
''kak apa kau sudah meminta kalung yang di miliki Raiha. elettra sangat menginginkan kalung itu ia meminta ku untuk meminta nya pada Raiha. ''bintang
''belum kalian saja yang urus aku pergi. '' Rudra
''raiha berikan kalung mu pada ku anggap saja sebagai hadiah permintaan maaf mu pada elettra.
'' langit
''untuk apa aku memberikan nya pada elettra. ini adalah hadiah ibu untuk ku. aku juga tidak melakukan kesalahan apa pun pada elettra. "Raiha
''kamu lagi pula kalung itu milik elettra Ibu memberikan nya pada anak nya bukan pada mu. ''langit
" kalian sangat membenci ku karena Ibu meninggal karena melahirkan ku. sekarang kalian bilang elettra adalah anak ibu yang asli jadi elettra lah yang membuat ibu tiada. apa itu yang kalian maksud jadi kenapa sikap kalian berbeda dengan memperlakukan ku dan elettra. ''Raiha
"berikan saja kalung itu sekarang. pelayan cepat geledah tempat ini sekarang. " bintang
''... ((aku sudah tidak peduli dengan hal lain lebih baik aku pergi dari sini. )) ''Rudra
''hentikan apa yang kalian lakukan pada kamar ku cepat pergi dari sini sekarang juga. ini adalah kamar ku kalian harus pergi dari sini sekarang juga."Raiha
''kami sudah menemukan nya ayo kita pergi dari sini. pesta nya akan segera di mulai. ''langit
''berhenti kembali kan kalung itu pada ku. kalian tidak berhak mengambil nya dari ku. ''Raiha
''bruk... (raiha di dorong dengan keras) lebih baik kamu diam saja di situ. " pelayan 1
"ah... hu... sakit sekali aku harus mendapatkan kalung itu jika tidak. aku khawatir tubuh ku ini tidak akan bisa bertahan lagi. jika bukan karena mereka aku pasti tidak sangat membutuhkan nya. " raiha
Raiha pergi ke pesta tersebut. saat sampai di sana yang mulia kaisar mengumumkan pertunangan pangeran Dark dan putri elettra.
''aku ingin mengumumkan pertunangan putri elettra dengan pangeran dark. aku berharap semua orang dapat memberikan berkat kalian pada mereka berdua. '' yang mulia kaisar
raiha yang kaget dan tidak bisa menerima semuanya menghampiri elettra dan dark.
"bagaimana bisa kamu melakukan hal ini kepada ku. kamu sudah membuat janji dengan ku bagaimana bisa kamu melakukan ini. aku tidak terima dengan pertunangan ini. elettra pasti yang merencanakan semua ini. ia selalu ingin merebut apa yang aku miliki selama ini. " Raiha
"ya memang nya kenapa jika aku membuat keributan. kalian yang bilang bahwa aku pembuat masalah. jadi apa masalahnya jika aku melakukannya nya sekarang. kalian yang membuat ku jadi begini. "Raiha
" DIAM! apa begini cara bicara mu pada kakak mu sendiri. dan aku sudah bilang untuk berhenti membuat keributan di sini. "Raka
"aku tidak pernah sekali pun membuat keributan kalian lah yang selalu membuat keributan itu sendiri. aku adalah adik mu bagaimana bisa kamu membela wanita yang tidak jelas asal usul nya. kalian bahkan membiarkan rumor bahwa ia anak asli kaisar dan aku yang palsu. bukan kah kalian membenci ku karena ibu tiada setelah melahirkan ku lalu apa elettra. kalian tidak memperlakukan nya seperti kalian memperlakukan ku selama ini. di sini aku yang seharusnya marah bukan kalian. kalian mengasingkan ku di istana itu. wanita murahan ini selalu mencari alasan untuk melemparkan semua kekurangannya kepada ku. kalian selalu menutup mata dan telinga kalian hanya untuk Elettra. kalian bahkan menjadi lupa apa yang sebenarnya terjadi selama ini."Raiha
" cukup dengan omong kosong mu itu. aku tidak akan pernah mencintai orang seperti mu. aku tidak suka kamu mencemarkan nama baik nya. aku sudah mengenal Elettra sejak lama." Dark
"apa kamu buta aku yang sebenarnya ia adalah yang palsu. aku sudah mengingat kan mu selama ini. apa kamu benar - benar tidak menyadari nya sama sekali. bagaimana bisa kamu melupakan ku begitu saja. bagaimana bisa kamu diperdaya oleh wajahnya yang polos juga.'' Raiha
" aku minta maaf kamu pasti marah karena aku meminta kalung mu. aku akan mengembalikan nya kamu bisa memiliki nya. crack.... (calung jatuh dan pecah menjadi beberapa bagian. ) maaf aku tidak sengaja memecahkan nya. mungkin ini sudah terlalu tua oleh sebab itu mudah pecah aku akan menggantikan kalung mu yang pecah ini. (sambil tersenyum.) ''elettra
''aku tahu kamu sengaja melakukan nya. beraninya kamu merusak kalung ku. aku tidak akan memaafkan mu. aku tidak peduli jika kamu merebut yang lainnya tapi aku tidak terima kamu merusak kalung pemberian ibu ku. kamu hanya ingin membuat masalah untuk ku kan. ''Raiha
''berhenti sekarang juga sebenar nya ada apa dengan mu raiha. elettra sudah meminta maaf pada mu karena menjatuhkan kalung itu. apa ini sikap mu pada orang yang meminta maaf dengan tulus. " Raka
'' tulus apanya jelas jelas ia sengaja menjatuhkan kalung itu. kalian sendiri tahu itu adalah kalung pemberian ibu pada ku. bagaimana bisa kalian membiarkan nya begitu saja. kalian selalu memberikan apa pun yang ia inginkan dan membiarkan nya jika ia berbuat salah."Raiha
" itu hanyalah sebuah kalung kamu bisa memiliki nya sebanyak yang kamu inginkan. kamu hanya ingin mempermalukan elettra saja kan. ''Candrika
'' kakak mempermalukan ku saat aku tidak sengaja menumpahkan minuman ke baju teman mu. apa yang kamu lakukan saat itu hanya mempermalukan ku di hadapan teman - teman mu. itu hanya sebuah pakaian ia bisa membeli banyak pakai kan setiap hari mereka membeli pakaian baru. tapi kakak terus menyalahkan ku. '' Raiha
''sudah lebih baik kita bicarakan ini lagi nanti. '' bintang
''benar raiha lebih baik kita bicara kan baik - baik nanti. " Ranidla
''... (( ia tidak berhenti membuat masalah ayah tidak suka jika ibu di jadikan alasannya untuk marah pada elettra. lebih baik aku keluar dari ruang ini. aku lelah selalu ada keributan di mana pun ia berada. semenjak ibu tiada ayah selalu dingin pada semua orang. tapi semenjak elettra datang ayah mulai berubah seperti saat ibu masih ada. karena ramalan itu ayah menaruh banyak kasih sayang pada elettra yang katanya merupakan perantara. aku tidak percaya akan hal itu tapi aku juga berharap keajaiban itu benar terjadi. sudah lah aku pergi saja dari ruangan ini.))Rudra meninggalkan ruang pesta.
"benar benar tidak tahu malu ia sangat sombong dan tidak sadar akan tempat nya. '' tamu 1
''iya padahal ada tamu dari negara lain juga malah bikin keributan yang tidak penting. bikin malu saja. " tamu 2''