Lady Vella

Lady Vella
Berita mengejutkan



Vella berada di ruangan pribadi miliknya di Rose Black. Dia sedang memeriksa laporan yang diterimanya dari Sendi menengai perkembangan VK Group dan lainnya.


Tok, tok, tok


" Masuk " kata Vella. Masuklah Bibi bersama Sandra wajah mereka terlihat tegang, Vella melihatnya sekilas Sandra dan bibi saling melirik dan menanggukan kepalanya.


" Cepat katakanlah sepertinya ada yang ingin kalian sampaikan" kata Vella, menutup laporannya menatap mereka dengan intens.


Sandra memeluknya membuat Vella menggerut keningnya. : katakalah" kata Vella, dan melepas pelukannya.


" Nona kami medapat kabar dari pengintai melalui CCTV bandara bahwa tuan Yuda Sanjaya beserta keluarganya pindah kesini " kata bibi dengan hati- hati.


Kabar yang disampaikannya membuat Vella menggengam tangannya dan wajahnya menjadi pucat masa lalunya seakan kembali padanya. Dadanya menjadi sesak dan meninggalkan bibi dan Sandra.


" Vella kamu mau kemana?" kata Sandra. Bibi menggelengkan kepalanya. " Biar nona sendirian dulu" kata bibi.


Sandra melihat keluar menatap kepergian Vella dengan sedih. Vella menuju kamarnya dia mengunci dari dalam.


" Untuk apa mereka kesini sudah tujuh tahun lamanya tapi kejadian itu seakan menghantuiku, dan sekarang mereka datang kesini, hiks hiks. Mommy aku tidak ingin lagi bertemu atau menemuinya" kata Vella, melepaskan amarahnya dengan melempar barangnya.


" A,A A" teriak Vella. Keanu yang sedang bermain di ruang tengah ditemani oleh pelayan terkejut mendengar teriakan Vella.


" Bibi kakakku kenapa " kata Keanu khawatir. " Saya tidak tahu tuan muda" kata Pelayan. Keanu melihat Sandra dam bibi ke ruang tengah.


Keanu segera berlarian untuk menemui mereka. " Keanu kenapa berlarian nanti jatuh" kata Sandra, menangkap Keanu.


Bibi melihat tajam pada pelayan yang menemani Keanu membuatnya takut. " Itu bi tadi tuan muda mendengar teriakan nona Vella, mungkin karena itu dia berlarian melihat kedatangan nona Sandra" kata pelayan dengan ketakutan.


" Kak Sandra, kakakku kenapa sepertinya dia sedang marah, tapi dengan siapa" kata Keanu. Sebelum Sandra menjawab pintu terbuka keluarlah Vella dengan penampilan berantakan.


" Kakak kenapa keanu membuat salah ya kak, hingga kakak marah" kata Keanu dengan bersenggukan.seketika Vella sadar dari kediamannya dia melihat keanu sudah menangis membuat hati Vella sakit.


" Keanu maafkan kakak telah membuatmu khawatir, jangan menangis ini bukan salahmu" kata Vella, memeluk adiknya Vella.


" Apa ada yang membuat kakak marah, nanti keanu akan membalasnya" kata Keanu. Vella tersenyum.


" Tidak sayang kakak dapat mengatasinya" kata Vella, mencium pipi Keanu. Vella memejamkan matanya agar hatinya tenang.


Keluarga Sanjaya.


Setelah Kepergian Vella dari keluarga Sanjaya membuat mereka biasa saja bahkan Yuda sanjaya menikahi Maya seminggu kepergian Vella. Bahkan Maya membawa putrinya yang bernama Elsa untuk menggantikan Vella.


Perusahaan Sanjaya semakin berkembang selama tujuh tahun terakhir ini, membuat Maya merasa bahagia karena rencana untuk menyingkirkan Tiara dan anak- anaknya berhasil.


Yuda Sanjaya memutuskan pindah ke London untuk mengembangkan perusahaan Sanjaya Group ke Internasional.


" Mom Elsa tidak sabar lagi untuk shopping sepuasnya katanya di londong memiliki barang yang bagus" kata Elsa, menemani Maya di ruang tengah sambil meminum teh.


" Sayang sebaiknya kamu bersabar dulu saat ini daddymu sedang memulai usahanya nanti dia akan marah, bahkan kita masih di hotel belum mendapatkan rumah untuk ditinggalin" kata Maya.


" Baiklah mom " kata Elsa, memainkan HP." Elsa kapan kamu akan mendaftarkan sekolah" kata daddy Yuda, masuk membawa berkas untuk memulai usahanya.


" Sayang gimana Elsa sekolah di Internadional School kabarnya itu sekolah terbaik disini" kata Maya.


" Baiklah kamu atur saja, aku mau metting dulu dengan bawahanku menengai usaha baru kita" kata Yuda Sanjaya , menghubungi bawahannya mem bicarakan usaha barunya.


Yuda Sanjaya membuka usaha property yang diawali dengan membuka perumahan di london.