
Vote lah masa engga.
Vote lah masa engga.
Vote lah masa engga.
Vote lah masa engga.
Sorry ya klo telat, w lagi bikin 2 novel juga tema beladiri.
____________________________________
Setelah Arion dan neos pulang dari berlibur nya, mereka langsung memasuki kembali ruang guild.
Neos sama sekali tidak mengingat apapun soal pertarungan dengan Organisasi League demon villlain itu, yang terakhir dia ingat adalah dia guild master dari Avengers guild.
Arion tidak menanyakan soal itu dulu pada neos karena dia baru saja pulih kembali jika memikirkan masalah seberat itu bisa bisa dia kembali drop.
Anggota guild sangat senang dengan kedatangan nya neos kembali meski neos tidak aktif kembali menjadi guild master selama beberapa hari karena kesehatan bisa saja terganggu kembali.
Masa masa Arion menjadi ketua guild juga sudah habis setelah neos pulih dan Arion kembali menjadi wakil ketua guild Avengers.
...••••...
Di sisi lain.
Organisasi League demon villlain mulai melakukan pergerakan.
Selama beberapa bulan mereka terus mengumpulkan kekuatan untuk menghadapi lawan lawan yang lebih kuat.
Berbeda dengan para chaser kekuatan dari demon villain akan terus bertambah kuat jika mereka membunuh dan membunuh.
Aktivitas gate yang yang saat ini jarang memunculkan iblis Iblis kuat adalah karena demon villain membunuh semua iblis kuat yang ada di dunia iblis.
Namun meski begitu mereka sama sama belum mengetahui soal benua iblis karena lokasi itu sangat terpencil dan sulit untuk di lalui.
Para anggota demon villain ini selama beberapa bulan membunuh para iblis kuat dan sekarang mereka sudah menuju puncaknya.
Kekuatan mereka naik beberapa kali lipat lebih kuat dari pada sebelumnya.
Termasuk Chaser Violet, dia adakah mata mata yang bekerja sama dengan organisasi League demon villain.
Dan selama beberapa bulan violet tidak aktif menjadi Chaser karena urusan organisasi League demon villain itu.
Dan agar tidak dicurigai violet beralasan pergi keluar negri pada ketua asosiasi chaser Gregory.
Dan yang menggantikan violet dalam menjadi ketua guild Grandeur adalah chaser rank [S] yang baru saja terpilih yaitu, Leon metatron.
Dia adalah chaser peringkat [S] yang baru di negara Arbanila kemampuan nya tidak banyak yang tau karena semua tentang kemampuan nya dia sembunyikan seperti Arion.
...••••...
Di dunia iblis.
Organisasi League demon villain membuat markasnya di sana.
Mereka bersiap siap melakukan pergerakan.
Para masyarakat berhasil mereka rekrut untuk dijadikan anggota.
Kekuatan mereka meningkat drastis dan lebih kuat di banding kemunculan mereka pada pergerakan pertama.
Mereka berhasil menambah anggota dengan memberikan sel iblis pada masyarakat yang mereka tawarkan.
Tak tanggung tanggung mereka memaksa seseorang yang di anggap kuat saja, dan melakukan segala hal untuk memenuhi keinginan mereka.
"Violet, kau tau kan, apa yang kau harus lakukan sekarang."
Ucap Galactius, pemimpin sekaligus demon human pertama yang membuat organisasi League demon villain.
"Ya, aku sudah tau, sekarang bertepatan dengan pulih nya Chaser neos kan, aku sudah tau itu, dia adalah chaser yang mengetahui tentang rahasia ku jadi aku akan membunuhnya sekarang."
Ungkap, Chaser Violet yang sudah sepenuhnya bisa mengendalikan kemampuan iblis yang dia punya.
dia dapat berubah wujud menjadi manusia dan manusia setengah iblis.
"Aku tidak meragukan mu soal itu, tapi yang jelas menurut Hawks di salah satu chaser bukan peringkat S ada yang memiliki kemampuan yang di luar logika dan sangat tak wajar, aku sangat penasaran dengan chaser yang dia sebut kan."
Ucap galactius yang memperingatkan violet jika ada musuh yang berbahaya yang tidak terdaftar di Chaser rank S.
