
Hai semua๐ค
Aku bawa cerita baru nih yang pastinya lebih greget dari cerita aku yang lain. ๐
Tema nikah paksa udah banyak dan berseliweran dimana-mana bahkan saking sukanya banyak tuh yang angkat cerita dengan satu alur, karena ingin mengambil tema serupa tapi bosen dengan alur yang itu-itu aja aku bikin cerita dengan judul: Dari TK Sampai KUA.
Aku engga mau kasih banyak ekspetasi tapi aku mau spoiler dikit, di ceritaku kali ini bakal relate sama kehidupan nyata loh, bukan tentang CEO atau mafia yang suka gadis lugu (lucu dan wagu).
Deskripsi:
Dipaksa menikah dengan teman kelas tidak pernah terlintas dipikiran Wulan, karena hutang gadis itu terpaksa merelakan semua cita-cita.
Bisakah untuk remaja yang masih melihat dunia dengan hijau mengimbangi ego demi sebuah hubungan?
Jadi gimana setelah baca sinopsisnya? Pasti penasaran. Yuk Langsung aja cek profilku dan masukin perpustakaan. ๐
...Dari Tk Sampai KUA...
Psst! Update setiap hari๐