My Kids My Hero

My Kids My Hero
KELUARGA YANG UTUH



KELUARGA YANG UTUH


Tawa bahagia keluar dari bibir Audrey. Sungguh ini lah moment kebahagiaan yang selama ini dia tunggu bagi. Bisa menikmati berbagai wahana bermain di dampingi Mommy dan Daddy yang selalu melukiskan rona bahagia yang terpancar dari wajah mereka.


Devian terus merangkul tubuh sexy sang istri, bahkan dirinya enggan sedikit pun melepas nya. Sungguh moment yang tak bisa di gantikan dengan apa pun. Memiliki keluarga yang utuh itulah impian setiap orang.


Perlahan Axelle mulai ikut menikmati wahana permainan yang ada. Meskipun dia lebih memilih wahana yang membutuhkan kecerdasan otak dan kecepatan dalam melakukan nya. Selain itu Axelle sangat menyukai wahana bermain yang terlihat cukup extreme yang lebih di gemari oleh orang dewasa atau pun remaja yang usia nya jauh darinya.


Laura menikmati perlakuan romantis yang di lakukan suami nya tanpa ada lagi perasaan ragu untuk membuka hatinya untuk laki - laki yang telah resmi menjadi suaminya.


Dari jauh Michael terus memperhatikan dua sejoli yang menikmati kemesraan tanpa mempedulikan lingkungan di sekitar.


" Suatu saat nanti aku yang akan ada di pelukan kamu Ra...Aku menyesal telah berbuat bodoh karna tak bisa menahan hasrat ku. Asal kamu tahu hidup ku hancur setelah kau pergi meninggalkan diriku. Tak ada rasa cinta lagi untuk seorang wanita, bagiku mereka hanya aku jadikan pemuas ku di ranjang. " Ucap Michael lirih.


Baru kali ini dirinya meneteskan air mata. Bahkan dirinya tak mempedulikan wanita yang tadi datang ke sini bersama nya. Michael meninggal Jessica begitu saja, bahkan berkali-kali Jessica menghubungi dirinya Michael tak merespon nya.


" Mom...aku sudah puas bermain. Aku sudah cape. " Sahut Audrey menghampiri Mommy dan Daddy nya.


" El, apa kamu juga sudah puas bermain ? " Tanya Laura lembut.


" Sudah Mi...Ayo kita pulang ! " Ujar Axelle.


" Ayo kita cari tempat makan dulu untuk mengisi tenaga kalian lagi. Daddy yakin anak Daddy pasti sangat lelah. Daddy juga akan membelikan mainan untuk kalian. Kalian boleh memilih sepuasnya. " Ucap Devian.


" Aku tak ingin mainan. Lebih baik Daddy belikan aku laptop yang lebih canggih dan peralatan untuk perang ku membuat program komputer. Nanti program itu bisa ku jual dan menghasilkan uang. " Sahut Axelle membuat Devian terkekeh.


Sungguh dirinya tak mengira anak sekecil itu sangat bersemangat untuk berbisnis mengumpulkan uang. Bukankah anak seusianya lebih suka bermain dan membeli mainan. Meskipun Axelle tahu kedua orang tuanya sangat kaya raya, tak menutup dirinya untuk terus berkarya. Padahal dirinya sudah sangat bergelimang harta dari perusahaan yang dia miliki di Inggris, di Indonesia bersama Daddy nya. Bahkan Daddy nya termasuk orang terkaya nomor dua di dunia, belum lagi harta grandpa, opa dan juga Mommy nya. Seperti yang Axelle tau Mommy juga memiliki sebuah usaha restoran mewah dan toko kue di banyak tempat di negara Inggris.


Ada perasaan bahagia yang dirasakan mereka bisa menikmati makan siang bersama keluarga yang baru saja berkumpul kembali setelah sekian lama terpisah. Terlebih besok Devian akan kembali dengan rutinitas nya.


Bahkan hal ini membuat Publik menyorot keluarga utuh mereka. Berniat mewawancarai mereka. Namun Devian tak mau jika moment kebersamaan ini terganggu, dirinya akan melakukan jumpa pers di kemudian hari.


