One Night Surprise

One Night Surprise
EPISODE 57 - Perusahaan Pertama mereka



Perusahaan AeroGrub ialah perusahaan pertama yang mereka buat secara diam diam awalnya tanpa sepengetahuan Alfa dan Airin.


Namun apalah daya mereka, ia melupakan jika ayahnya ialah seorang Master yang dikenal di semua kalangan Bisnis yang mampu mengetahui pergerakan sedikit dari lawan bisnis nya tanpa diketahui orang lain.


Alfa mengetahui perusahaan AeroGrub dari Hyper, karena perusahaan itupun adalah perusahaan yang baru namun dengan cepat mampu menghempaskan para pesaing bisnis yang sudah lama.


Semua para pembisnis bahkan dibuat bingung dengan muncul nya perusahaan AeroGrub. Tidak ada satu pun dari mereka yang tau siapa pemegang perusahaan itu.


Ketika Alfa mengetahui jika ketiga anaknya itulah yang mendirikan perusahaan AeroGrub, ia sangat bangga dan langsung memberitahukan Airin.


Bahkan Airin sangat Syok terhadap tingkah ketiga anaknya, di usianya yang masih remaja mereka sudah mampu membuat sendiri perusahaan yang hanya berjalan beberapa bulan sudah mampu mengalahkan pesaing bisnis lainnya.


"Bukan masalah besar sebenarnya kak, hanya saja ada beberapa tikus yang berani makan uang perusahaan kita" ucap Frisil.


"Besok sepertinya kamu gak usah masuk sekolah dulu" ucap Bryan.


"Iya kak, besok aku akan datang untuk pertama kalinya ke perusahaan Aero" ucap Frisil.


"Adekku udah makin dewasa aja" ucap Bryan mengacak rambu Frisil.


"Ihh kakak,,, kan jadi gak cantik lagi" ucap Frisil merapikan rambutnya dengan wajah kesalnya.


"Kamu itu udah cantik dari dulu. Tapi...." ucap Bryan memuji adeknya yang lagi kesal.


"Tapi boong" ucap Frisil langsung tau akal busuk kakaknya itu.


"Hahahahahhaa Kok tau sih dek" tawa Bryan pecah.


Memang mereka sudah menaruh orang kepercayaan mereka untuk menjalankan perusahaan AeroGrub ia adalah Alkas yang sangat dipercayai Frisil dan juga kakak nya.


"Yaudah kamu cepetan bobok, jangan pacaran Mulu" ucap Bryan.


"Kakakk" ucap Frisill dengan ekspresi cemberut nya.


"Cowok mu ganteng juga,, kayanya kakak pernah liat deh" ucap Bryan mengingat kembali wajah Vero.


"Udah deh kak, males aku" ucap Frisil melangkah keluar dari kamar, membuat Bryan tertawa melihat kelakuan adeknya.


Sedangkan Di HOTEL


"Pusing banget" ucap lirik Airin yang baru saja terbangun dari tidur nya.


"Sayang kamu gapapa kan?" ucap Alfa memeluk tubuh istrinya.


"Gapapa kok, cuma pusing sedikit aja" ucap Airin.


"Apa perlu kita ke dokter" ucap Alfa terlihat kepanikan di wajah tampan nya.


"Kenapa kita bisa disini?" tanya Airin bingung apa yang terjadi hingga ia berada di hotel sekarang.


"Emmm tunggu, Abel ga ngapa ngapain kamu kan?" ucap panik Airin ia hanya mengingat terakhir melihat Abel yang berusaha menggoda suaminya.


"Sayang tenang okey,, Dia udah menaruh obat di minumanku. Tapi kamu datang dan langsung minum" ucap Alfa membuat Airin semakin membenci Abel.


"Gak nyangka Abel bisa ngelakuin hal bodoh seperti ini" ucap Airin.


"Sayang tenang aja, udah diurus semuanya sama Kenzo." ucap Alfa membuat Airin lebih tenang.


"Anak anak gimana?" ucap Airin mengingat ke empat anaknya yang berada dirumah sendirian.


"Anak anak baik baik aja kok" ucap Alfa.


"Syukurlah" ucap Airin.


"Yaudah kita tidur lagi,, besok pulang okey" ucap Alfa kembali menidurkan Airin.


.


.


.


.


.


.


.


.


.


#Haii semuanya


Jangan Lupa LIKE, COMENT, FOLLOW yaa


Jangan lupa VOTE jugaa yaaa🤗


Instagram @linaa.pndk