I love you mr. perfect

I love you mr. perfect
Mencari reva



"mah,boleh prita titip arga?"


"lho,emang kamu mau kemana nak?" selidik mamah curiga


"aku mau ke rumah reva mah,semenjak prita pindah ke jepang,reva tidak pernah menghubungiku lagi,aku takut ada apa-apa dengan nya!"


"yasudah kamu hati-hati ya prita,awas jangan ngebut kalau bawa mobil!!"


"siap mamahku sayang!" ujar prita sambil memeluk mamahnya


Untung saja arga masih tidur,jadi prita bisa leluasa pergi,dengan kecepatan sedang akhirnya prita sampai di rumah reva,dan betapa kagetnya prita ketika melihat rumah reva ada tulisan"RUMAH INI DI SITA" terpampang di depan pagar


"ya ampun,ko bisa-bisanya rumah reva di sita? Apa sebenarnya yang telah terjadi?" kata prita dengan tidak percayanya,namun dia pun tidak putus asa,dia berfikir di dalam rumah ini masih ada penghuninya,prita pun berteriak memanggil nama reva


"Reva!!!rev ini gw prita sahabat elo!!!"


Namun tidak ada satu pun yang menjawabnya,rupanya rumah ini benar-benar sudah kosong tak berpenghuni,lalu tiba-tiba saja ada petugas keamanan datang menghampiri prita


"maaf non,cari siapa ya?"


"maaf pak,penghuni rumah ini pergi kemana ya?"


"rumah ini sudah setahun kosong non,semenjak putri pemilik rumah ini masuk rumah sakit rumah ini telah di sita oleh bank


"Apa??? Rumah sakit???kira-kira bapak tau gak di bawa ke rumah sakit mana?" tany prita semakin penasaran


"duh saya lupa-lupa ingat non,waktu pas kejadian saya dan pak RTyang membawanya ke rumah sakit,sebentar ya non saya tanya pak RTdulu,barang kali dia masih ingat,non tunggu di sini sebentar!!" perintah petugas keamanan


"baik pak,sebelumnya makasih pak!!"


"iya non sama-sama!"


Kemudian bapak petugas keamanan pergi untuk menemui pak RT


Sekitar lima belas menit,akhirnya prita bertemu dengan ketua RT setempat,dan mendapatkan info bahwa pada saat itu reva di bawa ke rumah sakit harmony,kemudian prita bergegas kesana,meskipun ia tahu bahwa kejadian itu sudah setahun lamanya,namun prita sangat yakin bisa mengorek informasi tentang reva di sana,ketika prita sedang mengendarai mobil,tiba-tiba ponselnya berbunyi,ternyata angga yang menelponnya


"hallo mas,tumben telepon aku!!ada apa mas?"tanya prita sambil fokus kedepan


"gk kok,mas cuma kangen saja sama kamu!!"


"duuuuhhh!!! mas angga,aku fikir ada apa!!"


"kamu lagi di mobil ya? Mau kemna sayang?pagi-pagi sudah pergi??" tanya angga curiga


"aku mencari reva mas!! emang selama aku pergi ke jepang,pernah gak hubungin mas angga?"


"apa prita??? Kok bisa!!! Waktu terakhir ketemu gak lama setelah kamu pergi ke luar negeri,habis itu aku gak pernah ketemu lagi sama dia,dan ponselnya pun sudah tidak aktif!"


"aku hawatir sama reva mas!!! Sekarang rumahnya di sita,dan kata pak RT setempat sekitar setahun yang lalu reva di bawa ke rumah sakit harmony,mangkanya sekarang aku on the way kesana untuk mencari informasi tentang reva!!"


"yasudah kalau begitu mas bantu kamu untuk mencari keberadaan reva,kita ketemu di Rs harmony saja sayang!!"


'"baiklah,kalau begitu aku tunggu ya mas!!"


Sesampainya di Rs harmony,prita langsung bergegas menuju meja resepsionis,namun sialnya ketika prita menanyakan informasi tentang pasien yang bernama revalina,pihak rumah sakit enggan memberi tahunya


"tolonglah sus,pasien atas nama revalina ini sahabat baik saya!!"


"sekali lagi maafkan saya nyonya,saya hanya menjalankan prosedur rumah sakit,dan yang berhak tau informasi tentang pasien adalah pihak dari keluarga saja,selain itu tidak bisa,saya harap anda bisa mengerti dengan peraturan rumah sakit ini.


"isssh sial banget sih!!! Padahal gw cuma ingin tahu keberadaan reva dimana!!"


"kamu kenapa sayang?"tanya angga yang telah mengenakan seragam polisinya!"


"alhamdulilah mas angga datang,kebetulan sekali mas!!!"


Kemudian prita menceritakan kejadian barusan kepada angga,dan angga pun menghampiri meja resepsionis


"maaf nona,saya dari pihak kepolisian ingin menanyakan tentang pasien yang bernama revalina dulu dia pernah di rawat di sini sekitar setahun yang lalu!"


"maaf tapi anda ini siapanya pasien ya? Jika bukan dari pihak keluarganya,mohon maaf saya tidak bisa memberikan informasi apapun pak!"


"saya di perintahkan untuk menyelidiki pasien ini,apakah anda mau terkena sanksi karena telah menghalangi proses pe yelidikan??"


"bbbaiiikkk pak!!" jawab petugas resepsionis gugup!!"


