Always Love You My Husband

Always Love You My Husband
Chapter 21



Sherlin hanya berlalu melewati Reno dan Aurelia.Dia sengaja melakukan itu karna kontrak pernikahan menyebutkan untuk tak membiarkan orang lain mengenai pernikahan mereka.


Reno hanya diam tapi di dalam hatinya dia sedang menahan marah karna melihat kedekatan Sherlin dengan Heri.


Sherlin dan Heri langsung menuju kearah ketempat Sarah yang sendirian


"Hei" ucap Sherlin mengagetkan Sarah.


"Hei ayam mu ada 10"ucap Sarah dengan latah karna terkejut.


"Ayam kepala mu! Mana Dewi? Kok dia gak kelihatan"ucap Sherlin mencari sosok Dewi.


"Entah. Aku pun tidak tau, dia pun tidak bisa dihubungi lagi"ucap Sarah sambil minum minuman tanpa alkohol itu.


(Kemana anak itu ya, ga biasanya dia tidak menghubungi kami)batin Sherlin.


"Hmmm baiklah para hadirin tamu yang terhormat"ucap Master of Ceremonies atau disebut Mc.


Sherlin yang tengah melamun memikirkan keberadaan Dewi langsung membuyar kan lamunan nya,dan fokus mendengar Mc dan kata sambutan Pak Antoni.


Saya panggil Pak Antoni untuk memulai acara dan memberikan kata sambutan"


"Kepada Pak Antoni saya persilahkan"ucap Mc tersebut,kemudian tepuk tengan para tamu memenuhi ruangan pesta tersebut.


"Baiklah terimakasih kepada para tamu yang sudah datang ke acara saya"ucap Pak Antoni yang sudah mengambil mic dari Mc tersebut.


"Saya mengundang Kalian untuk menyambut Putra kebanggaan ku Ardian yang sudah menyelesaikan Studi S2 di London"ucap Pak Antoni yang memegang pundak Ardian yang sudah berdiri disamping Ayah nya.


"Hari ini aku sangat mengucap banyak terimakasih kepada Tuhan karna perusahaan ku bangun masih berjalan lancar tanpa ada hambatan. Dan aku juga berterima kasih kepada Sherlin Liliana Sanjaya anak dari mendiang sahabat ku atas dedikasinya selama bekerja sama di perusahaan ku"ucap Pak Anton mengarah pada Sherlin.


Sherlin pun hanya tersenyum mengangguk mendengar ucapan Pak Antoni.


Reno pun juga melirik kearah Sherlin yang tengah tersenyum itu.Dia tak percaya kalau Sherlin pernah bekerja di perusahaan ayah teman nya Reno.


(Kau memang banyak kejutan Sherlin sampai membuat ku tak percaya) "batin Reno.


"Kini usia ku tak muda lagi, sudah tiba saat nya aku mengalih perusahaan ku kepada Ardian.Di hadapan kalian yang akan menjadi saksi, mulai malam ini perusahaan ku akan di ambil alih oleh anak ku "lanjut Pak Antoni dan dilanjut tepuk tangan oleh para tamu disitu.


"Dan satu lagi saya juga akan mengumumkan pertunangan anak saya Ardian dengan Dewi" ucap Pak Antoni.


"Dewi???"ucap Sherlin dan Sarah dan langsung menutup mulut nya karna semua orang menatap kearah mereka termasuk juga Reno dan Aurelia.


"Dasar kampungan ,Iya kan sayang? "ucap Aurelia pada Reno.


"......."


Reno hanya diam tak menanggapi perkataan Aurelia, karna sedang menatap kearah Sherlin dimana Heri sedang mengelus puncak kepala Sherlin.


Reno entah kenapa tidak suka melihat kedekatan mereka.


Tiba tiba dari lantai 2 ada seorang cantik yang sedang menuruni anak tangga yaitu Dewi.


"Perkenalkan ini adalah tunangan anak saya Ardian dan mereka akan menikah minggu depan ini"ucap Pak Antoni memperkenalkan Dewi, ketika dia sudah sampai kebawah tempat Ardian dan ayah nya.


Mc tersebut menyerah kotak berisikan cincin pertunangan kepada Ardian untuk memasangkan cincin pertunangan.


