Tahajjud

Tahajjud
Kembali Hadir.



Tepat pukul Lima sore Tuan Dirgantara sudah berada di rumah, Karena sang calon Mantu akan makan malam di rumah nya, Sang Istri yang mendengar pintu di ketuk pun segera berjalan menuju pintu guna menyambut kedatangan sang suami..


Sang putra yang seakan tau kepulangan sang papa pun, Tampak keluar dari kamar dan berkata.


" Ternyata papa sudah pulang, lalu menjatuhkan diri nya di samping sang mama yang sudah kembali duduk di samping Alfi.


" Gimana sama Urusan butik nya, Tanya sang papa.


" Aman pa, kebetulan juga tadi ada tante juga di Butik nya.


" Terus gimana dengan urusan Undangan nya?? Tanya sang papa lagi.


" Sebagian Argi dah bagikan ke kenalan papa, tinggal teman" Argi yang belom Argi bagikan, Pokoknya papa tenang aja semua pasti beres, sambil melemparkan senyum ke arah sang papa.


" Ya'udah papa mau masuk dulu, Mau bersih" lalu sang istri pun mengekori sang suami yang sudah berjalan ke arah kamar..


🦋🦋


Makan malam kini telah di hidangkan, Semua nya pun sudah berada di meja makan, Lalu mereka pun menikmati makan malam nya dengan lahap,


di selingi basa basi mengenai pesiapan pernikahan yang sebentar lagi akan di laksana kan..


***


Alfi yang sudah berada di rumah nya pun segera menarik selimut, dan mengarungi mimpi indah nya.


Berbeda dengan yang di sebrang sana, Seorang wanita yang sedang patah hati, karena di tinggal sang kekasih, Di tengah ke sunyian malam, dia memaki diri nya sendiri karena sudah meninggalkan, Orang yang benar" mencintai dirinya dan kembali mengingat lelaki yang pernah tulus mencintai dirinya, tetapi dia menghianati nya. Dan lelaki itu adalah Argi sedangkan wanita yang frustasi sa'at ini adalah Jeny..


Sambil terisak" dia mencoba menarik undur kontak yang ada di ponsel nya.


" Hikz,, Akhirnya dia menemukan sebuah kontak yang ia inginkan, Di sapu nya air mata yang tampak membasahi pipinya, dan meredakan suara isak tangis nya tatkala diri nya mendengar sebuah suara di sebrang sana.


Jeny yang mendengar pertanya'an tampak terdiam, karena lelaki di sebrang sana mengajukan sebuah pertanya'an.


* Aku merindukanmu, apakah kamu juga merindukanku?? Ku harap dirimu masih seperti yang dulu, yang masih mencintaiku sampai kapanpun *


Batin nya yang ingin kembali memiliki cinta dari seorang Argi.


" Halloo,, Argi terus bersuara.


Merasa tak ada jawaban diapun memilih mematikan panggilan dari orang yang di sebrang sana.


Lalu diapun kembali merajut mimpi yang sempat ia lewatkan tadi.


Baru saja ingin memejamkan mata, ponsel nya kembali berbunyi, Dia pun kembali menerima panggilan dari nomor yang sama.


" Hallo,, Halloo,, siapa sih, kok gak ada suara nya.


Iseng bangat jadi orang, Awas aja ya, kalau sekali lagi gue mati'in dan lo kembali nelpon dan lo gak ada suara nya, jangan ngarap lo bisa hubungi aku lagi, ujar Argi dengan nada kesal dan menarik napas nya dengan kasar.


Setelah mengatakan demikian, Tiba" terdengar sebuah suara di sebrang sana.


" Ini gue, Ar, jawab sang pemilik suara.


merasa suara di sebrang sana seorang wanita diapun kembali bertanya.


" Hey, lo siapa?? Perasa'an gue gak kenal sama kamu. Ujar nya yang merasa tak mengenali gadis yang menghubungi nya.


" Aku Jeny Ar,,


" Apa??? Kenapa kamu menghibungi aku lagi. Aku minta sama kamu berhenti menghubungi aku lagi. Lalu mematikan kembali ponsel nya..