
" apa kamu bersama para model mu disini?? Tanya Nari"
" Iya.. fashion week ini skala besar.. jadi akan sangat banyak brand ternama yang memakai jasa model kita.. Ucap Aeri"
" Oh seperti itu..
" Nari aa, sebelumnya maafkan aku.. aku pernah jahat kepadamu.. maafkan aku.. Ucap Aeri"
" Sudahlah.. aku tidak ingin membahasnya.. itu kan dulu.. Ucap Nari"
" Tapi tetap saja.. aku masih merasa bersalah kepadamu.. sebenarnya aku malu bertemu denganmu tapi setelah bertemu dengan kamu waktu itu memang sepertinya aku harus menemui mu lagi.. apa kita bisa berteman??? Tanya Aeri"
" Ah iya..
" Maafkan aku.. Ucap Aeri"
" Tidak apapa.. bukankah kita teman.. Ucap Nari"
" Iya.. oh ya, apa kamu bertemu Key?? Wanita waktu itu?? Tanya Aeri"
" Memangnya Dia di sini??? Tanya Nari"
" Iya.. Dia salah satu model Fashion week disini.. tapi bukan dari agensi kita.. Ucap Aeri"
" Ohh begitu..
" Lebih berhati-hati lah.. Ucap Aeri"
" Ah iya.. terimakasih.. Ucap Nari"
" Ya sudah aku harus pergi.. ah ya boleh aku meminta nomor ponsel mu?? Tanya Aeri"
Setelah memberikan nomor ponselnya Nari kembali fokus dengan kegiatannya..
Saat mengingat apa yang dikatakan Aeri tentang Key, Nari menghentikan sejenak kegiatannya..
" Nari aa.. kamu tidak apapa?? Tanya Jae Ha"
" Ah iya Oppa.. Ucap Nari"
Walau ada perasaan takut tapi Nari harus tetap fokus sekarang.. Dia harus melakukan pekerjaannya..
Pukul 10 malam USA..
Jungkook baru sampai Hotel.. hari ini lelah sekali.. karena mereka melakukan kegiatan mulai pagi.. harus rehearsal dulu sebelum konser mereka..
Setelah membersihkan tubuhnya Jungkook mengambil ponsel mencoba menghubungi Nari..
Pesan:
" Sayang.. aku baru selesai konser.. kamu sedang apa?? Kalo tidak sibuk hubungi aku.. Ucap Jungkook"
Menunggu beberapa saat Nari membalas pesan Jungkook..
Pesan:
" Nari baru istirahat makan siang Oppa.. ucap Nari"
Pesan:
" Bisa aku menelpon kamu?? Tanya Jungkook"
Tanpa membalas Nari segera menghubungi Jungkook..
Telpon:
" Apa lelah??? Tanya Nari"
" Sedikit.. apa kegiatannya sudah selesai??? Tanya Jungkook"
" Belum.. tapi akan dilanjutkan nanti malam.. Nari sedang makan siang bersama Jae Ha Oppa dan Yuta.. Ucap Nari"
" Oppa istirahatlah.. aku akan......
" Hay Nari ssi.. Sapa seseorang yang tidak asing untuk Nari"
Telpon:
" Halo sayang..
" Oppa, aku tutup dulu.. nanti aku akan menelpon Oppa lagi..
" Aku seperti pernah mendengar suara itu.. bukankah itu...
Nari menutup sambungan telpon Jungkook..
Jungkook tau itu suara siapa..
Jungkook kemudian menghubungi nomor Nari lagi tapi tidak di jawab oleh Nari..
Osaka, Jepang..
" Hay Nari ssi.. Sapa Key"
" Oppa, bisa kita pergi.. Ucap Nari"
" Tunggu tunggu.. kenapa buru buru sekali.. aku ingin bergabung makan siang denganmu.. Ucap Key sambil memegang tangan Nari"
" lepaskan.. Ucap Nari, Jae Ha membantu Nari terlepas dari genggaman Key"
" Pergilah.. apa kau ingin aku menyeret mu pergi dari sini.. Ucap Jae Ha"
" Oh tenanglah.. aku tidak akan menyakitinya.. Ucapnya"
Nari berjalan meninggalkan Key diikuti Jae Ha dan Yuta..
Walau Yuta tidak begitu mengerti masalah apa yang terjadi tadi Yuta melihat Nari sedang tidak baik baik saja..
Nari kembali ke kamar Hotelnya.. tubuhnya bergetar.. rasa takut itu datang lagi.. Dia teringat bagaimana Key memperlakukannya dengan kasar..
Nari terduduk dan menangis..
" Nari aa.. lihat aku.. kamu akan baik baik saja.. tenanglah.. Ucap Jae Ha mencoba menenangkan Nari"
" Oppa.. ahhh... Dia.. Dia akan menyakiti Nari lagi.. Dia... Ucap Nari"
" Tidak ada yang akan menyakitimu.. tenanglah.. lihat aku.. Ucap Jae Ha"
" Aku mau Oppa.. Jungkook Oppa.. ahhh... Ucapnya sambil menangis"
" Ada apa sebenarnya.. Tanya Yuta yang masih bingung dengan keadaan ini"
" Bisa panggilkan dokter kesini.. tolonglah.. Ucap Jae Ha"
" Ah iya iya..
Jae Ha mengangkat tubuh Nari dan meletakkan ke tempat tidurnya.. terlihat Nari yang ketakutan..
" Oppa.. Oppa...
🌹
Telpon:
" Iya tuan.. Jawab Jae Ha"
" Ada apa?? Kenapa Nari tiba tiba menutup telponnya.. ada apa?? Dan itu suara Nari kan? Apa yang terjadi??? Tanya Jungkook"
" Maafkan saya tuan.. tapi trauma Nona Nari kambuh..
" Apa?? Bagaimana bisa??? Bagaimana kondisinya?? Tanya Jungkook"
" tadi ada Key yang datang menyapanya.. Dia juga salah satu model di Fashion week.. kondisi Nona, Dia ketakutan dan menangis.. Nona juga mencari anda.. Ucap Jae Ha"
Saat Jae Ha sedang menjelaskan kondisi Nari.. Nari merasa kesakitan.. Dia memegangi kepalanya dan tak lama Dia pingsan..
" Nari aa.. Ucap Yuta"
" Ada apa??
" Sepertinya Dia pingsan.. Ucap Yuta"
Jae Ha yang belum menutup sambungan telpon Jungkook, kemudian mengangkat tubuh Nari dan membawanya ke rumah sakit..
Telpon:
" Halo hyung.. hyung.. ada apa?? Hyung.. Panggil Jungkook"
Jungkook di buat panik karena kondisi Nari.. Jungkook kembali mencoba menghubungi Jae Ha tapi Dia tidak mengangkatnya..
Jungkook terus mencobanya, Jungkook berjalan keluar kamarnya dan mengetuk kamar Jimin..
Jungkook menunggu beberapa saat dan Jimin membukakan pintunya..
" Ada apa Jungkook aa.. ini sudah malam aku baru tidur beberapa menit.. dan kau...
" Hyung, trauma Nari kambuh.. bagaimana ini hyung.. Ucap Jungkook"
" Maksud kamu apa??? Apa yang terjadi sampai bisa kambuh??? Tanya Jimin"
" Ahhh aku harus bagaimana hyung...
" Apa Jae Ha hyung menghubungi mu.. Tanya Jimin"
" Dia tidak menjawab telpon dari ku.. Ucap Jungkook"
💜
kurang 2 Chapter ke Chapter 100
😱😱😱