
...Kembali ke tempat GETSU dan ROGER.......
...mereka berdua kini bertarung habis-habisan. Medan perang mereka porak-porandakan, banyak prajurit dari kedua kerajaan berlarian karena takut akan dampak dari pertarungan mereka berdua....
...GETSU yg menyerang menggunakan tombaknya, masih belum berhasil mengenai ROGER, ROGER berhasil menghindari berbagai macam serangan yg di lontarkan oleh GETSU kearahnya, bahkan dia juga berhasil menyerang balik kearah GETSU....
...Mereka berdua bertarung dengan emosi yg tak dapat dikendalikan. Marah... Rasa ingin membunuh... Balas Dendam... Semua perasaan itu ada dalam hati dan pikiran GETSU....
...Pedang milik ROGER seketika terbang kearah GETSU hingga membuat tangan kiri GETSU putus, GETSU berteriak kesakitan hingga terkapar bersimbah darah ditanah. Tak berhenti disitu, ROGER kemudian mengambil kembali pedangnya dan akan menyerang GETSU lagi, GETSU dengan susah payah kembali berdiri dan menghindari serangan ROGER....
...GETSU semakin marah hingga meluapkan energi sihirnya, ujung tombak miliknya bahkan bersinar, bukan karena dilapisi oleh sihir, tetapi dialiri oleh sihir hingga memanas dan bercahaya seperti besi panas....
...Dengan tersisa satu tangan saja, GETSU melesat kearah ROGER. ROGER pun juga mengaliri senjatanya dengan sihir dan bersiap menyerang GETSU....
...dengan sangat cepat, mereka berdua melesat melewati par prajurit dari kedua kerajaan, Benturan akibat serangan mereka berdua mampu menciptakan ledakan area yg cukup besar....
...Nampak jelas, senjata dari mereka berdua tak bersentuhan, tetapi mengakibatkan ledakan area, puluhan prajurit terhempas akibat radiasi ledakan dari serangan GETSU dan ROGER....
...Serangan beruntun pun mereka lakukan, menghindar... menyerang balik... menahan... mereka berdua lakukan dengan seluruh kekuatan mereka berdua, serangan mereka terpental ke berbagai arah hingga mengenai para prajurit....
...Hanya karena pertarungan mereka berdua saja, ribuan prajurit tersapu bersih oleh mereka, energi sihir dari mereka berdua menciptakan gelombang elektromagnetik hingga muncul beberapa Sambaran petir setiap kali mereka berdua beradu senjata....
...Dari kejauhan, DAIN, HERMES, MICHIEL dan QWOR menyaksikan pertarungan antara GETSU dan ROGER. Seharusnya mereka berempat juga ikut bertarung, tetapi karena terpukau melihat pertarungan antar sesama rekan pahlawan itu, pergerakan mereka berempat terhenti untuk menyaksikan pertarungan itu....
...Tanah disekitar lokasi pertarungan antara GETSU dan ROGER, berhamburan hingga beterbangan, mayat-mayat para prajurit pun juga ikut beterbangan. GETSU dan ROGER bertarung dengan bebasnya seperti tak ada beban satupun yg mereka rasakan, hanya rasa ingin membunuh satu sama lain yg ada dalam benak mereka berdua....
...mereka berdua masih menyerang satu sama lain dengan serangan beruntun, seketika... GETSU mulai memadatkan energi sihirnya hingga terlihat seperti aura merah kehitaman yg mengelilingi tubuhnya, ROGER pun juga melakukan hal yg sama, kemudian... Mereka berdua mulai melakukan serangan terakhir dan......
...Tombak GETSU berhasil menembus jantung RIGER hingga dada ROGER berlubang. Sedangkan GETSU... Karena dia mencoba untuk menghindari serangan ROGER, kini kedua tangannya putus....
...Darah mengalir dengan derasnya dari bahu GETSU, dan mereka berdua pun... Tewas terkapar ditanah....
...Mereka berempat kecuali QWOR, tercengang melihat pertarungan antara GETSU dan ROGER....
...Beberapa saat kemudian... Michiel tiba-tiba menyerang HERMES dengan pedangnya yg membuat HERMES melompat cukup tinggi untuk menghindari serangan Michiel....
...Michiel kemudian mengejar HERMES dengan menggunakan sihir untuk menyerang HERMES....
...Ditempat DAIN, QWOR pun bertanya apakah DAIN akan melanjutkan pertarungannya atau menyerahkan sabit terkutuk dengan baik, dia pun juga berkata bahwa jika DAIN menyerahkan sabitnya tanpa perlawanan, nasib seluruh manusia di bumi akan baik-baik saja, bahkan dia (QWOR) juga berkata bahwa kali ini adalah kedatangannya yg terakhir ke bumi jika DAIN menyerahkan sabitnya tanpa harus bertarung....
