The Sheen of Love [TSOL]

The Sheen of Love [TSOL]
Part 59



Lien menerima pompom pink dari Hiroshi sambil menggetarkan benda itu.


"THANK YOU SIR!" ucapnya manja dan lembut.


"Uit...uit...uit" seruan Rey bersama tepukan manis dari mereka yang menyaksikan.๐Ÿ‘


"Hahahahaha" tawa Hiroshi malu-malu meooooong๐Ÿ˜ป...dengan wajah memerah.


"Op!...op!...op!...masih ada persembahan yang kedua girl," ucap Rey kehebohan dan centil.


"Oh iyah!๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜„" sambut Lien yang sudah tidak sabar lagi.


Rey menarik Hiroshi tampil di depan lagi.


"Woy, sabar!" tegur Hiroshi.


Rey Mematikan musik remix.


"Gimana Brou! sudah siap untuk challege yang kedua?" Tanya Rey.


"Emmm, Siap!" Jawab Hiroshi.


"Weh! Mantul! gua suka gaya lo" kata Rey dengan bahasa gaulnya yang kurang di mengerti oleh Hiroshi, pemuda itu hanya mengangguk saja.


"Sebentar ada yang kurang," ucap Hiroshi langsung keluar meninggalkan ruang meeting.


"Yayayah...kok! Malah pergi" kata Rey kebingugan.


...


Mereka yang disana pun harus menunggu kedatangan Hiroshi kembali.


"Pergi kemana Dia?" Tanya Aldo yang sudah tak sabar melihat persembahan kedua.


Ketiganya serentak menjawab "tidak tau" dan masih menunggu dengan rasa penasaran.


"Mungkin ke tolet!" Jawab Andre.


Rey tersenyum-senyum...


("Ihihihi๐Ÿคฃ ih imutnya, kebelet besar atau kecil yah๐Ÿค” grogi abis tu anak" gumam Rey)


Detik-detik pun berlalu hingga berubah menjadi menit.


"Kemana dia??" Mereka saling bertanya-tanya lagi.....


"Tik...tak...tik...tak" jarum jam dinding terus berputar.


Mereka masih menunggu dengan setia.


karena terlalu lama, Hampir saja Rey akan menyusul.


Tiba-tiba terdengar suara musik clasic dari gitar akustik memasuki ruang itu.


๐ŸŽถJreng...Jreng...Jreng...Jreng...jreng...jreng๐ŸŽถ๐ŸŽธ๐ŸŽธ


Muncullah sosok pria imut dengan langkah demi langkah sedang membawa gitar. Jemarinya yang panjang memetik benda akustik itu dengan lentik, hingga tercipta alunan nada lagu legendaris paling romantis dari;


'Westlife berjudul My love'


(Nada petik yang paling dikuasai oleh Hiroshi)


[Ternyata, pemuda asal Jepang itu keluar sebentar mengambil gitar dan topi di lokernya, selama mulai ada rasa dengan Lien Hua, ia mulai belajar gitar dan terlihat ingin menjadi sosok paling romantis sekaligus menghibur diri dalam kesepian dan memaksakan diri (bela-bela in) mencari permen lolipop berbentuk Love ]


Hiroshi mulai bernyanyi dan melangkah terus mendekati Lien Hua. Kemudian pria itu menarik tangan gadis manis untuk menemaninya bernyanyi di depan.


Sontak yang menyaksikan diam tak berkutik, terpaku serta larut dalam drama musikal romantis.


Seketika tergambar ilustrasi ruang meeting berubah menjadi suasana all about LOVE lambang-lambang cinta yang bertaburan bagai gelembung udara .


๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•๐Ÿ’•


Aldo, Andre Serta Rey serasa di tarik dan masuk kembali ke Zaman saat mereka mulai jatuh cinta....


Para Bigbos mendapat serangan manis dari Hiroshi. Ia melanggar challenge yang di berikan atasannya.


Aldo yang terus senyam-senyum dari balik layar, sebuah bentuk senyuman yang tak mau hilang dari bibir.


Rey dengan wajah imut-imutnya sampai terhipnotis dengan mengigit ujung kukunya.


Andre yang terlihat tampak serius dan tak kalah imut memperhatikan pasangan itu dengan tersenyum serta fokus sambil menyandarkan telapak tangan kanannya di pipi kanan.


...


Terdengar suara berat Hiroshi ( khas pria ) sedang menyanyikan alunan lagu...


......


......


