
"ileen dengar lain kali kau tak boleh menyentuh barang barang ku, mengerti?" kesal Theo.
"aa dady sangat pelit,kapan Dady mau mengantarku pulang?" tanya ileen.
"setelah aku mandi" ujar Theo lalu pergi masuk ke dalam kamar kembali.
di kontrakan siren dan ileen seseorang sedang menanti kedatangan ileen.gadis itu terlihat seperti sedang ingin memberikan surprise kepada ileen.
"bude memang dari kapan ileen pergi,mengapa pagi pagi seperti ini dia tak ada di rumah?" tanya nya sezua sahabat sekaligus sepupu nya ileen.
"iya kak di Mana ileen,kami benar benar merindukan dia" tersenyum Okta adik nya siren
sezua dan Okta ini baru saja pulang dari Amerika,karena pekerjaan sang suami di Amerika sudah selesai.kini mereka akan kembali menetap di kota ini.sudah hampir 2 tahun mereka tak bertemu dengan siren dan ileen,rasa nya mereka benar benar merindukan nya.
"iya dari kemarin ileen belum pulang,dia sedang menginap bersama ayah angkat nya" kata siren.
"ayah angkat?,sejak kapan ileen punya ayah angkat?" terkejut Okta
"aku juga tidak tahu,awal mula nya seperti apa.tapi nanti kalian tanyakan sendiri saja pada ileen nya,biar aku buatkan kalian teh hangat cuaca nya benar benar dingin"jelas siren
di apartemen Theo,ileen sedang ripuh bagaimana cara membuka pintu apartemen.karena saat ini ada orang yang mengetuk pintu.
"dadyyy bagaimana cara membuka nya?" tanya Theo.
ceklekkk...
"huh bisa juga,aku sangat keren?" cengir ileen membuka pintu nya
muncul lah di hadapan ileen sang asisten pribadi nya Theo,yang bukan lain adalah josen.pria itu terkejut saat mendapati ileen yang membuka pintu nya.
" nona ileen?" sebut josen dengan sontak nya
"tuan Presdir nya ada?" tanya josen
"tuan Presdir? siapa?" bingung ileen tak mengerti
"maksudnya tuan Theo nya ada?" tanya josen memperjelas.
"ada silahkan masuk,Dady sedang mandi di dalam" kata ileen lalu berjalan lebih dulu
ber menit menit Theo mandi,sedangkan di ruang TV ileen dan josen sedang menonton TV sembari cekakak cekikikan.josen akui ileen benar benar selalu membawa aura kebahagiaan,gadis itu mampu memberikan perasaaan senang kepada setiap orang yang dekat dengan nya.
Theo yang telah usai mandi,dia segera mengganti baju nya.setelah siap Theo langsung keluar kamar karena mendengar suara gelak tawa dari luar.
"ileen sedang tertawa dengan siapa?, seperti nya ada orang lain bersama nya" bisik Theo lalu berjalan keluar.
"kheemm" Theo berdehem namun kedua orang itu masih keasikan menonton sembari memakan cemilan,tak mendengar suara Theo karena saking keras nya tertawa.
Theo yang merasa di abaikan,langsung mengambil remote nya dan mematikan layar TV nya.dia juga tak suka melihat ileen tertawa seperti ini bersama dengan orang lain apa lagi laki laki.
"aaa asisten josen kenapa di matikan?" geruntu ileen
"aku tak mematikan nya" ujar josen
"sudah selesai tertawanya?" suara Theo mengejutkan josen,pria itu langsung berdiri dari duduk nya
"tuan Presdir" ujar josen terkejut
..._________❤️_________...
like komen and vote nya