...Nampak tak ada kebohongan sedikitpun dari apa yg dikatakan oleh QWOR, tetapi DAIN dengan spontan membentak QWOR dengan berkata bahwa QWOR pembohong, DAIN juga berkata bahwa dewa mana yg tidak akan menaklukkan para manusia bumi, dan dia pun juga berkata bahwa seharusnya para dewa itu harus tegas dan lebih menakutkan agar ditakuti oleh para makhluk hidup....
...mendengar hal itu dari mulut DAIN, QWOR pun tersenyum dan berkata......
..."akhirnya kau menunjukkan kepribadian aslimu, manusia bodoh!!"...
...DAIN pun juga ikut tersenyum, nampak jelas senyum menjijikkan dari wajahnya, dan dia pun juga berkata bahwa inilah raut wajah asli DAIN yg disembunyikan selama bertahun-tahun, dia juga berkata bahwa semua yg terjadi di bumi bahkan pertarungannya di bulan, adalah skenario yg dia buat sendiri....
...Berawal dari menemukan gulungan sihir kuno untuk membuka portal iblis agar para iblis menyerang para manusia dibumi, dan DAIN pun juga berkata bahwa dia kecewa ketika melihat sikap dan sifat asli dari raja iblis yg dia lawan, dia juga berkata bahwa raja iblis yg dikalahkannya dulu adalah orang bodoh karena menyuruh DAIN untuk mengambil senjata terkutuk yg berada di bulan....
...DAIN juga berkata bahwa dirinya terpaksa untuk menciptakan skenario yg baru, bahkan kematian BRAD juga termasuk dalam skenario yg telah dibuatnya....
...Tujuan DAIN yg awalnya ingin tenar dengan gelar pahlawan, berubah menjadi pahlawan pembunuh dewa....
...QWOR yg melihat DAIN menunjukkan sifat aslinya, dia pun tertawa terbahak-bahak, dan seketika QWOR pun berkata bahwa DAIN bukanlah pahlawan yg sesungguhnya....
...QWOR pun menunjuk ke arah HERMES dan berkata bahwa HERMES lah pahlawan yg asli, DAIN merebut gelar pahlawan karena kekuatannya yg dia dapat dari gulungan sihir kuno....
...QWOR pun juga berkata bahwa pilihan yg tepat memberikan pedang ****XEROX**** pada HERMES, karena jika pedang tersebut berada ditangan pahlawan asli, kekuatannya akan lebih besar 10 kali lipat dibandingkan kekuatan DAIN ketika berhadapan dengan tsukoyomi....
...DAIN keheranan ketika mendengar nama tsukoyomi, karena yg dia lawan sebelumnya adalah sosok dewa yg memiliki nama DEMIORGOS....
...QWOR kembali menertawakan DAIN dan berkata bahwa DAIN benar-benar tidak tertolong dalam hal kebodohan, dan QWOR menjelaskan bahwa mustahil jika sosok dewa yg hanya menjaga bulan, memiliki nama seperti iblis neraka....
...DAIN mulai panas mendengar apa yg dibicarakan oleh QWOR, tak lama... QWOR pun juga menjelaskan bahwa sebenarnya, tujuan dari mengapa sabit terkutuk itu turun ke dunia, hanya untuk mencari tumbal agar sosok yg bersemayam didalamnya, dapat keluar dengan bebas....
...DAIN tercengang ketika mendengar apa yg dikatakan oleh QWOR. Seketika.... terdengar tawa jahat dari dalam sabit terkutuk, QWOR pun juga ikut tertawa....
...iblis yg bersemayam di dalam sabit tersebut, kemudian berkata......
..."Selamat datang, tuan kunci kedua."...
...Iblis tersebut kembali tertawa....
...Seketika.... QWOR berhenti tertawa dan berkeringat dingin. Dia pun melihat kearah DAIN, dan terlihat... dari tangan DAIN yg memegang sabitnya, muncul benda hitam yg perlahan-lahan melahap tangan DAIN, benda hitam tersebut semakin melahap tubuh DAIN....
...DAIN pun berkata......
..."jika aku adalah seorang tumbal, maka takkan kubiarkan satupun orang yg ada ditempat ini hidup"...
...DAIN pun memanggil iblis didalam sabitnya dan berkata bahwa dirinya membutuhkan kekuatan penuh, iblis yg bersemayam dalam sabit, mengiyakan permintaan DAIN....
...Seluruh tubuh DAIN kini dilapisi benda hitam, termasuk juga dengan kepala dan wajahnya. 2Tanduk muncul menjulang ke depan dari kepala DAIN, dan.......
...Sosok hitam pekat bertanduk dengan membawa sabit terkutuk, atau wujud kedua sang pangeran... Telah mu muncul....
...TOO BE CONTINUED...