My Geeky Genius Broker

My Geeky Genius Broker
Bab 76 French kiss di dalam mobil



"Jack !!" Jimin mengangkat tangan melambai ke arah asisten Jack yang sedang jalan dengan Ameera.


Kayra ikut menoleh pada saat bersamaan membuat netra Kayra bersitatap dengan netra Ameera, entah apa yang ada di pikiran Ameera saat melihat wanita yang disukai Jimin itu.


Asisten Jack dan Ameera mendekati meja untuk menyapa Jimin dan Kayra, hanya sekedar menyapa dan sedikit ngobrol sebelum akhirnya memutuskan untuk duduk di meja lain.


Saat asisten Jack dan Ameera pergi ketempat reservasi mereka, Kayra membisik sesuatu di dekat telinga Jimin, "Apa itu gadis yang patah hari karenamu honey ?" tanya Kayra menggoda.


Tentu saja Jimin juga sudah menceritakaan tentang Ameera, gadis muda yang kekeuh mengejar cintanya sejak beberapa tahun terakhir.


"Hhmm begitulah.. dan Jack yang sekarang menjadi obat nya. " jawab Jimin yang juga berbisik menatap Kayra.


Keduanya kembali tertawa kecil lalu menyelesaikan makan malam mereka . Bersamaan dengan saat Jimin membayar tagihan makan malam ponselnya berdering beberapa kali dan ternyata itu adalah pihak toko perhiasan yang menyampaikan jika cincin couple mereka sudah selesai dan siao di ambil.


Usai membayar tagihan termasuk tagihan makan malam pasangan Jack dan Ameera, Jimin dan Kayra kembali ketoko perhiasan.


Sedangkan asisten Jack dan Ameera mengucapkan terima kasih untuk traktiran makan malam kali ini.


"Lain kali kita harus gantian traktir mereka kak, " ucap Ameera.


"Ya.. itu ide yang bagus meskipun aku yakin Jimin dan Kayra akan menolak, " respon asisten Jack jenaka.


"Setidaknya kan kita menawarkan dulu kak Jack ish.. " Ameera mencibikkan bibirnya gemas, membuat asisten Jack tertawa renyah dengan sedikit menggoda, "Jangan menggodaku dengan bibir mungilmu itu sayang, atau aku akan memakanmu sebagai hukumannya. "


Reaksi tubuh Ameera tentu saja meremang mendengar penuturan asisten Jack . Membuat pikiran kotor Ameera kemana mana.


"Kenapa tidak kita pakai saja saat di toko tadi hemm..? " tanya Kayra saat Jimin menyematkan cincin di jari manisnya.


"Tidak.. aku tidak mau para pegawai menonton adegan romantis kita setelah ini baby.. " ucap Jimin yang kini gantian memakai cincin di jari manisnya.


"Adegan Romantis ?" tanya Kayra bingung, saat Jimin menyimpan kotak beludru warna merah di lacu mobil.


"Tentu saja.. aku tidak ingin orang orang menonton bagaimana kita berciuman setelah memakai cincin di jari manis satu sama lain. " tanpa basa basi lebih lanjut Jimin menahan dagu sang kekasih dan menempelkan bibirnya.


Gayung yang selalu bersambut, Kayra tidak menolak saat bibir manis itu menyesap lembut beradu dengan miliknya.


Ciuman lembut yang tidak cukup semenit atau dua menit karena kenyataan nya Kayra tidak kalah aktif membalas seperti apa yang Jimin lakukan pada bibirnya.


Kayra menangkup rahang seksi Jimin saat berciuman, membelai penuh rasa sayang membuat Jimin lebih bersemangat untuk berlama lama ciuman di dalam mobil.


Melakukan hal yang sama, Jimin kini menahan tengguk leher Kayra agar bisa mengeksplore lebih dalam lidahnya di dalam mulut sang kekasih.


French kiss yang semakin basah dan candu, sesekali diselingi senyum manis lalu kembali saling mengobrak abrik didalam mulut satu sama lain.


Hingga beberapa suara lenguhan keduanya terdengar bersamaan dengan oksigen yang semakin terasa sesak,


huhh.. huhh.. huhh..


Kening Jimin dan Kayra saling menempel lalu keduanya tersenyum sembari mengusap sudut bibir pasangan yang basah karena ulah masing masing kemudian setelah hampir setengah jam mobil akhirnya melaju meninggalkan lokasi tersebut.