Quentin

Quentin
episode 66



sepulang nya dari bulan madu,Theo dan ileen kini di suruh pulang ke mansion.karena tiba tiba saja ada yang ingin di bicarakan oleh sang papah dan mamah.


"selamat datang"sang mamah menyambut kedatangan mereka dengan hangat begitu juga dengan papah nya dan omah.


Lusi memeluk pasangan pengantin baru itu satu persatu tak lupa dengan ciuman hangat yang selalu Lusi berikan.theo dan ileen pun membalas ciuman itu dengan senang.


"bagaimana? apa perjalan surga kalian mulus sampai tujuan?" tanya omah membuat ileen langsung tersipu malu mendengar nya.


"omah,biarkan mereka tempuh sendiri.omah tak usah ikut tau tentang hal ini" Lusi terkekeh


"bagaimana bulan madu mu lancar?" tanya Zaiden tersenyum lebar melihat anak nya kini telah menemukan pawang nya.


"lancar pah,papah bagaimana sehat?" tanya Theo.


" papah sehat" kata Zaiden.


"ouh ya,mengapa papah menyuruh kita langsung pulang kemari?.apa yang ingin di bicarakan?" tanya Theo masih dengan senyuman yang sama .


mendengar pertanyaan itu,mereka bertiga langsung bungkam.tak berani menjawab nya.zaiden berusaha mencari cari kata kata untuk mengalihkan pembicaraan nya.


"bagaimana kita makan saja dulu,kita bicarakan ini setelah makan" kata Zaiden belum siap mengatakan yang ingin di bicarakan nya.


saat sedang asik berbincang bincang seperti itu,mata Theo di kejut kan dengan seorang wanita yang kini berada jauh di belakang keluarga nya.semua orang pun menatap ke arah belakang saat melihat tatapan Theo yang terkejut itu.


"ngapain dia di sini?" tanya Theo wajah nya memerah kesal.


"Theo" wanita itu langsung menghampiri Theo dan memegangi tangan Theo dengan air mata yang mengalir deras.


Theo tak menyangka wanita ini masih berani datang dan menginjakkan kaki nya di mansion ini.setelah apa yang telah dia perbuat kepada diri nya,membuang nya begitu saja hanya demi laki laki lain.


Dengan kasar Theo langsung menghempaskan tangan wanita itu,ileen yang melihat nya langsung mengelus punggung Theo lembut.mengisyaratkan agar Theo tak berbuat kasar kepada wanita di hadapan nya.


"siapa yang mengizinkan dia kemari?" tanya Theo lantang.


"Theo...tunggu sayang,dengarkan penjelasan ku dulu.theoo!!!" lagi lagi wanita itu memegangi pergelangan tangan Theo erat.


namun theo terlihat sangat membenci wanita itu,dia kembali menghempaskan tangan wanita yang kini telah berani memegang pergelangan tangan nya.


"sebenarnya ada apa ini dad?" tanya ileen kebingungan.


"kau istri nya Theo ya sangat cantik sekali,kamu harus tau kalau_" perkataan wanita itu langsung di cekat oleh bentakan Theo.


"jangan sentuh istri saya" geram theo.


"tapi_" perkataan yang kembali di cekat


"saya bilang jangan sentuh istri saya!!!" bentak Theo benar benar kesal.


"Dady jangan kasar seperti itu" ileen merasa kasihan


"kau masuk kamar" titah Theo lembut.


"tapi dad,ini ada apa?" ileen bertambah kebingungan.


"ileen aku bilang masuk kamar,kau dengar kan" kata Theo memerintah lagi.


" dad" ileen kembali membantah


"masuk kamar sekarang juga!!!!!" Theo membentak membuat ileen terkejut


ini adalah kali pertama nya Theo membentak dirinya,apa salah nya hingga Theo sampai emosi seperti itu.ileen memilih langsung pergi ke kamar dengan wajah marah nya.


ada apa dengan pria itu sampai sampai membentak ileen sepeti tadi,membuat yang ada di sana terkejut melihat sikap theo yang kasar itu.