
"Kakk,, jawab?" panggil Frisil, melihat kakaknya duduk di sofa ruang keluarga.
"Kakak udah gak punya hubungan sama Melia kan?" tanya Frisil.
"Melia, Dia wanita baik dek" ucap Kak Bryan tetep percaya dan yakin jika kekasihnya orang yang baik.
"Kakak dia bukan orang baik kak!!" ucap Frisil.
"Sil kakak mohon sama kamu,, Jangan sekali kali kamu bicara buruk lagi tentang Melia" ucap Kak Bryan sedikit emosi.
Flasback
"Meliaa" panggil Frisil ketika melihat kekasih Kakak nya sedang berpelukan dengan laki laki hidung belang di Club Xx.
"Siapa Lo? gue gak kenal Lo ya" ucap Melia sinis. Memang Bryan ataupun Brayen dimana pun dan dengan siapapun ia selalu menutup identitas saudara nya.
Melia hanya tau jika Bryan anak tunggal dari dokter Alfa sekaligus pengusaha yang terkenal di negaranya. Memang mereka dari awal saling menyembunyikan identitas saudaranya.
"Emm mungkin salah orang" ucap Frisil berbohong. Karena ia tidak ingin identitas nya terbongkar.
"Pergi sana Lo" usir Melia melanjutkan aktifitas nya bersama para lelaki yang sudah berumur.
"Apa kakak tau kelakuan Melia?" batin Frisil.
Sampai dirumah tempat dimana Bryan, Brayen dan Frisil tinggal saat itu. Frisil langsung menuju ke kamar Kakaknya Bryan.
"Kakk Melia bukan orang baik kak" ucap Frisil, membuat Kak Bryan syok karena tiba tiba Frisil membicarakan soal kekasihnya.
"Jangan ngaco kamu dek" ucap Bryan tidak percaya dengan perkataan Frisil.
"Dia bukan orang baik kak, mending kakak putusin dan cari wanita yang lebih baik lagi kak" ucap Frisil tidak mau memberitahukan yang ia lihat tadi kepada kakaknya.
"Kamu ngomong apaan sih dek, tiba tiba ngejelekin Melia gitu" ucap Bryan sedikit emosi.
"Pokok aku gak mau tau, kakak harus putusin Melia saat ini juga. Ini semua demi kebaikan kakak" ucap Frisil dengan suara tegas. Membuat Bryan menatap tajam Adeknya.
"Karena aku tadi lihat dia...." ucapan nya terpotong melihat Brayen yang tiba tiba datang dan menarik tangan Frisil untuk keluar kamar.
"Dek ikut gue, Bryan Lo jaga rumah aja" ucap Kak Brayen langsung pergi mengajak Frisil.
Sebenarnya Bryan juga ahli dalam bela diri, tapi ia lebih handal lagi dalam bisnis. Bryan memiliki IQ yang sangat tinggi dalam berbisnis. Itulah Alasan setiap ada penyerangan di markas Brayen selalu mengajak Frisil yang lebih hebat dalam bela diri.
"Lo siap siap, Markas ALGADRA Blue diserang" ucap Brayen, seketika Frisil langsung mengambil jaket khusus miliknya.
Brayen dan Frisil langsung menancapkan gas pergi menuju Markas yang saat ini sedang ada penyerangan. Mereka berdua melewati pintu darurat agar tidak ada musuh yang tau jika Sang Queen datang.
Frisil kira Bryan sudah memutuskan hubungan nya dengan Melia. Karena Frisil sering melihat Melia dihotel bersama laki laki yang lebih tua dan itu pun berganti ganti.
"Untung saja kakak udah gak berhubungan sama wanita ****** seperti dia" batin Frisil. Ia berfikir kakaknya sudah memutuskan hubungannya dengan wanita itu.
Bryan memang selalu menuruti perkataan adeknya, dulu sebelum dengan Melia. Frisil menyuruh nya untuk memutuskan hubungannya dengan mantan nya karena memang sama mereka hanya memanfaatkan kakaknya saja, dan itu Frisil mendengarkan nya secara langsung.
Flasback Off
"Melia memang bukan wanita baik baik kak" Ucap Frisil meyakinkan kakaknya.
"Stopp Sill!! Kenapa dari dulu kamu selalu nuduh Melia tanpa bukti Sil" Bentak Kak Bryan.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
#Haii semuanya
Jangan lupa LIKE, COMENT, FOLLOW Yaa
Bantu VOTE dong biar Outhor lebih semangat lagi🤗
Follow Instagram @Linaa.pndk
Salam kenal semuanyaa🤗🤗