
Hari sudah siang,Nia sudah memasak untuk di bawakan ke kantor Jack.
Nia pergi ke kantor Jack di antar supir yang sudah di siap kan oleh Jack.
Sesampai di kantor tidak ada yang berani menatap Nia,ntah apa yang sudah di lakukan oleh Jack sehingga mereka semua takut menatap Nia.
"Kenapa mereka terlihat takut saat aku datang,seperti saat melihat tuan Jack saja" batin Nia sambil terus berjalan.
Saat di jalan Nia bertemu dengan sekretaris Eva.
"Kak Eva" panggil Nia.
Eva yang di panggil pun langsung menghampiri Nia.
"Kamu mau mengantar makan siang untuk tuan ya?" tanya sekretaris Eva.
"Iya kak" jawab Nia.
"Ya sudah kalau begitu biar Kakak antar ya" tawar sekretaris Eva.
"Boleh kak" balas Nia dengan tersenyum.
"Ayo.." ajak sekretaris Eva.
Nia berjalan berdampingan dengan sekretaris Eva lalu memasuki lift,sesampai di depan ruangan Jack Eva berpamitan kepada Nia lalu pergi.
"Tuan" panggil Nia.
"Masuk" jawab Jack.
Nia masuk.....
"Tuan ini makan siang nya" Nia menaruh makanan itu di meja Jack.
"Iya,sekarang kamu boleh pulang" titah Jack yang masih fokus dengan berkas di depan nya.
"Saya permisi dulu tuan" pamit Nia lalu pergi.
Saat di jalan Nia mendapat telepon dari Maya,lalu Nia mengangkat nya.
POV TELEPON.
📞: Nya..Hiks.
📞:May kamu kenapa?cerita sama aku.
📞:Aku di pecat sama bu Yasmin Nya,cuma gara gara aku telat 15 menit ,aku bingung harus bilang apa nanti sama ibu .
📞: Astaga May tega banget sih bu Yasmin,kamu harus jujur may sama ibu kamu.
📞:Iya nya.
📞:Nya apa boss kamu gak butuh pembantu lagi,kalo ada aku mau Nya dari pada aku nganggur nanti.
📞:Ntar aku tanyakan dulu ya may.
📞:Iya Nya yasudah kalo gitu aku tutup dulu telepon nya ya,bay.
Telepon mati.
"Kasihan banget Maya.." ucap Nia.
Tiba tiba mobil yang di naiki Nia berhenti.
"Pak kenapa berhenti?" tanya Nia.
"Seperti nya mobil nya mogok nona" jawab pak supir.
"Ya sudah pak tidak apa apa,ooh iya pak jangan panggil saya nona panggil saja dengan nama saya,Nya atau Nia gitu biar tidak terlalu formal" ucap Nia.
"Tidak bisa nona,tuan yang menyuruh saya memanggil anda dengan sebutan nona" ucap pak supir.
"Ya sudah pak" ucap Nia lalu turun dari mobil dan mencari taxi.
Di sisi lain Jack dapat kabar dari anak buah nya kalo Bram sudah pulang dari luar negeri.
Jack meninggalkan kantor lalu pergi ke markas.
Sesampai di markas Jack langsung masuk ke ruangan nya menemui Arion,Raka dan Frans.
"Tuan coba anda lihat ini" Frans memperlihatkan foto Bram bersama seorang wanita sedang makan di cafe.
Wanita itu duduk membelakangi kamera tapi Jack seperti tidak asing dengan wanita itu.
"Siapa wanita itu?" Jack bertanya.
"Menurut informasi yang saya dapat, wanita itu adalah keponakan nya Bram tuan" ucap Arion menjelaskan.
"Apa kalian kenal dengan wanita yang ada di foto?" tanya Jack.
"Kami tidak mengenal nya,seperti nya Bram ke luar negri bukan hanya untuk perdagangan tapi juga menjemput keponakan nya" ucap Raka.
"Dan pasti nya Bram merencanakan sesuatu untuk menghancurkan tuan" ucap Arion.
"Itu sudah pasti" ucap Jack.
"Tapi untuk beberapa hari ini,masih belum ada pergerakan dari mereka tuan" ucap Frans.
"Bram mungkin untuk saat ini belum melakukan pergerakan tapi kita tidak tahu apa yang sedang di rencanakan oleh Bram untuk menghancurkan ku" ucap Jack.
"Bram itu licik,dan kita juga harus lebih licik dari nya" ucap Jack lalu tersenyum miring,dan di balas anggukan oleh Arion, Raka dan Frans.
"Aku akan pulang,kalian tetap di sini jaga markas" ucap Jack lalu pergi meninggalkan markas.
"Palingan juga ada sesuatu yang membuat tuan ingin cepat-cepat pulang" balas Raka.
"Apa mungkin tuan sedang jatuh cinta?" tanya Arion.
