
Setelah pulang dari rumah Chun Hei, Nari sempat merasa pusing jadi Jungkook menyuruhnya untuk beristirahat..
Jungkook berjalan ke balkon kamarnya dan duduk di sana.. menatap ponsel Nari dan mencari panggil masuk tadi kemudian mencoba menghubunginya..
Telpon:
" Nak,
" Maaf, ini saya suami Nari.. ini siapa??? Tanya Jungkook"
" Ah maafkan aku nak.. bisakah aku berbicara dengan Nari??? Tanyanya"
" Maafkan saya tapi anda siapa?? Dan darimana anda mengetahui nomor ponsel istri saya.. Ucap Jungkook"
" Maaf sebelumnya.. aku Yong Sook.. Ayah Nari.. maafkan aku.. Ucapnya"
" Ah iya.. saya Jeon Jungkook suami Nari.. maafkan saya lancang tapi apa yang anda inginkan dari istri saya?? Tanya Jungkook"
" Tidak ada.. aku hanya ingin meminta maaf kepada Nari.. bolehkah aku menemuinya nak??
" Maaf tuan sebelumnya.. Nari merasa takut saat bertemu dengan anda dan itu tidak baik untuk kondisi kehamilannya.. saya tidak ingin melarangnya tapi kondisi Nari sedang tidak baik.. maafkan saya.. Ucap Jungkook"
" Aku tidak akan melukainya.. aku bersumpah.. aku hanya ingin meminta maaf kepada puteri ku.. tolong ijinkan aku bertemu dengan puteri ku.. aku tidak ada niatan untuk menyakitinya.. aku bersumpah.. Ucapnya"
" Begini saja.. aku ingin menemui anda di sebuah cafe bisakah anda datang??? Tanya Jungkook"
" Oh iya nak.. aku akan datang.. maafkan aku sebelumnya.. Ucapnya"
setelah memberikan alamat tempat mereka bertemu Jungkook mematikan sambungan teleponnya..
Jungkook berharap semoga apa yang dilakukannya benar.. Dia ingin menemui Ayah Nari..
Setelah meminta tolong kepada Jae Ha untuk menemani Nari.. Jungkook segera pergi menemui Ayah Nari..
Cafe..
" Tuan Yong Sook.. panggil Jungkook saat melihat Ayah Nari"
" Ah iya saya..
" Saya Jeon Jungkook.. Ucap Jungkook sambil membungkukkan tubuhnya dan menjabat tangan Ayah Nari kemudian duduk di depannya"
" maaf nak.. maafkan aku sudah membuat Nari ketakutan karena menemuinya.. maafkan aku..
" Tidak apapa.. apa yang anda inginkan??? Tanya Jungkook"
" Aku hanya ingin meminta maaf kepadanya.. aku Ayah yang jahat untuknya.. aku membuat luka untuknya.. aku hanya ingin meminta maaf sebelum ajal menjemput ku.. Ucapnya"
" Maafkan saya.. bukan saya tidak mempercayai anda.. setelah kepergian anda, Nari mendapatkan perlakuan buruk dari Ibu.. Dia menjalani hidup yang berat karena Ibu melampiaskan amarahnya kepada Nari dan itu karena anda.. saya hanya tidak mau istri saya bersedih karena anda menemuinya.. apa lagi dengan rencana yang entah apa yang akan anda lakukan.. Ucap Jungkook"
" Aku memang Ayah yang buruk.. aku meninggalkan istri dan anakku karena menurutku mereka hanyalah beban hidupku.. hingga aku melakukan hal yang negatif dan mendekam di penjara selama 15 tahun.. itu semua untuk mendapatkan uang dan aku mendapatkan balasan dari semua hal itu.. aku merasa bersalah.. Ucapnya"
" Aku hanya ingin meminta maaf kepadanya.. aku akan pergi setelah aku meminta maaf kepadanya.. Ucapnya lagi"
" Tapi kondisi Nari sedang tidak baik baik saja.. aku mohon untuk tidak memaksakannya.. untuk sekarang tolong jangan menemuinya atau menghubunginya.. aku akan mencoba untuk membantu anda bisa bertemu dengan Nari tapi tidak sekarang.. aku mohon.. aku berjanji akan mempertemukan anda dengan Nari tapi tidak sekarang.. Ucap Jungkook"
" Apa yang terjadi dengannya nak??
" Nari mengalami gagal ginjal.. Dia hidup dengan satu ginjal setelah Ibu mendonorkan ginjalnya kepada orang lain kerena uang.. Dia sedang tidak baik baik saja dengan kondisinya seperti ini Dia memilih untuk mempertahankan kehamilannya dan itu tidak baik untuknya.. aku mohon anda tidak memaksanya.. Ucap Jungkook"
" Maafkan aku tidak mengetahui hal itu.. maafkan aku..
" Maafkan aku melarang anda menemuinya.. maafkan aku.. aku hanya tidak ingin sesuatu terjadi kepada Nari.. maafkan aku.. Ucap Jungkook"
" Iya nak.. tolong jaga Nari.. aku tau kau bisa menjaganya lebih baik.. maafkan aku sebelumnya.. Ucapnya"
Song Yook berdiri dan membungkukkan tubuhnya kepada Jungkook.. Jungkook langsung merangkul Ayah Nari..
Dia menangis menyesali apa yang dilakukannya kepada Nari.. semua memang berawal darinya..
Dia berfikir Nari hidup nyaman bersama Ibunya tapi semua itu salah.. ternyata Nari menjadi korban keegoisan orang tuanya..
Apartemen..
Nari membuka matanya perlahan.. jam menunjukkan pukul 5 sore.. Dia mulai turun dari tempat tidurnya dan mencari Jungkook..
" Sayang.. Panggil Nari"
" Oh Nari aa, kamu sudah bangun.. Sapa Jae Ha"
" Oppa disini.. kemana Jungkook Oppa.. Tanya Nari"
" Ah Dia sedang menemui Sejin Sunbae dan menyuruh ku menemani kamu di sini.. Dia tidak ingin membangunkan mu.. Ucapnya"
" Ohh iya Oppa.. apa Oppa sudah makan.. Nari akan membuatkan sesuatu untuk Oppa.. Ucap Nari"
" Aku sudah makan sebelum ke sini.. Ucapnya"
🌹
" Aku pulang.. Ucap Jungkook"
" Sayang kamu sudah pulang.. Ucap Nari"
" Kamu sudah bangun??? Kemana Jae Ha Hyung?? Tanya Jungkook"
" Ada di ruang tv.. apa sudah selesai meeting nya???
" Ah ya sudah.. aku bawakan makan untuk kita.. aku akan mandi sebentar sebelum makan bersama.. Ucap Jungkook".
" Ohh ya Oppa...
Jungkook tidak menceritakan kalo Dia baru menemui Ayah Nari, Dia tidak ingin Nari tertekan karena hal itu..
Jungkook berharap apa yang dilakukannya benar..
💜
mewek aku nulisnya😭
seburuk apa orang tua..
mereka tetap orang tua kita..
kita tidak bisa memilih, akan seperti apa orang tua kita nanti..
yang harus dilakukan hanya menjaga dan merawat mereka di hari tua mereka sebelum menyesal di kemudian hari..
benar begitu kawan kawan?
ini hal yang sensitif kalo berhubungan dengan orang tua.. apalagi tentang Ayah..
maaf ya kalo bicaraku salah..
maafkan aku..
😭
I love my Mom and my Dad♥️
by: nyemoetdz 😘
16/03/2020