"Aku tidak terlalu peduli Chaser itu yang jelas misi ku adalah membunuh neos agar identitas asli ku tidak terbongkar."
Violet langsung pergi setelah mengatakan hal itu.
Galactius selaku pemimpin dari organisasi itu memerintahkan seluruh anggota nya untuk mulai melakukan pergerakan secara sembunyi sembunyi dan memantau seluruh pergerakan Chaser.
Para chaser juga menganggap league demon villain telah pergi ke negara lain karena mereka sudah jarang menampakan diri semenjak pertempuran besar itu.
Namun kenyataannya adalah tidak, disaat Chaser sudah merasa aman akan terror league demon villain.
League demon villain akan mulai melakukan penyerangan kedua kalinya nanti saat itu tiba.
...••••...
Di pagi hari setelah neos berlibur dengan Arion.
Para chaser rank [S] mengunjungi guild Avengers untuk melihat kondisi neos yang sudah membaik.
Di ruangan khusus yang berada di dalam guild hampir semua dari para chaser rank membesuk neos.
Para chaser duduk di sofa yang ada di dalam ruangan.
Di meja telah di sediakan kopi hangat oleh Arion.
"Chaser neos, bagaimana keadaan mu, apa kau merasa masih ada yang sakit?"
Tanya Chaser Gregory pada neos.
"Tidak, aku sama sekali tidak merasakan sakit apapun, terima kasih telah berkunjung ke guild ini."
Neos menjawab dengan suara datar tanpa emosi.
Tak lama berselang setelah neos menjawab apa yang Gregory tanyakan.
Chaser lain mulai ikut memberikan tanggapan nya.
"Chaser neos sejujurnya aku cukup kecewa saat mendengar kau dikalahkan semudah itu oleh para iblis, aku terlalu berekspetasi lebih terhadap mu."
Chaser Galliard dengan tidak sopan mengatakan hal itu didepan neos yang baru saja pulih dari keadaan kritis nya.
"....."
Neos sama sekali tidak memberikan tanggapan nya terkait hal itu.
Chaser lain yang mendengar Galliard mengatakan hal itu akhirnya mulai mengatakan apa yang ingin mereka katakan.
"Chaser neos, aku tidak tau kalau kau memang selemah ini, sampai sampai tugas pertama mu, saja kau harus masuk rumah sakit hingga tidak sadar selama beberapa bulan lamanya, itu membuat citra Chaser rank S Arbanila menjadi sangat buruk!"
Ucap Chaser kano yang ikut berpendapat seperti Galliard.
"Chaser neos, ku harap setelah ini tidak ada chaser rank S Arbanila yang menyedihkan seperti mu, karena akan sangat merepotkan jika membawa beban yang terlalu besar."
Chaser Viola ikut menjelekkan neos.
Para chaser rank S sama sekali meremehkan neos karena telah kalah melawan para iblis.
Mereka menyayangkan Chaser kelas S lemah seperti neos bisa terpilih sebagai chaser rank S.
Mata mereka memandang neos seperti hal nya memandang serangga.
Gregory yang ada di sana terperangah melihat tingkah semua Chaser rank [S] yang seperti nya membenci neos karena kejadian itu.
Neos hanya tersenyum mendengar hal itu Tak ada emosi yang keluar dari nya.
Sementara Arion masih tetap diam tak memberikan tanggapan apa apa saat neos di rendah kan.
Karena menurut Arion cemoohan adalah hal biasa dalam kehidupan.
"Maaf aku tidak cukup kuat seperti kalian."
Hanya kata kata itu yang keluar dari mulut neos sambil tersenyum neos mengatakan hal itu didepan para Chaser.
Gregory bernafas lega setelah melihat reaksi neos yang sama sekali tidak terpancing oleh profokasi yang chaser berikan.
Justru sebaliknya para Chaser rank S itu akhirnya mulai malu dengan kata kata mereka sendiri.
"Chaser neos kalau begitu, ku harap hal seperti ini tidak terulang kembali karena kekuatan Chaser di negara Arbanila semakin menurun jika kehilangan Chaser kelas [S]."
Chaser Aurora Borealis berkata pada neos dengan senyuman menawan keluar dari bibirnya yang merah.