Akhirnya dengan mudah,angga mendapatan informasi tentang reva,serta info tentang dokter yang selama ini telah merawat reva,dan yang membuat prita tidak percaya,ternyata dokter yang merawat reva selama sakit adalah dokter spesialis kejiwaan


"mas,kamu gak salah informasi kan?"tanya prita tidak percaya


"gak kok sayang,kan sudah jelas dokter yang menangani reva adalah dokter herman spesialis kejiwaan.


"aku takut terjadi sesuatu kepada reva mas!!!"


"sudah,jangan berfikiran yang macam-macam dulu sayang,lebih baik kita temui dokter herman secepatnya!"


"baik mas!!


Mereka pun bergegas menemui dokter herman,yang kebetulan hari ini adalah jadwal prakteknya


Tok!!!tok!!!tok!!!


"permisi dok,apakah anda betul dokter herman?"tanya angga


"iya betul sekali pak,tapi maaf ada keperluan apa ya bapak pollisi mencari saya?


"jadi begini dok,saya hanya ingin mengetahui informasi tentang pasien yang bernama revalina,menurut informasi yang saya dapat,katanya anda lah yang telah merawat reva!"


"kalau begitu kalian silahkan duduk,tapi ngomong-ngomong kalian ini siapanya pasien?" tanya dokter herman


"saya prita,sahabat dekatnya reva dok!!" jawab prita


"ooohhh jadi kamu prita ya??? sebenarnya reva sudah cerita banyak tentang kamu,tapi reva tidak ingin kamu tahu dengan masalah yang sudah ia alami saat ini!"


"saya mohon dengan sangat dok,tolong beritahu saya,apa yang sebenarnya telah terjadi dengan reva??" prita pun memaksa dokter herman untuk membuka mulut,namun akhirnya dokter herman mau menceritakan apa yang sebenarnya telah terjadi


"sekitar setahun yang lalu,reva dekat dengan seorang laki-laki,namanya mario,dia seorang mahasiswa kedokteran!!!"


"apa!!!apa mungkin mario yang pernah berkenalan denganku waktu di restauran jepang ya? Mas angga masih ingat gak?" tanya prita


"jelas lah mas masih sangat ingat dengan laki-laki yang selalu memandangmu dengan tatapan cinta!!"sindir angga


"iisshhh mas angga ini,bisa-bisa nya ngomong kaya gitu!!" seru prita kesal


"tidak apa-apa kok prita,kamu sangat beruntung tidak dekat dengan mario,beda dengan reva,dia malah terkena bujuk rayuna,hingga suatu malam di saat reva diminta datang ke acara ulang tahunnya,ternyata reva telah di jebak,dia telah di perkosa oleh mario dan dua orang temannya,yakni dengan memberikan reva obat tidur


"apa!!! ya allah reva,,aku gak nyangka kamu mengalami kejadian seperti ini??


"apakah betul itu dok? Tapi kenapa reva tidak melaporkannya kepada pihak polisi??"tanya angga serius


"kekuasaan dan hartalah yang menutup kebusukan dan kejahatan mereka,karena mario adalah anak dari bos papahnya reva


"sunggh biadab perbuatan mereka itu!!! Umpat prita dengan kesalnya


angga pun berusaha menenangkan prita,kemudian dokter herman menceritakan kembali kejadian yang menimpa reva


"setelah kejadian naas itu,reva sering mengurung diri di dalam kamar,di tambah kedua orang tuanya selalu cekcok tiap hari,reva yang seharusnya membutuhkan dukungan dan perhatian namun justru malah tidak mendapatkannya sedikitpun,padahal dia sangat membutuhkan seseorang untuk menguatkan mentalnya!"


"andaikan aku tidak pergi ke jepang,mungkib reva tidak akan menjadi seperti ini mas,ini semua salahku!!!" ucap prita sambil menangis terisak-isak


"anda tidak salah apa-apa kok prita,justru yang salah adalah kedua orang tuanya yang dua-duanya begitu egois,hingga suatu hari papahnya reva ketahuan selingkuh dengan sekertarisnya yang akhirnya memutuskan untuk meninggalkan istri dan anaknya,reva pun semakin terpukull hingga dia selalu berhalusinasi dan ingin mengakhiri hidupnya,dan pada saat malam itu,reva mencoba bunuh diri dengan memutuskan urat nadi di tangannya,namun untung saja mamahnya reva keburu memergokinya,hingga reva akhirnya di bawa oleh pak rt dan petugas keamanan ke rumah sakit dan ketika reva sadar,dia mengalami depresi yang cukup parah,selama setahun teraphi akhirnya reva bisa sembuh,dan sekarang dia tinggal tidak jauh dari rumahku,kehidupan reva sekarang sangat sederhana bersama ibunya


"aku mohon tolong kasih tau alamatnya dokter,aku ingin bertemu dengannya,aku sangat merindukannya!!"


"baiklah prita,memang sudah saatnya reva bertemu kembali denganmu,dia selalu menceritakan tentang kamu,reva juga sudah ku anggap seperti adikku sendiri,"


"terima kasih banyak dokter,hati anda begitu baik dan mulia,terima kasih juga sudah mau merawat dan menjaga reva!!"


"iya sama-sama!!baiklah kalau begitu saya tuliskan alamatnya!"


Tidak lama kemudian angg dan prita bergegas untuk segera menemui reva