Cold Ceo Fell In Love

Cold Ceo Fell In Love
EPISODE 37



07.10 wib kota amerika.


matahari sudah menampakkan dirinya tapi kedua insan yang baru saja menikah masih engan untuk membuka matanya,pooja menggeliat,perlahan membuka matanya,dia melihat kesamping mendapati raj masih tertidur dengan masih setia memeluknya.


"iish,badanku sakit semua,bahkan area bawahku juga terasa sangat sakit" guman pooja merasa kesakitan,


bagaimana tidak ini adalah pengalaman pertamannya ditambah lagi semalam raj seperti orang gila tidak memberi kesempatan untuk pooja beristirahat,pooja bangun hendak pergi kekamar mandi tapi tiba-tiba ada sengatan yang sangat menyakitkan.


"aaww"rintihan pooja berasil membuat raj terbangun,raj melihat kearah pooja


"by kenapa,apa itunya masih sakit?"tanya raj khawatir,pooja mengangguk kepala.


"maafkan aku by,sini biar aku bantu,kau mau kemana?"tanya raj sekali lagi


"aku mau kekamar mandi"ucap pooja menunduk kepala malu-malu.


raj tersenyum geli melihat wajah pooja memerah,raj mengendong pooja menuju kekamar mandi,asal kalian tahu mengendong seseorang dengan keadaan tubuh polos itu butuh perjuangan,itulah yang raj rasakan dia berusaha mengendalikan dirinya.


"berendamlah dengan air hangat,aku akan membersihkan tempat tidur"ucap raj lalu dia pergi keluar memberi ruang privasi untuk pooja didalam kamar mandi


raj membersih sprei yang kotor akibat semalam.raj melihat tetesan darah yang menempel disana,raj tersenyum melihat darah itu kejadian semalam terlintas kembali diotak raj,raj seperti orang gila senyum-senyum sendiri sambil mengingat kejadian semalam.


"aaiis,lama-lama aku dibuat gila olehnya" guman raj senyum-senyum geli sendiri.


pintu kamar mandi terbuka,raj melihat kearah belakang mendapati pooja,raj bisa melihat jelas perubahan cara jalan pooja,ternyata dia masih kesakitan pikir raj.raj berjalan mendekat kearah pooja.


"sudah merasa baikan?"tanya raj lembut


"hhm,kau juga mandilah lalu setelah itu kita sarapan bersama"ucap pooja


"hhm,aku akan cepat selesai"ucap raj lalu diapun masuk kedalam kamar mandi


pooja segera memakai pakaiannya sambil menunggu raj selesai pooja merias untuk menutupi tanda-tanda dilehernya,sebisa mungkin pooja menutupi bukti-bukti malam pertama mereka agar orang lain tidak melihat.


"by,kau sudah siap"ucap raj yang baru saja keluar dari kamar mandi


"eoh,raj cepat bersiap,semua keluarga pasti sudah berkumpul"ucap pooja


"iya tapi apa kau yakin ingin keluar,kau sudah tidak papa?"tanya raj khawatir


"aku tidak papa by,cepatlah"ucap pooja.


rajpun segera memakai pakaian yang telah disiapkan oleh pooja,selesai itu mereka berdua keluar memasuki lift menuju lantai bawah untuk sarapan direstoran yang disediakan hotel tersebut


setelah sampai dilantai dasar,pooja dan raj langsung menuju kerestoran hotel, ternyata disana sudah semua keluarga bahkan rohitpun juga ada disana,mereka segera menghampiri tempat keluarga.


"penganti baru sudah datang"goda raina


"pagi semua"sapa pooja dengan senyum


"udah lama nunggunya?"tanya raj


"gak,kita juga baru saja turun dan langsung datang kemari"ucap raina


"karna sekarang sudah pada kumpul,lebih baik kita mulai makan ayo,rohit kaupun juga ayo ikut makan bersama"ajak shanti


"ah tidak nyonya terima kasih"tolak rohit


"makanlah tidak perlu menolak"ucap raj.


karna susah tuannya yang berbicara rohitpun tidak bisa menolak akhirnya mereka makan bersama dengan hidangan ternama yang ada dihotel,hotel milik salvatrucha memang menyediakan chef handal untuk memenuhi kebutuhan para tamu yang menginap,tapi tamu yang menginap bukanlah sembarangan.