Akhirnya pertunangan berjalan lancar,orang tua Dewi dan Ardian terlihat senang melihat anak mereka yang terlihat saling suka satu sama lain.


Lain dengan Sherlin dan Sarah yang ingin minta penjelasan mengenai pertunangan nya.


Mereka tau kalau dia sedang menjalin hubungan dengan seseorang tapi Dewi tak pernah menceritakan mengenai pacarnya pada mereka berdua.


Ditengah pesta ketika semua orang menikmati nya tiba tiba Dewi mengambil microphone.


"Mmh para tamu undangan yang terhormat, maaf telah mengganggu waktu itu nya"ucap Dewi.


Ardian dan Ayah serta orang tua Dewi terkejut mendapati Dewi sedang berbicara dan mereka menunggu kata kata yang ingin di ucap kan Dewi.


Mereka mulai berfikir negatif , mereka fikir kalau Dewi tak menginginkan pertunangan ini.Ternyata dugaan membuat mereka salah besar.


"Saya disini ingin minta maaf kepada kalian berdua "ucap Dewi menunjuk kearah Sherlin dan Sarah.


"Mereka adalah sahabat terbaik ku, baik dalam suka maupun duka kami saling menguatkan satu sama lain. Aku minta maaf pada kalian karna tak mengatakan soal pertunangan ku.Apakah kalian mau memaafkan ku?."ucap Dewi kemudian mendapatkan anggukan dari sahabatnya.


"Sebagai permintaan ku aku ingin Sherlin mempersembahkan sebuah lagu Untukku. Anggap saja sebagai hadiah pertunangan ku"ucap Dewi.


Sherlin yang mendengar perkataan Dewi terkejut.


"Aku??"ucap Sherlin yang sedikit terkejut.


"Iya, kamu sahabat ku"jawab Dewi.


"Apakah aku bisa berduet dengan mu? Setidaknya jika bernyanyi dengan ku bisa mengurangi rasa grogi mu"tanya Heri sambil mengulurkan tangan kepadanya.


"Baik lah"ucap Sherlin memegang tangan Heri.


"Memang suaranya itu merdu? Entar yang ada para tamu disini malah keluar dan menertawakan karena suara nya yang falshnya"ucap Aurelia dan yang tidak suka pada Sherlin.


Sherlin dan Heri maju ketempat Mc itu dan mereka mengambil microphone.


Suara musik pun mengalun merdu.


para tamu antusias melihat mereka, tak terkecuali Reno yang semakin geram melihat pasangan itu.


--Musik--


Heri


There goes my heart beating


Cause you are the reason


I'm losing my sleep


Please come back now


Sherlin


There goes my mind racing


And you are the reason


That I'm still breathing


I'm hopeless now


Heri dan Sherlin


I'd climb every mountain


And swim every ocean


Just to be with you


And fix what I've broken


Oh, cause I need you to see


That you are the reason


Sherlin


There goes my hands shaking


And you are the reason


My heart keeps bleeding


I need you now


Heri


I'd make sure the light defeated the dark


I'd spend every hour, of every day


Keeping you safe


Heri dan Sherlin


I'd climb every mountain


And swim every ocean


Just to be with you


And fix what I've broken


Oh, cause I need you to see


That you are the reason


You are the reason


Sherlin


I'd climb every mountain


And swim every ocean


Just to be with you


And fix what I've broken


Cause I need you to see


That you are the reason


Plok.... Plok ....


Suara tepuk tangan memenuhi ruangan itu setelah mereka selesai bernyanyi.


Suara mereka seakan menghipnotis para pendengar nya.


"Apakah kau masih gugup? "tanya Heri.


"Tidak kok Heri,terima kasih ya.Karna mu aku jadi tidak gugup"ucap Sherlin.


(Apakah kau mendengar nya Reno, aku menyanyikan lagu ini mewakili perasaan ku pada mu) "batin Sherlin yang melihat kearah Reno dan Aurelia .


"Mereka pasangan serasi.Apakah mereka berpacaran ?"ucap Tamu itu.


" Aku rasa mereka memang sepasang kekasih "ucap tamu lainnya yang berada di samping Reno.


