
...Dungeon 119. Kay Build Goblin Dungeon....
Setelah Shinji mengklaim ulang Dungeon Goblin, kini dia memiliki Dungeon itu namun, Shinji hanya ingin dibelakang Kay dalam pengelolaannya.
Yang mana saat ini dia sedang memimpin 200 Goblin yang terdiri dari;
40 pasukan Goblin dari Nexus Dungeon;
30 Goblin pintar dari Nexus Dungeon;
30 pasukan Goblin dari desa Goblin;
60 Goblin Dewasa pengangguran dan Remaja;
Dan, 40 Goblin Betina dan anak-anak.
Selain Goblin, ada 100 Direwolf dari Nexus Dungeon.
Melihat semakin banyak jiwa yang Kay pertanggungjawaban maka Kay pun harus semakin kuat namun, sebelum itu dia harus memperbaiki struktur desa ini agar lebih layak di huni.
Beberapa saat kemudian, Goblin langka datang menghampiri Kay.
"Raja, semua Goblin dan serigala sudah berkumpul!" ucap Goblin langka.
"Baiklah, ayo!"
Setelah itu, Kay pun pergi ke pusat desa yang mana semua Goblin dan serigala sudah berkumpul lalu, dia pun memberikan pidato singkat di atas sebuah gedung reruntuhan.
"Para rakyat ku terkasih, pada kesempatan ini aku hanya ingin memberitahu tiga peraturan yang harus kalian patuhi. Yang pertama, patuhi lah Master, Raja dan atasan mu; Yang kedua, Jadi lah kuat; Dan, Terakhir. Jangan bertengkar! Bekerja sama serta lindungi rekan kalian. Sekian!"
"Baik, kami akan patuhi!" jawab serentak semua penghuni desa Goblin dengan bersujud.
Setelah itu, Kay pun berbalik badan dan meninggalkan mereka. Lalu, para Goblin dan serigala melanjutkan aktifitas nya.
Sedangkan, Kay melakukan pekerja rumah untuk membangun desa ini.
Hal yang pertama dia lakukan ialah memilih pemimpin yang berada di bawah nya
Lalu, Goblin yang pertama Kay pilih ialah Goblin langka yang sebelumnya menjadi Raja. dan memberikan nama ...
Gosa.
Selanjutnya, dua Hobgoblin yang ada di pasukan Kay dan menamai mereka.
Goda, Hobgoblin yang memiliki tanduk besar.
Gota, Hobgoblin yang memiliki taring bawah yang besar.
Lalu, Kay pun memberikan nama untuk ajudan nya dengan nama;
Goaju.
Dan, terakhir. memberikan nama kepada Goblin tua.
Gotua.
Saat menamai mereka, Kay yakin mereka akan mendapatkan kemampuan yang berguna untuk desa ini meski saat ini aku belum mengetahui kemampuan mereka. Tapi, yang jelas mereka berevolusi menjadi ras Goblin yang lebih tinggi Lantaran Kay yang memiliki Extra Skill, name Gift dan ras dirinya yang sudah Divine Oni.
Setelah itu, Kay pun memberikan tugas untuk kepada Gosa untuk mengatur penugasan Goblin yang mana sudah dia rencana kan sebelumnya.
Dan, Gosa tanpa ada pertentangan. Dia menuruti Kay.
Setelah itu ke rencana berikut nya yaitu memeriksa keadaan desa yang mana Gotua dan Goaju menemani langkah Kay.
Saat berkeliling desa, hati Kay sungguh sedih lantaran minimalnya fasilitas dan peralatan di desa ini.
Lalu, Kay pun melihat pola makan mereka yang mana para Goblin sangat menghemat dalam mengkonsumsi makanan ini.
Menurut Gotua, para tim pemburu hari ini akan mencari makanan untuk esok hari dan adapun jika pada hari itu tidak memiliki makanan. Mereka hanya memakan rumput bahkan kayu.
Goblin adalah makhluk Omnivora maka dari itu, dia bisa makan segala jenis makanan.
Melihat itu, Kay pun bertekad untuk berubah dan memperbaiki kehidupan para Goblin.
Lalu, Kay pun pergi ke tempat penyimpanan senjata.
Meski dikatakan tempat penyimpanan senjata, Kay hanya melihat pisau, sabit, garpu dan beberapa alat pertanian di desa.
