
" dimana rumah kamu" tanya samuel saat di tengah perjalanan.
" simpang empat belok kiri" ucap alsa.lalu alsa menunjukan lagi jalan nya.
tak lama mereka sampai di sebuah mansion keluarga alsa.
mereka memasuki gerbang , lalu berhenti di depan pintu utama. nampak pintu tertutup rapat dan rumah juga sepi.
alsa berjalan hendak membuka pintu tapi di kunci .
" loh kok di kunci sih" ucap alsa berusaha membuka pintu.
" kenapa " tanya samuel yang menghampiri alsa.
" pintu nya di kunci " ucap alsa.
" du dalam ada orang" tanya samuel lagi.
" gak tau , kan aku di luar" jawab alsa.
" milk, milk, buk , buk ,buk" teriak alsa memanggil penghuni rumah . lalu dia menekan bel juga tak ada yang membuka kan pintu.
" haduhh gimana ini" ucap alsa.
" coba telpon" saran samuel.
alsa mengambil hp nya , lalu menelpon milk.
" hallo milk , kamu sama ibuk dimana kok rumah di kunci" ucap alsa saat milk sudah mengangkat telepon nya.
" aku sama ibuk keluar , jalan jalan" ucap milk.
"kapan pulang nya" tanya alsa.
" kayak nya ntar sore deh , atau gak bisa sampai malam ini, soal nya kami ke luar kota heheh" ucap milk diakhiri dengan tertawa.
" hah kalian keluar kota kok gak ngajak aku, jahat banget" ucap alsa.
" ya gimana, gak ada rencana " ucap milk.
" yaudah deh, selamat bersenang senang tanpa aku kembaran ku tersayang" ucap alsa kesal lalu langsung mematikan hp nya.
" jadi " tanya samuel.
" ohh terus sekarang kamu mau dimana" tanya samuel
" gak tau " ucap alsa lemah.
" yaudah naik" suruh Samuel.
" hah" tanya alsa kaget.
" naik " ucap samuel.
" mau kemana" tanya alsa
" udah naik aja , aku gak bakalan apa apain juga , dari pada kamu disini nunggu sampai malam" ucap samuel
alsa menuruti dia naik lagi ke motor milik samuel. lalu berjalan meninggalkan rumah.
" pegangan ntar jatoh" ucap Samuel pada alsa .
mendengar ucapan samuel alsa memegang pundak samuel.
" heyy kamu pikir aku tukang ojek mu apa sehingga kau memegang pundak ku seperti itu" ucap samuel kesal.
" lalu aku harus berpegangan dengan apa , ini bukan mobil yang ada pegangan nya" ucap alsa juga ikut kesal.
karna sangat kesal karna alsa tak mengerti , samuel menarik tangan alsa lalu menuntun paksa tangan nya untuk memeluk pinggang Samuel , alsa terkejut dengan apa yang di lakukan Samuel.
setelah meletakkan tangan alsa di pinggang nya samuel langsung menambah kecepatan motor nya . alsa yang kaget karna tiba tiba samuel mengebut pun reflek memeluk erat pinggang Samuel dan menaruh kepala nya di pundak samuel. samuel tersenyum melihat alsa yang memeluk pinggang nya dengan erat.
" huh ini sangat lama , apa aku harus mencari bukti lain nya" ucap zella masih di dalam mobil.
dia mengambil laptop nya lalu mengotak atik laptop nya.
" aku harus bisa meretas sistem mereka , agar aku bisa mendapat kan bukti untuk kasus ini "ucap zella lagi.
cukup lama dia mengotak atik laptop nya akhir nya yang dia mau berhasil juga.
" hah ini yang mereka bilang bermain secara halus , ya ampun ini terlalu mencolok , kenapa pengeluaran keuangan nya sangat tinggi, dan kenapa orang orang tidak melihat ini , ya ampun dasar" ucap zella kaget melihat gambar grafik keuangan yang melonjak drastis.
hyyyy semua nya , makasih buat dukungan nya , dan makasih udah setia nunggu up . ohh ya jangan lupa like n komen nya , semoga kebaikan kalian di balas oleh yang maha kuasa.