Reno yang mendengar itu langsung memilih untuk pulang kemudian disusul Aurelia yang heran melihat Reno yang tiba tiba ingin pulang.


"Sherlin aku minta maaf ya karna tak memberi taumu"ucap Dewi yang berada dekat sahabat nya.


"Oh pantas saja kau gak bisa dihubungi, ternyata ini alasannya "ucap Sarah yang terlihat kesal.


"Ya kan aku sudah minta maaf didepan para tamu.Kalian mau kan memaafkan ku?"ucap Dewi memasang sedikit cemberut.


"Baiklah kami akan memaafkan mu "ucap Sherlin dan Sarah secara bersamaan.


"kau Ardian kan? Aku Sherlin teman nya Dewi. Aku ucapkan selamat untuk kalian. "ucap Sherlin


" Kau kapan nyusul nikah nya ?" ucap Sherlin pada Sarah.


"Entar kalau jodoh ku sudah datang.Kalau gak muncul juga, kau maukan nikah sama ku"ucap Sarah yang bercanda sama Heri.


"kau enak aja sama Heri,cari yang lain saja"ucap Dewi.


"Suka ku lah,kau urus aja calon laki mu"ucap Sarah yang kesal sambil cemberut.


"Sudah lah, jangan berantem lagi"ucap Sherlin .


"Ardian aku hanya minta satu hal pada mu tolong jaga dan bahagia kan dewi. Aku tidak ingin melihat sahabat ku bersedih. "ucap Sherlin yang sedikit memohon kepada Ardian.


Dia tidak ingin Dewi seperti diri nya yang tidak memiliki kebahagiaan sedikit pun.


"Kalau saja dia bersedih aku akan membunuhmu "ucap Sarah yang langsung memperingati Ardian.


"Baik aku akan menjaga dan membahagiakan nya.Kalian bisa pegang kata kata ku"ucap Ardian.


(Kau wanita baik Sherlin, aku tidak tau kenapa Reno membenci mu.Mungkin ada kesalahan pahaman di antara kalian berdua tapi aku janji akan mempersatukan kan kalian.) batin Ardian.


Tak terasa acara pesta pun berakhir, semua para tamu sudah berpulangan.


Tinggal lah keluarga Ardian dan keluarga Dewi di kediaman Ayah Ardian.


Dewi dan Ardian mengantar Sherlin dan Heri menuju parkiran.


Sherlin pamit pulang. Kemudian Heri melajukan mobil nya meninggal kediaman Ardian.


"Siapa pemuda itu sayang? "ucap Ardian.


"Dia Heri,sahabat kami"ucap Dewi.


"Apa hubungannya sama Sherlin? Mereka terlihat memiliki hubungan yang seruis "ucap Ardian.


"Kan sudah aku bilang dia itu sahabat kami , dia tak ada punya hubungan yang serius dengan Sherlin.Hanya sekedar sahabat tidak lebih.Lagian Sherlin Sudah menikah dengan Reno, jadi gak mungkin dia menghianati Reno"ucap Dewi.


"Bagus lah"ucap Ardian.


"Oh iya kenapa aku tidak melihat Reno tadi dipesta ya"ucap Dewi.


"Katna Reno tidak datang"bual Ardian karna dia tidak ingin kalau Dewi tau kalau hubungan mereka sedang tidak baik.


Di tempat lain Reno yang kesal langsung menuju rumah nya dan meninggalkan Aurelia tanpa mampir keapartemen Aurellia.


Sekarang Reno hanya duduk diatas balkon rumah.


Setelah beberapa jam akhirnya Sherlin pulang yang di antar oleh Heri.


Sherlin permisi pamit untuk masuk ke rumah dan Heri pun langsung meninggal kan tempat itu.


Reno melihat Sherlin berjalan menuju rumah langsung masuk kedalam kamarnya.


Dia terlihat muak untuk melihat sherlin.


"Ternyata dia sudah pulang "batin sherlin ketika dia sudah melihat mobil Reno .


Dia masuk kedalam rumah dan langsung kekamar dan beristirahat.


***


Hai semua.


Selamat membaca ya readers.


Jangan lupa beri like dan komentar kalian.


Mohon dukungan nya.


Maaf jika ada typo yang bertebaran.