
hujan yang lebat dan angin yang sangat kencang menyelimuti pagi ini, toni dan andra yang terbangun menarik selimutnya kembali
" dingin banget, gue juga capek lagi , badan gue pada sakit semua " gumam toni
Tak lama toni tertidur andra terbangun karena perut nya sangat lapar, tak melihat sedikit makanan pun di meja makan, kemudian dia membuka kulkas dan melihat ada sebuah telur, karna tak mau berlama lama andra langsung menggorengnya
Andra hanya memasak dadar telur karena tak tahan kelaparan, setelah masak andra dengan lahap memakan nya, karna mata yang masih mengantuk andra kembali tidur ke kamar toni
"Aaggghh,,, akhir nya kenyang juga " menarik selimut nya kembali
Tiba tiba telfon genggan milik toni berdering ternyata dari ibu viza
" krriinngg... Toni langsung mengangkat nya
" halo ... Assalamualaikum ton
" waalaikumasalam buk , ada apa buk ? Tanya toni yang terbangun
" viza kenapa gak bisa di hubungi ya to , ibuk jadi khwatir sama dia" ucap ibu viza
" oh iya buk viza sekarang baik baik aja kok buk , mungkin dia sibu k kalo baru baru kerja ini buk " toni yang berusaha menutupi semua telah terjadi kepada viza
Ibuk viza langsung menutup telton nya
Karena toni yang tak ingin orang tua viza tau apa yang sudah terjadi , toni bergegas mengganti baju nya dan langsung pergi ke tempat dimana viza dan loli berada .
Toni pun diam diam mengambil kunci motor milik andra karena tak ingin andra terbangun toni mendorong jauh motor itu agar tidak terdengar oleh andra, setelah jauh dari rumah nya andra menghidupkan motor tersebut dan pergi menuju tempat tujuannya.
Setelah toni sampai dengan basah kuyup, toni melihat loli dan viza yang berjalan di sekitar rumah tersebut , terlihat mereka yang sangat senang bermain hujan
" bisa ya kalian ketawa ?" ucap toni yang merasa sakit hati
Viza dan loli tak menyadari kalo anton sedang mengikuti mereka
" hahaha ayok za lu ke sini " tertawa menikmati hujan
" tungguin gue lol" viza yang berusaha mengejar loli
"Udah kayak ada SD aja kita lol main main hujan gini '' ujar viza
Karena tak tahan melihat mereka berdua toni kembali ke rumah nya , setelah sampai toni yang basah kuyup langsung mangambil handuk dan mengganti baju nya ,
" gue harus bisa bawa mereka berdua kembali ke sini kalo sampai dia beri tahu keluarga nya habis gue " fikir toni
Tiba tiba andra terbangun dan keluar dari kamar, karena dia melihat toni yang duduk di luar andra pun menghampiri nya
" eh ton ngapain lu bengong di sini " mengejut kan toni
" eehh " toni yang terkejut memegang dada nya
" oh iya ton gue boleh kan untuk sementara waktu tinggal sama lu ? Tanya andra
" boleh kok jangan sementara selama nya juga boleh " jawab toni
" oh iyaa gue sebenar nya ada kerjaan sih , tapi kalo lu mau , tapi kalo gak ya gak masalah sih " ujar toni
Karena sesama laki laki ton pun bisa mengakrab kan diri ,
" lu baik banget ton " anda sambil tersenyum
" iya lah gue baik karena ada untung nya sama gue " fikiran licik toni
" kalo gitu lu besok ikut gue aja ke tempat kerja gue , tapi lu harus pakaian yang rapi" ajak toni
Karena toni tidak mau andra mencurigai nya ,
" oh iya lu besok pagi harus siap siap nih "
"Mau kemana emang ?
" astaga katanya lu mau kerja , ya ke tempat kerja nya lah masa iya ke pasar gak gak mungkin " canda toni
" hahahah oh iya lupa gue ton " andra tertawa terbahak bahak
Karena hujan sudah mulai reda
" keluar yuk ton , gue bosan nih " ajak andra
" ya udah ayok " toni sambil tersenyum
" ya udah lu siap siap dulu deh , ntar gue yang traktir " ujar andra
" gak usah gue aja yang traktir lu " bujuk toni
Dan akhir nya mereka pergi , andra yang sudah mulai akrab dengan toni sudah tidak begitu canggung , di dalam perjalan toni melihat ada sebuah cafe
" ndra kita ke cafe aja , udah lama juga gue gak nongkrong di cafe " ujar toni
" kalo gitu ya ayok , gue mau mau aja "
Mereka masuk ke dalam cafe tersebut , dan mencari tempat duduk , mereka pun memesan banyak makanan
" eh lu lapar apa doyan , banyak banget " ledek andra
" gue lapar kenapa luu masalah ?? " wajah toni yang terlihat kesal
" hahaha gue becanda kok" jawab toni
Setelah beberapa waktu makanan mereka pun habis
" aaaggghhh kenyang " toni tersenyum melihat ke arah andra
" kita balik ton , udah malam nih " ujar andra
" ok siap , berangkaaat " canda toni
Sejenak toni melupakan Viza dan loli , Entah apa yang ada di benak toni yang hanya mementingkan keuntungan dirinya sendiri.