasa.


"Silahkan masuk " ucap Sasa.


Mereka yang berada di ruang keluarga langsung memandang suara langkah kaki yang mendekati mereka .


"Selamat malam tuan , nyonya maaf saya terlambat " ucap pria misterius.


"Tidak masalah kami memakluminya, silahkan duduk " ucap Dominic.


"Terima kasih tuan " ucap pria misterius.


Saat semua nya sudah duduk, mereka mendengar langkah kaki seseorang yang mendekat.


"Maaf, apa Ara mengganggu " ucap Ara.


"Tidak sama sekali sayang, sini bergabung " ucap Dinda.


Ara langsung duduk di samping bunda nya.


"Maaf nak siapa nama mu " ucap Dominic.


"Nama saya .... "


Cie penasaran ya siapa nama nya 🀭 next part selanjutnya KK semoga suka dengan hasil halu author kali ini πŸ™πŸ»


Pengumuman :


Jangan lupa besok akan ada novel terbaru author yang akan terbuat pukul 7 pagi dan sebelum itu jangan lupa untuk mampir di part pertama nya berjudul Luka Yang Terdalam πŸ™