Ananda Mahadiningrat

Ananda Mahadiningrat
Tikus menjijikkan



"Sayang.....?? Ayo Bangun......!! "


Nanda mencoba membangunkan Sofia Yang sudah 2 Jam tertidur di Kamar VVIP Rumah Sakit.. Sofia tadinya tertidur di Ruangan Marissa.. Namun ada Pasien lain yang butuh alat Canggih itu untuk memeriksa Kondisi Anak Mereka..


Alhasil Nanda menyewa Ruangan VVIP untuk Beberapa Jam...


"Tidak Mungkin Aku Ah.. Ah...Kan Sofia disini...?? Kalau ada yang lihat bagaimana....?? Aku Tidak mau Tubuh Istriku di lihat Orang lain...!! " batin Nanda menggerutu...


"Sayang... ... Bangun Sofia.....!! "


"Ayo Kita Pulang.... Sudah 3 jam lebih kamu terlelap... Apa Kamu Pingsan Karna Obat Bius...??? "


Nanda melihat mulut Sofia sedikit terbuka, Seolah Kelelahan Jadi tidurnya seperti itu...


"Tidak Mungkin. "


Nanda Bertanya sendiri menjawab Sendiri Dia serba salah Saat ini...


"Sayang... Kamu sudah bangun.....?? " Senang Nanda saat Sofia Tiba-tiba terduduk..


Nanda mengernyit heran Saat Sofia masih memejamkan Mata...


"Sayang....??? Sofia....?? Heii.. Hheiii.... Sayangku.. Sofia....?? " Nanda berusaha bertepuk tangan dan melakukan apapun di depan Mata Sofia yang terpejam..


Nanda meloncat kaget Saat Sofia Tiba-tiba turun dari brankar Rumah sakit dan berjalan sempoyongan ke arah Pintu...


"Apa Sofia sedang mengigau....?? " batin Nanda segera mengejar Sofia yang sibuk Membuka Pintu..


Nanda memperhatikan Wajah Sofia yang terlelap


tapi tubuhnya Berjalan dan sedang berusaha Keluar dari tempat Ini..


"Apa yang terjadi....??? Kenapa Sofia seperti ini...?? apa Efek hamil juga....?? " Gumam-gumam Pelan Nanda..


"Eeeh.....!! " Kaget Nanda segera menangkap tubuh Sofia yang tumbang.


"ya Tuhan Apa lagi Ini...?? Ini artinya aku harus mengunci Kamar. masa Iya Sofia bisa ngigau sambil berjalan.. Kalau tiba-tiba dia Ke luar Rumah nanti bagaimana....?? "


"Aduh... Telur Puyuh.. Kamu baik-baik saja didalam jangan buat Mommy Mu bertingkah aneh deh....!! "


Nanda berbicara Pada Anaknya entah dengar atau Tidak...


Sejak Sofia mengigau tadi Nanda memperhatikan Sofia yang terlelap menjaganya Tidak lagi Melakukan hal aneh..


5 Jam Kemudian...


Hari sudah Mulai Sore dan Akhirnya Sofia terbangun dari Alam mimpinya..


"dimana Ini....?? " tanya Sofia dengan Suara serak khas bangun tidurnya..


"Sayang. Kamu udah bangun.... ? lama Sekali....!! Apa kamu baik-baik saja....?? "


Nanda meletakkan Punggung tangannya di Kening Sofia..


"Ini Dimana Suamiku...?? " Tanya Sofia kebingungan..


"Ini Rumah Sakit... Kamu ketiduran di Ruangan Marissa... Aku tidak mau bawa Kamu ke Mobil dalam keadaan tidur.. takutnya ada Bahaya diluar....!! "


Sofia pun Akhirnya mengerti..


Tidak tau saja Orang yang di suruh mengintai Sofia Sudah bosan menunggu..


"Nona... Saya tidak tau Kemana Istri Tuan Nanda pergi...?? Sudah 6 jam saya menunggu...!" Keluh Pria botak yang menjadi suruhan Rose..


"Dasar Bodoh... Kau Cari lah di Dalamnya.. Kenapa Kau menunggu di Mobilnya...?? Bisa Jadi itu siasat.. Mobilnya ditinggal sedangkan mereka kabur dengan Mobil lain... Bodoh.... bodoh.. bodoh... Dasar tidak berguna....!!! " Maki Emosi Rose..


Pria berkepala Botak pun membenarkan, seharusnya Dia tidak menunggu di mobilnya artinya Nanda dan Sofia tau di ikuti sejak di persimpangan tadi...


"Jadi sekarang saya harus apa Nona...?? " tanya Pria Itu semakin membuat Rose Naik Pitam..


"Pergi saja Kau dari situ.. Cari di Rumah Besar Mahadiningrat... jangan di pelihara Kebodohan Kau Itu... !!" Rose mematikan Panggilan secara sepihak..


Pria berkepala Botak itu pun pergi dari Parkiran Mobil Nanda..


tidur panjang Sofia malah menyelamatkannya Kini, artinya anak yang masih Berusia 2 Minggu lebih itu telah menyelamatkan Ibunya..


.


.


Nanda dan Sofia Pun Keluar dari Ruangan VVIP itu..


