Hubby VS Feme

Hubby VS Feme
Part 46



Keesokan harinya Bi Inah yang datang ke Apartemen dan ingin mulai bekerja, ia di kejutkan dengan pandangan yang tidak biasa Tuan dan Nyonya nya itu tidur di sofa ruang tengah dengan posisi duduk dan saling mememkuk satu sama lain


"kenapa mereka tidak tidur di kamar? " pertanyaan itu hanya bisa ia tanyakan dalam hati "Tuan, Nyonya kenapa tidur di luar?" Bi Inah berusaha membangunkan kedua Tuanya itu.


V yang bangun terkejut melihat Bi Inah tiba-tiba di hadapan nya "Bibi sudah datang?" tanya V yang masih sedikit mengantuk


"sudah Tuan"


"Bibi bisa muali membersihkan tempat lain"


"baik Tuan, saya permisi dulu"


"ehm" V yang masih mengantuk belum menyadari jika istrinya itu menggunakan bahunya untuk bantal


V mengingat-ingat kejadian semalam bagaimana ia bisa tertidur di ruang tengah, setelah selesai makan V dan Zoe pindah keruang tengah untuk mengobati luka V sambil bercerita ringan dan setahunya Zoe tertidur terlebih dahulu saat V bercerita


V melihat Zoe yang tengah tertidur pulas di bahunya tanpa sadar bibirnya mengulas senyum manis saat ia melihat wajah istrinya entah mengapa hatinya begitu damai mengetahui istrinya ada di sampingnya


tidak ingin membangunkan Zoe, V menggendong istrinya itu untuk memindahkanya ke dalam kamar


.


.


.


Kantor


di dalam rauang kantor, V tangah duduk di kursi kebesaranya sambil melamun menatap langit-langit, ia senyum senyum sendiri seperti seseorang yang sedang jatuh cinta


"Apa ada yang lucu di atas sana?" tanya seseorang mengikuti arah pandang V


"Aagh!" triak V terkejut hampir terjatuh dari kursi saat wajah Kelvin sangat dekat dengan wajahnya "bisakah kau mengetuk pintu terlebihdulu sebelum masuk?!" V memegangi dadanya


"aku sudah mengetuk, kau saja yang tidak mendengarkan nya"


"apa kau sudah menanyakan kepada Alexa eh maksudku Zoe apa dia benar memiliki musuh?"


"ini semua perbuatan mantan pacar Zoe, dia masih tidak rela berpisah"


"APA?!" geram Kelvin memukul meja samapi V tersentak kaget "aku tidak akan membiarkan dia menyentuh Alexa sdikitpun!"


"tunggu dulu, kenapa kau marah?"


"sudah aku katakan Alexa adalah wanita pujaanku"


"APA?!" V yang tidak terima istrinya menjadi pujaan pria lain, berdiri lalu mencengkram kerah baju Kelvin, dan bersiap untuk memberinya pukulan


"be-bercanda" Kelvin hanya bisa tersenyum kaku dan merutuki kebodohanya karena keceplosan berbicara "mana mungkin aku merebut kakak ipar" Kelvin berusaha menenangkan singa yang sedang marah


"bercanda mu itu tidak lucu!"


"iya aku tahu, maaf.. sekarang lepaskan tangan mu dulu" Kelvin mengurai tangan V yang mencengram kerah bajunya "lalu apa rencanamu sekarang? cepat atau lambat kau harus menghadapi mantan pacarnya" tanya Kelvin setelah V melepas cengramanya dan sudah duduk kembali


"aku tidak tahu" jawab V lemah


"Ck, kau itu bagaiaman? istrimu di ambil baru tahu rasa"


saat mereka asik berbincang terdengar suara pintu di ketuk dari luar


"masuk!" perintah V


"Tuan ada Nyonya disini" Ucap sekertaris V membuka pintu memberi tahu jika istrinya berada di luar sedang menunggu


"Zoe? kenapa dia kemiri?" V menatap Kelvin yang bahagia mendengar istrinya datang "biarkan dia masuk"


Sekertaris V membungkukkan badanyan hormat lalu membukakan pintu dan mempersilahkan Nyonya nya masuk


Zoe berjalan masuk dengan membawa sebuah bingkisan ditangannya