๐ŸŽถ๐ŸŽถ


So I say a little prayer


Maka kupanjatkan doa


And hope my dreams will take me there


Dan berharap mimpi-mimpiku kan membawaku ke san


Where the skies are blue


Ke tempat di mana langit biru


To see you once again


Tuk bertemu denganmu sekali lagi


My love


Cintaku


Overseas from coast to coast


Seberangi lautan


To find the place I love the most


Tuk temukan tempat yang paling kusuka


Where the fields are green


To see you once again


Tuk bertemu denganmu sekali lagi


My love


Cintaku


....


....


I try to read


Kucoba membaca


I go to work


Aku pergi bekerja


I'm laughing with my friends


Aku bercanda tawa dengan teman-temanku


But I can't stop to keep myself from thinking (Oh no)


Tapi tak bisa kuberhenti memikirkan(mu)


๐ŸŽถ๐ŸŽถ


....


...


Meski tidak se-sempurna penyanyinya, namun penampilan pemuda itu cukup menghibur dan memukai.


Lien merasa shock dan benar-benar mendapat surprise manis dari Hiroshi. Ia serasa terbang melayang-layang dengan mata penuh cinta. Mulutnya juga tampak bergerak mengikuti lirik lagu My Love.


Kejutan itu bukanlah pemberian sebuah benda mewah, melainkan sesuatu yang sangat sederhana namun berkesan di hati sang gadis.


Hiroshi sendiri tidak memiliki persiapan, semua terlihat dadakan dan ia benar-benar tertantang untuk meluluhkan hati sang gadis di hari spesialnya dengan waktu yang sangat singkat.


...


...


Setelah alunan lagu itu berakhir,...


Hiroshi mengeluarkan permen lolipop dari sakunya.


"Maf! ini terlalu sederhana, Gift yang lain akan menyusul" ucap Hiroshi dengan senyum nyengirnya๐Ÿ˜.


(Oooooooouh. Hati Lien berbunga-bunga, sangat Indah bagai bermekaran di taman)


"Terima kasih pak!, ini kado yang sangat istimewa dan Lien suka" Sambut wanita itu.


((Mau meluk, mpok Lien malu karena didepan para bigbos))


"Pok...pok...๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘"


Tepuk hangat di mulai dari Aldo Kenz sampai ia berdiri dari kursinya, terselip rasa bangga dan bisa diandalkan dari adik angkatnya itu.


Pemberian Applause itu di susul oleh Andre dan Rey.


Pasangan sejoli yang tampak kaku dan malu-malu.


"Pak! bisa main gitar juga!" Sapa Lien lembut.


"Ah, baru juga bisa, maaf yah kurang asyik!"


"Oh, Enggak ah! Bagus sekali, Lien suka dan ini kado yang sangat spesial!" sanking bahagianya gadis itu berkali-kali mengucapkan kata-kata itu.


Sweet...sweet Memorise. ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Mendapat pujian dari sang pujaan hati, Hiroshi serasa terbang bagai roket menembus angkasa dan melayang-layang disana๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ.


.......


.......


Rey mendekati Andre dan berkata pelan.


"Bos! Bukannya tadi challagenya adalah lagu kebangsaan?"


"Sepertinya kita terkena prank (tipuan) dari Aldo, ia ingin menunjukkan kepada kita bahwa Hiroshi tidak kalah hebat dengan kita, dia juga memiliki strategi perang dalam merebut kemenangan, " jawab Andre.


Rey pun tidak berani menegur Hiroshi karena takut Lien mengetahui bahwa rencana itu adalah settingan dari Aldo dan Andre.


("Wah pinter banget lu cong! Gua akui kehebatanmu dan lu menang hari ini!" Gumam Rey)


..


Ketiga pria Bos juga ikut mengucapkan selamat ulang tahun kepada gadis manis berkulit putih itu.


Mereka mengakhiri rapat dan Aldo memutus koneksi live streamingnya.


...


...


"Bos! Apakah selanjutnya kita akan membuka perusahaan Evan organizer bertema 'Mak Comblang' " kata Rey.


"Hahaha ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ boleh juga!" Sambut Andre.


...


...


Andre dan Rey menuntun Hiroshi dan Lien sampai keluar dari ruang Presdir dengan modus mengajak berbincang-bincang keduanya melewati lorong demi lorong.


"Oh yah Lien! di Aula ada tumpukan berkasku yang tertinggal, bisa tolong ambilkan!" Perintah Rey.


"Oh! Siap pak" kata Lien bergegas menuju ruang serbaguna Jk Wijaya.


...


..


..Wow apakah masih ada kejutan lagi???..


Like & Vote