"Apakah benda seperti ini bisa dibilang senjata?!" ucap kesal Kay.
Gotua dan Goaju hanya terdiam serta menundukkan kepalanya.
Melihat respon mereka, Kay hanya menghela nafas panjang dan hal ini akan menjadi pekerjaan rumah nya di desa ini.
Selanjutnya, Kay memeriksa penduduk yang ada di desa.
Di beberapa rumah, aku menemui para Goblin betina yang mana mereka sedang mengasuh anak-anak mereka dan didalam satu rumah bisa di huni oleh tiga atau empat Goblin betina bersama dengan anak-anak nya.
Sedangkan, para Goblin tua di tempatkan khusus.
Kesepuluh wanita manusia itu terlihat sangat menyedihkan, mereka tidak dipakai satu helai pakaian pun, badan nya kotor dan rambutnya acak-acakan.
Saat Kay melihat mereka, tatapan mereka kosong dan tidak bergerak sedikit pun. Seakan-akan, mereka sudah menjadi Boneka Manusia.
Selain itu, tujuh dari mereka sudah hamil dan tiga lain nya tidak bergerak di lantai.
Meski Kay sudah menjadi monster. Namun, rasa iba tetap ada. Maka dari itu, dia pun memutuskan untuk melakukan sesuatu.
"Gotua!"
"Iya, Raja!" jawab Gotua.
"Bersihkan mereka dan berikan pakaian untuk mereka! Aku tidak ingin mereka melahirkan Goblin yang lemah dan memiliki penyakit!"
"Baik, Saya mengerti," jawab Gotua.
Setelah itu, Kay pun meninggalkan ruangan dan para larva.
Keesokan hari nya, Kay mulai mengerjakan pekerjaan rumah yang diawali dengan memperbaiki senjata yang berkarat dengan mengunakan Unique Skill Transmutasi.
Selain itu, Kay juga mengunakan Unique Skill Transmutasi untuk membuat tombak baru, anak panah, busur dan beberapa senjata lain nya.
Setelah menyelesaikan pembuatan senjata, Gosa menghampiri nya.
"Raja, semua Goblin prajurit telah berkumpul!" lapor Gosa.
"Iya, ayo kita ke sana!"
Setelah itu, Kay dan Gosa pergi ke sisi barat desa yang mana tempat itu ku jadikan barak bagi para prajurit Goblin.
Dan, setibanya disana. Semua Goblin berlutut satu kaki dihadapan Kay.
"Raja yang mulia!" seru semua Goblin.
Setelah itu, Kay menghentikan langkah didepan tengah mereka bersama dengan Gosa di samping nya.
"Kalian bangkit! Dan, aku akan memberitahu informasi pasukan yang baru kepada kalian!"
Setelah itu, Kay pun mengumumkan pasukan yang baru yang terdiri dari;
Tim penyerang yang mana kelompok ini dipimpin oleh Goda dengan anak buah sebagai berikut;
Goblin pasukan Elite, 15 unit.
Goblin Archer, 20 unit.
Goblin Rider Warrior, 10 unit.
Tim Pemburu yang mana kelompok ini dipimpin oleh Gota terdiri dari;
Goblin Rider Warrior, 30 unit.
Goblin Rider Archer, 20 unit.
Tim Penjaga yang mana kelompok ini dipimpin oleh Gosa yang terdiri dari;
Goblin pasukan Elite, 20 unit.
Goblin Rider Archer, 10 unit.
Goblin Rider Warrior, 10 unit.
Dan, terakhir tim pengintai yang dipimpin oleh Goaju dengan unit pasukan;
Goblin Rider Warrior, 10 unit.
Goblin Rider Archer, 10 unit.
".... Itulah pasukan Goblin yang baru dan aku perintahkan kalian untuk saling menjaga dan bekerja sama!"
"Baik, kami mengerti!" seru serempak para Goblin.
Selain itu, desa ini dihuni oleh;
Goblin betina, 30 unit.
Goblin tua, 12 unit.
Goblin anak-anak, 20 unit.
Larva manusia, 10 unit.
Maka dari itu, desa Goblin ini dihuni 212 Goblin, 10 manusia dan 100 Direwolf.
"Dengan ini, aku harap Goblin tidak lagi tertindas dan siapapun yang melawan kami?! Bunuh!" batin Kay seraya melihat pasukan nya.
...# Let's Build Dungeon With Bug System #...