
Ratu elf dan anak perempuanya menghampiri mereka
"siapa kalian,kenapa manusia bisa masuk ke perbatasan kami ?"ucap ratu elf
"kami hanya seorang ksatria biasa ratu"ucap xiao bei
"benar ratu kami hanya seorang ksatria biasa,kami sedang dalam perjalanan menuju ke perbatasan istana iblis"ucap xiao cao
"untuk apa kalian ke istana iblis,apakah kalian salah satu pasukan istana iblis"ucap ratu elf
"bukan ratu,kami berasal dari bangsa manusia"ucap xiao bei dengan tenang
"apapun itu kalian memasuki wilayah kami bangsa elf,kalian akan di..."ucap ratu elf yang tiba-tiba terhenti karena melihat kalung bangsa elf di leher xiao quan
"kamu,siapa yang memberimu kalung itu"ucap ratu sambil menunjuk ke arah leher xiao quan
"ini pemberian ibu saya ratu"ucap xiao quan
"ibumu,apakah si xiuxu ratu dari bangsa manusia?"ucap ratu
"benar ratu,beliau adalah ibu saya"ucap xiao quan
"jadi kalian adalah anak dari xiuxu"ucap ratu
"benar ratu"ucap xiao bei
"hahaha tidak kusangka anak nya sudah sebesar ini,bahkan tingkatan nya sudah memasuki tingkatan dewa"ucap ratu elf bahagia
"ratu mengenal ibu kami ?"ucap xiao bei
"tentu saja,ibumu adalah sahabat ku dia adalah orang baik,dia sangat ramah dan sopan"ucap ratu elf
"bagaimana keadaan ibu kalian sekarang ?"ucap ratu elf
"ibu kami sudah lama tiada ratu,beliau tiada sewaktu menyelamatkan nyawa kami dari pasukan iblis"ucap xiao bei
"oh maaf kan aku,aku tidak tahu beliau sudah tiada"ucap ratu elf sedih
"tidak masalah ratu"ucap xiao bei
"kalau begitu alasan kalian ke Kerajaan iblis untuk apa?"ucap ratu elf
"kami hendak menyelamatkan ayah kami ratu"ucap xiao bei
"benar ratu,kami hendak pergi ke istana iblis untuk menyelamatkan ayah kami yang di tahan di penjara"ucap xiao Cao
"kami juga harus cepat ratu,karena 2 minggu lagi ayah kami akan di eksekusi "ucap xiao quan
"mohon ratu izinkan kami untuk lewat,karena kami benar benar tidak ingin kehilangan lagi"ucap xiao bei
"kalian ku izin kan lewat,bagaimanapun ibu kalian sudah seperti saudari bagiku,jadi kalian sekarang adalah keponakan ku"ucap ratu elf
"terimakasih ratu"ucap xiao bei,xiao quan,xiao cao
"tapi kalian sementara akan tinggal sementara di istana ini,karena aku akan mengajarkan sebuah jurus untuk kalian"ucap ratu elf
"tidak perlu ratu kami hanya..".ucap xiao bei
"tidak kalian harus menerima pemberian ku"ucap ratu elf
"Terima kasih ratu"ucap xiao bei,xiao Cao,xiao quan
akhirnya setelah menjelaskan bahwa niat mereka untuk menyelamatkan ayah mereka,sang ratu mengizinkan mereka lewat,bahkan ratu mengajarkan jurus penglihatan elf(penglihatan yang kuat,tajam,dan tembus pandang),setelah berhasil menguasai jurus jtu mereka pamit dan melanjutkan perjalanan menuju ke istana iblis.
setelah 5 hari perjalanan mereka akhirnya sampai di istana iblis.
"kalian sudah tahu kan rencana kita"ucap xiao bei
"tentu saja kak,kakak akan mengalihkan perhatian mereka,aku dan xiao quan akan mencari ayah"ucap xiao cao
"aku sudah siap kak"ucap xiao quan sambil menggunakan topeng biru
"baik sesuai rencana"ucap xiao bei sambil menggunakan topeng hijau
"semoga berhasil".ucap xiao cao
"bagaimana dengan kami"ucap Yun Mei
"iya kami pun juga ingin menolong kalian?"ucap Yun Yun
"benar,kami tidak ingin menjadi beban kalian "ucap Yun zi
"kalian bantu xiao cao dan xiao quan untuk menyelamatkan ayahku"ucap xiao bei
"baiklah,kami akan berusaha"ucap Yun Mei
xiao bei : "baiklah,ayo kita mulai".