"oh ya,apa kalian tidak berniat pergi untuk honeymoon?"tanya shanti


"tentu saja ada"ucap raj santai,pooja melihat kearah raj dengan bingung, pasalnya raj tidak pernah mendiskusikan dengannya tentang honeymoon


"kemana kakak akan pergi?"tanya raina


"turki🇹🇷,aku juga telah mengambil cuti selama seminggu"ucap raj


"itu bagus dan cepatlah membawa kabar baik sebelum pria tua ini tiada"ucap fahri


"akan raj usahan"ucap raj santai tapi tidak dengan pooja,pooja mengerti arah pembicaraan mereka,bikin pooja malu.


selesai sarapan semua keluarga memutuskan kembali kemansion utama begitu juga dengan raj dan pooja atas permintaan mami shanti ingin mereka tinggal bersamanya sebelum mereka pergi honeymoon besok pagi,mereka pergi dengan menggunakan dua mobil.


malam hari kini pooja sedang mengemasi barang-barang yang diperlukan untuk honeymoon mereka selama seminggu,selesai mengemasi dua koper besar pooja melangkah mendekati raj ditempat tidur.


"raj"panggil pooja duduk disamping raj


"ada apa?"tanya raj melihat kepooja


"apa kita sungguh akan pergi honeymoon?" tanya pooja memastikan


"kenapa,kau tidak ingin pergi honeymoon?"tanya raj balik


"tidak bukan begitu justru aku ingin pergi, tapi bagaimana denganmu,aku pikir kau tidak menyukai hal seperti itu"ucap pooja


"apa maksudmu,tentu saja aku ingin,pergi berbulan madu itu adalah hal penting bagi pengantin baru,tentu saja kita akan pergi honeymoon"ucap raj


"kalau begitu kenapa kau tidak pernah mendiskusikannya denganku?"kesal pooja,raj tersenyum mencubit pipi pooja


"maaf by,aku tidak bilang kepadamu karna aku memiliki kejutan untukmu" ucap raj,pooja memincingkan matanya


"kejutan apa?"tanya pooja penasaran


"apa jika aku bilang bakal.jadi kejutan, bersabarlah nanti juga kau bakal tau,sudah sekarang kita tidur agar besok punya tenaga untuk honeymoon"ucap raj


rajpun membaringkan tubuh pooja dengan tubuhnya lalu memeluk pooja,raj sekarang sudah terbiasa memeluk pooja kalau mau tidur jika tidak pelukannya lepas makan raj akan terbangun dan memeluk pooja kembali seakan-akan takut pooja menghilang darinya.


07.25 wib kota amerika.


pagi hari kini raj dan pooja sudah bersiap untuk pergi bandara,selesai memastikan semuanya sudah siap pooja turun kebawah dengan raj dan juga 2koper yang dibawah oleh pembantu,dibawah semua keluarga sudah berkumpul.


"sayang semoga lancar ya honeymoon dan hati-hatilah kalian disana"ucap shanti seperti engan melepaskan mereka


"mami tenang saja,kami juga akan segera kembali"ucap pooja menyakinkan.


selesai berpamitan raj dan pooja masuk kedalam mobil dan koper juga sudah ada dibagasi,tentu saja dengan disupiri oleh rohit mobil melaju menuju kebandaran.tak butuh waktu lama mereka sudah sampai,raj dan rohit menurunkan koper dari bagasi mobil.


"baiklah rohit kami berangkat,aku akan mempercayakan perusahaan kepadamu"ucap raj penuh yakin


"tuan tenang saja,saya akan menangani semuanya,semoga honeymoon tuan dan nona lancar"ucap rohit sopan


"terima kasih sekretsris rohit,maaf sudah merepotkanmu"ucap pooja tidak enak


"tidak perlu sungkan nona"ucap rohit


"baiklah kalau begitu kami masuk dulu,kau langsung pulanglah"ucap raj.


raj dan poojapun memasaki bandara karna sebentar lagi pesawat yang akan mereka tumpangi akan segera mendarat,setelah memastikan tuan dan nonanya masuk barulah rohit pergi pulang.


SEMOGA SUKA DENGAN CERITA INI YA


DUKUNG CERITA INI DENGAN CARA


VOTE+KOMEN+LIKE