"hanya untuk membiarkan Aku tidur pulas kamu menyewa Ruangan termahal Rumah sakit ini


"Iya Sayang... sekarang kita pulang ya.. apa Kamu tidak lapar....?? "


"lapar....!!!" Rengek Sofia melirik sekilas perut datarnya..


Nanda mengusap perut Sofia..


"Kamu sih buat Mommy Ketiduran...!! " Kekeh Nanda malah menyalahkan si Anak yang berusaha menyelamatkan Ibunya..


Saat diparkiran Nanda melihat banyaknya puntung Rokok disekitar Mobilnya. Sofia juga melihat banyaknya Abu-abu rokok di samping Mobil Nanda..


"Ada yang mengintai Kita tadi....!?? " Gumam Sofia Pelan..


"Kamu yakin sayang....?? kenapa dia meninggalkan jejak....?? " tanya Nanda bingung..


"bisa Jadi ini orang bodoh.... Ayo Kita segera pergi dari sini...!! Aku bukannya takut berkelahi tapi Perutku sangat Lapar....!! " Pinta Sofia memasuki Mobil Nanda..


Nanda pun mengepalkan tangannya, Dia berjanji akan menemukan Wanita Sialan yang berani bermain Kucing-kucingan dengannya..


"Iya sayang....!! " Nanda segera menyusul Sofia memasuki Mobilnya..


Nanda membeli Makanan yang Sofia mau, Sofia didalam Mobil karna Permintaan Suaminya, Sofia berkaca di Kaca Mobil Nanda namun bola matanya malah ke belakang..


"Dia punya banyak anak Buah di Kota Ini...!! Dasar pengecut....!! " batin Sofia dengan senyum sinisnya..


Pertama ada Seseorang yang ingin meletakkan Bom waktu di Mobil Nanda, Mereka mengira di dalam Mobil Sofia sedang tertidur...


Sofia melebarkan matanya dan menekan alarm Mobilnya Kuat-kuat hingga banyak mata menatap ke Mobilnya. Orang yang meletakkan Bom waktu tadi gelagapan saat semua mata menatapnya..


"Itu Bom...?? "


"Ada Penjahat.. hubungi Polisi....!! "


Alhasil Orang Itu segera berlari meninggalkan Bom Waktunya di Situ dalam keadaan tergeletak..


"segera Kabur... ada Bom.....!! " teriak orang yang menghubungi polisi..


semua Orang berlari berhamburan menyelamatkan diri....


Sofia terlihat santai menunggu suaminya.. padahal Bom Itu tergeletak di samping Parkiran Mobil Suaminya. Kalau meledak ya pasti mengenai nya...


Nanda segera keluar dari Tempat belanja nya dan menatap sekeliling mobilnya, Dia melihat peringatan Alarm Mobilnya berbunyi lewat HPnya..


"Bom...?? dasar Gila....!! Wanita Itu menyatakan perang Rupanya...!! " Geram Nanda..


Nanda segera memasuki Mobilnya dan melaju kencang meninggalkan tempat Itu, selang beberapa Waktu Nanda dan Sofia pergi. Bom Itu meledak seketika, semua orang di sekitar Situ sudah bersembunyi jauh-jauh melihat Bom itu ada Mobil yang terparkir di dekat situ juga Ikutan hancur karna Bom waktu itu sangat dahsyat..


beruntung tidak ada Korban Jiwa hanya Kerugian bagi yang memiliki mobil...


Polisi yang di hubungi datang tepat waktu dan melihat Kejadian itu secara langsung dengan Jarak yang cukup jauh..


.


.


Sofia melirik Nanda yang sedang Marah saat ini tatapan nyalang Nanda di mata Sofia malah terlihat Sexy dan menantang, Kepalan tangan Nanda hingga memutih malah membuat Hati Sofia menjerit senang..


Nanda yang merasa diperhatikan segera menoleh ke Sofia. Kemarahannya redup seketika melihat binar Kebahagiaan Sofia..


"Kenapa Sayang....?? " tanya Nanda lembut mengusap Kepala Sofia..


Sofia menggeleng kepalanya sambil tersenyum manis, melihat sekilas Keadaan Nanda tadi sudah buat Sofia senang..


"Lapar...?? " tanya Nanda lagi..


Sofia mengangguk-ngangguk..


"Apa Sofia tadi tau ada Bom di Sekitar Mobilku...?? tapi bisa jadi Orang Itu menyentuh mobilku ada yang melihat langsung.. Kalau Sofia lihat seharusnya Klakson Mobilkan. ?? Kenapa menekan Alarm Mobil...?? "


Nanda hanya mampu bertanya-tanya dalam hati. Kali Ini Dia sendiri yang akan turun tangan mencari Wanita yang seperti tikus menjijikkan bagi Nanda pandai bersembunyi entah diselokan mana, apalagi Kota Ini sangat Lluas.


bahkan sudah semua anak buahnya mengundang bawahan para Mafia Kerabat Mahadiningrat seperti tuan Besar Yash ..


mungkin akan segera ditemukan karna Rindu sudah berjanji akan menemukannya biar lebih cepat dia meminta bantuan kawanan Mahadiningrat...


.


.


.