Mereka pun mulai berpencar dan mulai melakukan rencana penyelamatan,
xiao bei saat ini sedang memancing keluar pasukan iblis sedangkan xiao cao dan xiao quan masuk diam diam ke penjara bawah tanah
"kakak,aku bisa melihat lokasi penjara,penjara itu ada di bawah kita"ucap xiao quan
"kalau begitu kita cari tangga bawah tanah,pasti ada di sekitar sini"ucap xiao cao
"kakak,didepan ada penjaga "ucap xiao quan
"itu urusan gampang kak,aku akan gunakan panah air ku"ucap xiao Quan sambil membidik musuh
Xiao Quan pun akhirnya membunuh prajurit penjaga penjara dan menemukan lokasi tangga bawah tanah.
"aku rasa ini bukan penjara biasa,aku punya firasat buruk disini"ucap xiao cao
"aku juga kak,aku merasa ada kekuatan jahat di sekitar sini"ucap xiao quan
ketika mereka mencari mereka di hadang oleh seorang jendral iblis tingkat kaisar,mereka pun bersiap untuk menyerang.
"hati hati,walau tingkatannya lemah tapi dia sangat kuat"ucap xiao cao
"aku juga kak,aku rasa dia menyembunyikan sebuah kekuatan besar"ucap xiao quan
"hanya manusia lemah,sekali pukul pun sudah kelar"ucap jendral iblis.
" Yun Mei,kamu bawa anggota mu cari ayah,kami akan melawannya"ucap xiao Cao
"benar,kami akan menghadangnya"ucap xiao Quan
" baik kami akan berusaha mencari "ucap Yun Mei
Mereka pun berpisah dengan xiao Cao dan xiao Quan
"jangan banyak omong,ayoo"ucap xiao Cao semangat
"ayooo"ucap xiao quan
sedangkan di tempat xiao bei.
"ternyata istana iblis mempunyai pasukan yang kuat dan banyak,tidak heran 2 kerajaan bisa kalah dari istana iblis"ucap xiao bei
"manusia,kamu tidak bisa lari"ucap salah satu prajurit iblis
"berhenti manusia,aku sudah lapar karena mengejar mu,aku tidak sabaran ingin memakan mu"ucap salah satu prajurit iblis lainnya
"jangan mimpi"ucap xiao bei sambil menyerang
" sial,tidakkkk"ucap kedua prajurit iblis
"aku rasa sesuatu akan terjadi,aku harap mereka berhasil"ucap xiao bei
sedangkan di tempat xiao cao dan xiao quan.
"apa apaan ini,kenapa dia sangat kuat,bahkan kekuatan panah ku tidak mempan"ucap xiao Quan
"itu benar,bahkan tombak apiku tidak mempan"ucap xiao cao
"ayo kita combo kekuatan"ucap xiao cao
"aku rasa memang saat yang tepat untuk menggunakan skill combo kita"ucap xiao Quan
xiao cao dan xiao quan mengfokuskan kekuatan dan saling bergenggaman tangan,dan melempar kan jurus combo nya ke arah jendral iblis.
"jurus combo air api,flame water shoot"ucap xiao Cao dan xiao Quan sambil menembakkan jurus
"cih kalian tidak akan bisa,apa apaan ini,aku tidak bisa menahannnnn"ucap jendral iblis saat menerima serangan flame water shoot dan akhirnya mati
"akhirnya kita mengalahkan sialan itu"ucap xiao Cao
"iya kak,ternyata combo kita sekuat ini"ucap xiao Quan lega
"ayo kita susul Yun Mei dan yang lainnya"ucap xiao cao
"ayoo"ucap xiao Quan
sedangkan di tempat xiao bei.
"ternyata feeling ku dari tadi benar,raja iblis"ucap xiao bei
"manusia,sudah lama tidak ada yang berani bikin rusuh di istana ini selain Budha"ucap raja iblis
"ternyata memang benar,Budha sangat kuat,bahkan bisa di akui raja iblis"ucap xiao bei
xiao bei pun bersiap untuk menyerang.
"manusia,dengan tingkatan mu itu,kamu pikir kamu bisa mengalahkan ku"ucap raja iblis
"bisa tidak nya,kita akan tahu nanti"ucap xiao bei mengeluarkan pedang angin nya
"hahaha,manusia kamu benar benar mirip Budha"ucap raja iblis sambil mengeluarkan senjata nya
"Pedang angin,keluar lahhh!!!".ucap xiao bei
xiao bei pun mengeluarkan senjata dari elemen kekuatan nya,dia pun menyerang raja iblis dengan cepat"
"apa ini,kamu bilang ini serangan,serangan itu seperti ini"ucap raja iblis sambil menyerang xiao bei dengan cepat
"arghhhh"ucap xiao bei kesakitan
xiao bei terpental jauh hingga menembus tembok.
"kakek benar,perbedaan kekuatan kita sangat jauh"ucap xiao bei sambil kesakitan
"baik lah,aku akan serius"ucap raja iblis sambil mengumpulkan kekuatan nya