"Mana mungkin tuan bisa jatuh cinta,lihat saja dia memperlakukan semua wanita kayak apa" jawab Raka.
"He,di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin" balas Arion.
"Sudah sudah mending kita kembali latihan" ajak Frans lalu di setujui oleh Arion dan Raka.
Di sisi lain Jack sedang mengendarai mobil nya menuju mansion,sesampai di mansion Jack langsung masuk.
"Dimana dia" batin Jack lalu berjalan ke arah dapur,Jack sampai di dapur dan mendapati Nia sedang melamun di meja makan.
"Ekhem" Jack berdehem membuat Nia langsung tersadar dari lamunan nya.
"Aah,tuan sudah pulang" ucap Nia.
Jack duduk berhadapan dengan Nia.
"Duh kenapa harus duduk di hadapan ku sih,kan jadi deg deg an" batin Nia.
"Tuan mau minum apa biar saya buat kan?" tanya Nia.
"Buat kan saya kopi tanpa gula" jawab Jack.
Nia langsung berdiri dan berjalan ke dapur untuk membuatkan kopi untuk Jack.
Nia sudah selesai membuat kopi.
"Ini tuan kopi nya" ucap Nia lalu meletak kan kopi di meja.
"Iya".
"Kenapa tadi melamun?" tanya Jack sambil menyeruput kopi nya.
"Tidak apa apa tuan" jawab Nia berbohong.
"Aku tidak bisa di bohongi Nia,kamu cerita saja jangan sungkan,apa masalah mu" ucap Jack dengan ekspresi datar,lalu Nia mulai mengatakan apa yang ingin di katakan sejak tadi.
"Apa tuan tidak ingin menambah pembantu di rumah ini?" tanya Nia.
"Ya aku memang ingin mempekerjakan beberapa pelayan di sini,kenapa?" ucap Jack lalu tanya balik kepada Nia.
"Jadi gini tuan,sahabat saya tadi pagi di pecat dari pekerjaan nya,saat ini dia sangat membutuhkan pekerjaan,terus dia nanya,apa di sini membutuhkan pembantu lagi,kalo ada dia mau menjadi pembantu di rumah ini tuan" Nia menjelaskan.
"Ya aku akan memberikan pekerjaan untuk sahabat mu,tapi tidak sebagai pembantu" balas Jack.
"Bekerja sebagai apa tuan?" tanya Nia.
"Manager keuangan di perusahan ku" jawab Jack.
"Tapi tuan sahabat saya hanya lulusan SMA" ucap Nia.
"Tidak masalah,Kevin akan mengajari nya,kamu suruh sahabatmu menyiapkan CV untuk melamar kerja besok" balas Jack.
Nia yang mendengar itu merasa senang akhir nya sahabat nya mendapat pekerjaan lagi dalam waktu cepat.
"Saya harus beri tahu berita bahagia ini kepada sahabat saya tuan" ucap Nia lalu mengambil ponsel nya dari saku.Nia mengetik pesan untuk di kirim kan ke Maya.
..."May kamu besok siap kan berkas untuk melamar kerja di perusahaan boss ku,dia ingin menjadikan kamu manajer keuangan di perusahan nya"....
Di sisi lain Maya mendapat pesan dari Nia lalu membaca nya.
"Bu ibu" panggil Maya.
"Iya nak ada apa,kok kelihatan nya seneng gitu" ucap ibu Maya.
"Bu Nia ngirim pesan,dia bilang kalo boss nya ngasih aku pekerjaan Bu di kantor perusahaan nya,aku akan di jadikan manager keuangan bu" ucap Maya dengan nada senang lalu memeluk ibu nya.
"Syukurlah nak kamu harus berterimakasih kepada Nia karena dia membantumu untuk mendapatkan pekerjaan ini" ucap ibu Maya sambil mengelus rambut Maya.
"Iya Bu" balas Maya,lalu Maya membalas pesan dari Nia.
..."Nya ini beneran kan?.Aku seneng banget akhir nya aku mendapat pekerjaan lagi, terimakasih ya nya kamu sudah bantuin aku"....
Di sisi lain Nia mendapat balasan dari Maya lalu membaca nya sambil tersenyum,tanpa Nia sadar Jack dari tadi memperhatikan Nia.
Jack merasa iba saat melihat ponsel Nia yang bisa di bilang jadul untuk di gunakan di jaman sekarang,Jack berinisiatif membelikan ponsel baru untuk Nia.
"Kamu siap kan makan malam untuk ku" ucap Jack.
"Baik tuan" balas Nia lalu tersenyum.
Jack berdiri lalu berjalan menaiki tangga ke kamar nya.
.
.
.
.
.
.
Hallo para readers ku 🌹.Maafkan author ya jika penulisan nya kurang rapi,jangan lupa juga untuk like dan vote ya agar author lebih semangat lagi untuk melanjutkan EPISODE selanjutnya ♥️.