
Angga dan Kiara masih asyik ngobrol sambil tertawa.sekarang gantian Angga yang duduk, sedangkan Kiara berdiri. sedangkan Marina melihat mereka sedang bercanda. apalagi Angga seperti nya sedang menyentuh baju Kiara yang terkena noda tadi... tapi karena Marina melihatnya dari belakang... pasti pikirannya yang aneh aneh.
lalu ponsel Kiara berbunyi...
Kiara mengangkatnya "hallo? kenapa?"
Kiara berkata pada Angga, "tunggu sebentar".
Kiara lalu pergi...
Kiara kesal di telp "kamu menyusahkan sekali"
Marina mendekati Angga "jadi karena dia?"
""Marina! kapan kamu datang?"
"Angga, kenapa kamu jadi begini?"
Angga tidak mengerti "maksudmu?"
Marina menjawab "selalu saja menghiraukanku, apa kamu mengujiku? menguji kesabaranku?"
Angga tidak mengerti "maksudmu apa? kamu bicara apa?"
Marina berkata "aku... aku menyukaimu, Angga!"
ternyata yang telp tadi yudana. Kiara menemui yudana yang sudah berkacak pinggang.
yudana berkata "aku mau pulang, dan kamu juga harus ikut. ayo"
"tapi acara nya belum selesai!"
"jadi aku pulang sendiri"
"ya, pulang lah. beritahu juga temanku suruh dia pulang juga"
Kiara lalu balik badan dan pergi... yudana lalu mengikutinya.
lalu angga berkata kepada Marina "aku minta maaf membuatmu salah sangka, tapi aku hanya menganggapmu hanya sebatas temen saja. bukannya kamu dekat dengan yudana? kamu tidak tahu yudana sangat menyukaimu, hah?"
Marina meletakkan gelas minumnya dan pergi... di tengah jalan Marina bertemu Kiara tapi langsung melewatinya... Angga mengikuti Marina dari belakang... tidak menghiraukan Kiara yang ada disana... Kiara mengikuti mereka.
yudana yang mengejar Kiara... bertemu dengan Marina. Marina berkaca kaca "Yudana, kamu menyukaiku, kan? kamu mencintaiku,kan? jujur saja! kamu menyukaiku,kan?"
Angga mendekati dan memegang lengan Marina "Marina, Kamu sedang apa?"
yudana bingung... Kiara datang dan bingung... Kiara berdiri di antara yudana dan Marina. Angga juga terlihat bingung... yudana berkata "aku sangat menyukaimu" Marina membelakakkan matanya. yudana melanjutkan perkataannya "Kiara".
yudana menarik Kiara dan menciumnya... karena semua wartawan ada disana... terlihat kilatan foto yang berkali kali memfoto kejadian itu.
Angga dan Marina kaget... Marina bahkan sampai membuka lebar mulutnya... begitu juga Kiara...
.......
didalam ruangan ada seorang artis yang sedang di wawancarai.
reporter berkata "kali ini anda sebagai tokoh wanita utama, selamat kepada kamu"
"terima kasih" jawab artis itu.
tiba-tiba datang reporter yang lain...
reporter itu berkata "apa yang kamu lakukan disini? kenapa kalian masih disini? yudana baru saja mengumumkan pertunangan nya.
reporter bertanya "dimana?"
semua wartawan dan reporter pergi...
si artis memanggil "hey, tunggu?"
diluar... yudana sudah dikerumuni oleh para reporter dan wartawan yang meminta penjelasan. reporter bertanya "yudana bisakah kamu katakan sesuatu?"
yudana menjawab "oke!"
reporter memanggil lagi "yudana!"
manajer yudana dan pengawalnya datang "minggirlah! minggir! mingir!"
manajer yudana berkata pada yudana "maafkan saya, yudana!"
manajer yudana lalu mengamankan yudana dan Kiara juga membawa mereka pergi dari sana.
Angga tidak suka sikap Marina "Marina, kenapa kamu kejam sekali padanya?"
Marina hanya melirik Angga dengan kesal... bingung tidak bisa bicara apa apa... lalu pergi. tinggal Angga yang terlihat bigung dengan situasi semacam itu.
DI kantor manajemen yudana, direktur duduk dan berbicara dengan yudana yang menutup mata dan menunduk, menyangga kepalanya. direktur bertanya "ini semua kan ulahmu, jadi kamu juga yang harus menyelesaikan ini karena skandal yang kamu buat ini, aku hampir gila memikirkan nya. setelah ini, kamu mau buat skandal apalagi... pernikahan yang mendadak? kamu pikir itu bukan masalah? bicaralah, jangan diam saja. yudana!"