
Claudia menebar kan pandangan dari atas Tower Bridge untuk melihat ke indahan kota london.
Saat ini dia sedang berada disana sendirian,karena Adam sedang sibuk dan dia bosan dirumah sehingga dia pergi jalan-jalan sendirian.
Dengan supir yang disedia kan oleh Adam untuk nya membuat Caludia bisa pergi kemana saja yang dia suka tanpa kesulitan.
Caludia sangat takjub melihat keindahan kota london dari atas jembatan itu,ditambah keindahan matahari yang terbenam membuat nya semakin terpukau.
Dari atas menara itu dia dapat melihat Katedral St.Paul dan One eye yang menjadi tempat wisata paling terkenal dikota itu.
Sungai Themas yang membentang dibawah jembatan itu tampak begitu indah,sekali-kali Jembatan itu terangkat naik keatas saat sebuah kapal akan melewati jembatan itu.
Claudia benar-benar terpukau dengan pemandangan didepan nya.
Dari atas tower itu juga dia bisa melihat pusat bisnis canary wharf yang sangat terkenal dikota itu.
Setelah matahari sudah terbenam dan tidak terlihat lagi Claudia segera melangkah hendak pergi dari menara itu.
Tanpa sengaja wanita itu menabrak seorang pria yang berjalan dari arah yang berlawanan.
"Maaf ..."kata nya
Dia sangat tidak enak hati karena sudah menabrak pria itu.
"Tidak apa-apa,aku juga minta maaf."
kata pria itu dengan cepat
Pria itu sedang menggandeng seorang wanita dengan begitu mesra.
Wanita disamping pria itu mantap nya dengan intens
"Sekali lagi aku minta maaf."
Setelah berkata demikian Claudia segera melangkah meninggal kan pria itu,dia hanya melihat pria itu sekilas dan tidak melihat wanita yang sedang bersama dengan pria yang baru saja ditabrak nya.
"Itu...."
Kata wanita yang bersama pria itu yang adalah Anabels.
Anabels sedang bersama Zack calon suami nya untuk menikmati keindahan kota itu.
Dia hanya sekali bertemu dengan Claudia,tapi dia sangat yakin wanita yang menabrak calon suami nya adalah kekasih sahabat nya.
Wanita itu segera mengejar Claudia,dia kira wanita itu sedang berada disana bersama Kevin.
"Hei...."teriak nya
Tapi Claudia tidak mendengar teriakan nya karena telah berbaur dengan para turis.tubuh nya terdorong oleh para turis yang berbondong-bondong hendak keluar dari tempat itu.
Anabels segera merogoh dalam tas nya dan mengambil ponsel nya.
Dengan cepat pula dia segera menghubungi seseorang.
"Hei..apa kau sedang ditower Bridge?"
Tanya nya saat sambungan ponsel nya sudah dijawab dari seberang sana.
"Tidak,aku sedang dirumah."
Jawab seorang pria yang adalah Kevin.
Saat itu Kevin sedang berada dirumah nya yang terletak di Kengsinton dan sedang menyiap kan makan malam.
"Kenapa?" Tanya pria itu
"Tidak apa-apa.aku mengira kau sedang berada di tower Bridge karena aku baru saja melihat wanita mu."
"Apa kau bilang?"
Tanya Kevin tidak percaya
"Yeah..aku baru saja melihat wanita mu dan aku kira kalian datang berdua kesini"
Kata Anabels lagi.
"Aku akan segera kesana,tolong kau tahan dia."
"Eh..tunggu."
Anabels ingin mencegah Kevin untuk datang kesana karena wanita itu telah tidak kelihatan lagi.
Tapi pria itu telah mematikan sambungan ponsel seluler nya.
Dia sangat heran.apa yang telah terjadi dengan sahabat nya?
Anabels menarik nafas nya dengan berat dan melihat kerah calon suami nya yang berjalan ke arah nya.
"Apa kau mengenal wanita tadi?"
Tanya calon suami nya
Anabels tersenyum simpul.
"Tidak,aku hanya bertemu sekali dengan nya"
"Lalu?kenapa kau mengejarnya?apa ada barang mu yang hilang?"
Anabels terkekeh mendengar perkataan Zack.
"Tidak Honey,ayo kita pergi mencari nya."
"Untuk apa?"
Tanya Zack dengan heran
"Seorang teman meminta ku menahan wanita itu."
Jawab Anabels sambil tersenyum dengan manis nya
Wanita itu mengandeng calon suami nya dan segera berjalan kearah hilangnya Claudia tadi.
Dia berharap wanita itu masih berada ditower Bridge dan bisa bertemu dengan nya lagi.
Sedang kan Kevin memacu mobil nya dengan begitu cepat,dia sampai mengabai kan lampu merah yang menyala didepan nya
Yang paling penting adalah segera menemui wanita yang di cari nya
Saat mendengar Anabels bertemu dengan Claudia saja dia sudah senang setengah mati.
Berarti wanita yang dia cari memang ada disana.
Kevin berharap Anabels dapat menahan Claudia sampai dia tiba ditempat itu.
Pria itu segera berlari melewati para turis Saat dia tiba di Tower Bridge.
Tapi saat itu jembatan sedang terbuka dan para pejalan kaki terhenti dari kedua arah.
Kevin menunggu dengan cemas,ingin rasa nya dia melompati jembatan itu untuk menyebrang kearah sana.
Sambil menunggu pria itu meraih ponselnya dan menghubungi Anabels.
"Apa kau sedang bersama nya?"
Tanya pria itu dengan tidak sabar
"Maaf Kevin,aku kehilangan nya."
Jawab Anabels dari seberang sana.
Kevin manarik nafas nya kecewa,saat jembatan itu sudah turun dan para pejalan kaki sudah mulai melewati jembatan yang berada dibawah tower itu
Pria itu mulai mengedar kan pandangan nya untuk mencari sosok yang sangat dia rindukan dan sangat ingin dia temui.
Sementara itu Claudia sedang berada didalam mobil dan sedang sibuk memainkan ponsel nya.
Mobil nya terhenti karena jembatan yang terangkat,setelah jembatan itu turun kembali mobil yang membawa nya berjalan dengan pelan melewati Kevin yang sedang mencari dirinya dikerumunan orang yang sedang berlalu lalang di jembatan itu.