
Chloe memang terlihat sadis dalam menyiksa Elice. Walaupun dia seorang Perempuan, dia tidak akan memiliki rasa ampun untuk orang yang membuat masalah terhadap nya. Jika dia memiliki hati lembut, pastinya dia tidak akan menjadi penerus Mafia GEROGRE LORIZD. Seorang penerus Dunia bawah yang harus di takuti musuh musuh nya.
Setelah menyiksa Elice, Chloe meminta anak buahnya mengirim foto Alice yang kacau akibat ulahnya ke Aries Koch.
Setelah mengirim kan pesan itu, Kini Chloe beralih menyiksa Alvin dengan tangan nya sendiri, membuat luka di sekujur tubuh itu dan membuat Alvin tidak lagi menjadi laki laki jantan lagi.
Chloe pun juga meminta Anak buahnya mengirimkan Foto Alvin ke keluarga Johnson. Dua keluarga yang mendapatkan kiriman foto anak nya yang mengenaskan begitu marah.
Mereka tidak terima anak semata wayang mereka di perlakukan seperti itu dan dengan cepat mereka langsung pergi ke rumah sakit seperti yang di beritahukan di pesan itu.
Sedangkan Chloe yang telah menyiksa kedua nya mengirimkan mereka berdua ke rumah sakit dan meninggalkan kedua nya tergeletak di halaman rumah sakit tanpa di ketahui orang lain atas bantuan beberapa anak buahnya.
Keluarga Johnson dan Koch tak lama kini telah sampai di rumah sakit. Sedangkan Alvin dan Elice sudah di tangani oleh Dokter yang menemukan mereka.
Di depan pintu operasi.
Masing masing keluarga itu menunggu anak mereka masing masing melakukan operasi. Cukup lama mereka menunggu, dokter yang melakukan operasi itu pun keluar.
Aries yang melihat dokter keluar dari ruang operasi putri nya langsung menghampiri. "Bagaimana keadaan anak saya Dok?" tanya Aries dan istrinya.
"Semuanya baik baik saja Tuan, Nyonya. Hanya saja satu yang di sayang kan, jari telunjuk Putri anda____" Jawab Dokter tidak melanjutkan.
"Ada apa dengan jari putri saya?" tanya Aries penasaran.
"Em, jari putri anda terpotong Tuan. Kami menemukan nya tanpa ada nya jari itu di tangan nya."
"Terpotong! Maksud anda jari putri saya putus begitu?"
"Tidak! Kenapa seperti ini? Kenapa putri kita mengalami kejadian ini Pa? Siapa yang melakukan nya?" tanya istri Aries menangis di pelukan Aries.
Aries hanya diam sambil mengelus kepala Istrinya yang sedang menangis. Dokter yang ada bersama nya pun meninggalkan kedua orang yang sedang meratapi nasib putri nya.
Di ruangan lain, keluarga Johnson pun sama, mereka sedang meratapi nasib yang di alami putrinya. Alvin lumpuh dan tidak bisa memiliki keturunan lagi akibat ulah Chloe yang melumpuhkan kaki itu dan memberikan obat kepada Alvin sehingga selama nya Alvin tidak akan pernah bisa menggauli wanita lagi.
.
.
Beberapa hari kemudian, Chloe meminta Samuel untuk mengubungi kedua keluarga itu jika Tuan yang membeli perusahaan itu akan datang menemui mereka.
Aries dan Harond pun menyetujui dan tidak membantah karena mereka berdua saat ini hanyalah seorang bawahan yang di beri tugas untuk mengurus dua perusahan yang kini sudah mulai stabil karena bantuan dari Samuel.
Aries dan Harond kini telah menunggu di perusahaan KC Group. Mereka di beritahu oleh Samuel agar mereka berkumpul bersama, agar Tuan nya tidak repot-repot kesana kemari untuk menemui mereka berdua.
Chloe berniat memberikan kejutan kepada mereka tentang siapa dirinya sebenar nya, orang yang ingin mereka bunuh dan mereka singkirkan selama nya.
Dengan pakaian mahal nya, Chloe di antar oleh Samuel menggunakan mobil mewah nya.
Sesampainya di perusahaan, Samuel turun terlebih dahulu dan membukakan pintu untuk Tuan putri nya. Chloe turun dan membuka kacamata nya, melihat bangunan tinggi yang menjulang itu. Bibirnya tersenyum kecil setelah itu masuk dengan di ikuti oleh Samuel di belakang nya.
Saa