Devian akan mengatur jadwal yang tepat untuk mengungkapkan semuanya. Cepat atau lambat dia ingin mempublikasikan keluarga nya. Memberitahukan kepada dunia tentang kebahagiaan nya.


Setelah selesai makan, sesuai janjinya Devian mengajak Audrey ke tempat menjual aneka mainan. Audrey merasa sangat senang karena Daddy nya menuruti semua keinginan nya. Setelah itu mereka melanjutkan ke sebuah toko yang menjual alat-alat komputer yang di butuhkan Axelle.


Kini mobil mereka melaju ke kediaman kedua orangtuanya. Mobil mewah Devian sudah terparkir di halaman rumah orangtuanya. Kedua orangtuanya Devian merasa sangat senang bisa bertemu kedua cucu nya. Terlebih mami nya yang selalu memimpikan ingin memiliki cucu, kehadiran kembar menjadi warna yang sangat indah bagi keluarga Abraham.


Laura merasa bahagia bisa merasakan memiliki keluarga utuh. Terlebih Mami nya Devian sangat menyayangi dirinya bahkan melebihi ke Devian.


" Mi, doakan ya semoga bisa segera ada baby di dalam perut Laura. Aku sedang berusaha keras. " Kekeh Devian yang langsung mendapatkan cubitan di perutnya.


" Nikmati dulu kebersamaan kalian. Kembar juga kan masih kecil, masih butuh perhatian dari kalian. Kamu pikir punya anak itu sudah sekedar enak bikinnya saja. " Sahut mami membuat Laura wajah nya memerah karna malu dengan ulah sang suami membahas masalah ranjang.


" Mi...Minggu depan titip kembar ya. Aku ingin bulan madu bersama Laura. Kamu mau ke mana sayang kita berbulan madu nya ? " Ucap Devian.


" Boleh saja...Jangan terlalu sering kasihan Laura, pasti dia merasa cape melayani ***** kamu yang besar. Ajak lah istri mu berlibur jangan hanya di simpan di kamar saja. " Sahut mami membuat Devian tertawa lepas.


Ada kebahagiaan yang dirasa mami saat melihat anak semata wayangnya kembali seperti dulu. Gelak tawa dan rona bahagia selalu terpancar dari wajah Devian. Membuat mami nya ikut merasakan kebahagian Devian yang telah memiliki keluarga yang utuh.


Setelah pengkhianatan Mira dulu. Menggugurkan anak dari Devian dan pergi meninggalkan Devian untuk menikah dengan Ronald, sifat dan sikap Devian berubah drastis. Devian sering kali melupakan kedua orangtuanya. Bahkan Devian memilih untuk tetap tinggal di apartemen dan jarang sekali menemui kedua orangtuanya. Devian lebih suka mengunjungi club malam dan bermain dengan jala**. Di tambah lagi kejadian setelah dirinya melakukan one night dengan Laura dan mengalami kehamilan simpatik membuat Devian sadar Laura sedang mengandung anaknya. Namun saat dirinya sadar dan ingin bertemu Laura untuk menanyakan tentang kehamilan Laura. Devian harus mengetahui jika Laura sudah pergi meninggalkan Indonesia. Bertahun-tahun dirinya mencari keberadaan Laura namun hasilnya nihil. Semua akses di tutup oleh Ronald hingga Devian harus kehilangan jejak tentang Laura. Hal itu membuat kehidupan Devian bertambah terpuruk dan membuat dirinya frustasi. Menjadi sosok yang bertambah dingin dan kejam dengan wanita. Terlebih saat menyadari soulmate nya tak mau merespon dengan wanita mana pun membuat Devian semakin menggila karna harus menahan hasratnya.


Kini semua itu berubah menjadi sebuah kebahagiaan. Devian menjadi sosok yang hangat terhadap keluarga nya. Devian kembali menjadi anak yang sangat menyayangi kedua orangtuanya. Devian menyadari bahwa harta yang paling berharga adalah keluarga. Kebahagiaan yang paling hakiki adalah saat kita memiliki keluarga yang utuh. Yang selalu hadir menemani hari - hari nya.