
Queen menatap Jam dinding yang mulai menunjukan pukul 7 malam,namun Keanu belum kembali ke apartemen ataupun sekedar memberinya kabar.perasaan Queen mulai tidak tenang,Queen mengetikan sesuatu di ponselnya dan mengirim pesan singkat kepada Keanu.tak berselang lama ponselnya berdering,dengan rasa tidak sabar Queen menerima panggilan masuk ke ponselnya.
“Hello,,jadi kau pulang agak malam? Baiklah,hati-hati,,!”
Queen menatap datar ponselnya,ada sesuatu yang mengganjal di hatinya namun entah apa itu.Queen membaringkan tubuhnya di ranjang empuk miliknya,setelah beberapa menit yang lalu melakukan panggilan Video bersama sang Putri dan kedua orang tuanya.perlahan Queen memejamkan kedua matanya,berharap semuanya baik-baik saja begitu juga dengan keberadaan Keanu.
Wanita dengan penampilan memukau memasuki sebuah restoran mewah yang telah di reservasi oleh Aslan,selaku kaki tangan Keanu.semuanya disiapkan secara matang,Aslan yang biasanya bersikap kaku kini begitu sopan kepada Maysa .membuat wanita itu tersenyum puas akan pengakuan serta perlakuan yang di berikan oleh Aslan,bagaimana dengan sikap Keanu kepadanya nanti?.memikirkan hal baik yang terlintas di kepalanya semakin membuat Maysa senang dan berbangga diri,di sebuah ruangan yang telah di sulap dengan begitu romantic membuat Maysa melebarkan kedua matanya dengan rasa tidak percaya.
Keanu berdiri dengan senyum manis menunggu dan mengulurkan tangannya yang hangat,sikap Keanu yang lembut semakin melelehkan perasaan Maysa.dengan sikap lembut dan malu-malu yang sebenarnya memuakkan bagai Keanu,Maysa meraih tangan Keanu dan melingkarkan kedua tangannya di pinggang kokoh pria dingin tersebut.
Meski dirinya begitu enggan dan merasa jijik karena tubuhnya di sentuh oleh wanita iblis,Keanu berusaha menyembunyikan kemarahan di wajahnya yang tampan.semua yang Keanu lakukan malam ini merupakan misi penting baginya,yang tidak boleh gagal.
“Kau terlihat sangat cantik dan menawan mala mini,ternyata kedua mataku tidak menyadari kecantikanmu Maysa!”
Maysa mulai tersipu mendengar pujian yang keluar dari mulut Keanu,apalagi dengan tatapan mata Keanu yang lembut seolah begitu mendambakannya.dengan sikap menggoda Maysa mulai menggesekkan tubuh depannya ke bagian dada Keanu,sehingga dengan jelas Keanu merasakan benda kenyal menekan dadanya yang bidang.
“Apa sekarang kau berubah pikiran?”
“Iya kau benar sekali,aku sungguh tidak sabar ingin merasakan kenikmatan surge bersamamu di atas ranjangku!”
“Kau tidak akan melupakan malam ini Keanu,bahkan setelah mala mini kau akan melupakan para wanita yang pernah menghangatkan ranjangmu!”
“Aku menantinya,tapi sebelum itu ayo kita makan malam terlebih dulu.aku takut kau tidak akan mampu melayaniku!”
Maysa terkekeh manja,mengambil kesempatan untuk mengecup pipi Keanu dengan sangat menggoda.Keanu mengumpat dalam hati,menerima perlakuan yang memuakkan dari wanita yang telah membunuh saudaranya.Keduanya menikmati makan malam romantic,dengan begitu intim.tidak ada Keanu si pria dingin yang terus menatapnya dengan tatapan datar,malam ini Keanu memperlakukannya dengan begitu lembut sehingga Maysa seakan terbang ke langit.
Maysa menggenggam tangan Keanu,tersenyum manja seakan tidak sabar berada dalam pelukan pria kokoh itu.
“Kau terlihat tidak sabar?”
“Kau tau keinginan terbesarku Keanu,yaitu memberimu kepuasan dengan permainanku!”
“Ayo kita pergi dari sini,dan menjadikan khayalan mu itu menjadi kenyataan!”
Dengan tidak sabar Maysa bergelayut manja di lengan Keanu,menyusuri lorong Restoran tempat merek makan malam.melihat mereka semakin keluar dari Restoran,Maysa mengerutkan keningnya bingung.Restoran tempat mereka makan malam memliki pelayanan kamar yang begitu memuaskan,tapi kenapa Keanu berjalan seolah meninggalkan Restoran?.
“Kita akan pergi ke Hotelku,kau tau aku akan memilih tempat ternyaman untuk wanitaku yang akan menghabiskan malam yang panas bersamaku!”
“Aku akan ikut kemanapun kau membawaku!”
Maysa menyentuh ujung hidung Keanu dengan manja,Aslan yang hanya menjadi penonton tanpa suara ingin sekali menyeret wanita yang bergelayut manja di tangan sang Bos.Aslan terlihat beberapa kali menghela nafasnya,dan hal itu tak luput dari perhatian Keanu.
“Aslan, kau tau tempat favoritku bukan?”
“Iya Tuan,saya sudah mengatur semua keperluan anda serta Nona Maysa.saya jamin wanita anda akan sangat menyukainya!”
“AKu selalu puas dengan cara kerjamu Aslan,aku akan memberimu bonus tambahan bulan ini!”
“Terimakasih Tuan!”
Dengan sopan Aslan membukakan pintu penumpang untuk Keanu dan Maysa,Mobil yang membawa keduanya mulai melaju.Keanu mulai melancarkan aksinya dengan menyentuh bagian tubuh atas Maysa dengan sentuhan ringan,membuat Maysa mengeluarkan erangan nikmat.
“Aku suka bermain di mobil sebelum sampai di tempat tujuan,apa kau bersedia melayaniku di dalam mobil?”
Maysa terdiam seolah berpikir,Keanu tersenyum sinis melihat tingkah Maysa yang sok jual mahal menurutnya.
“Apa kau terganggu?bahkan Aslan tidak akan melihat apa yang akan kita lakukan.aku bisa menutup kedua matamu,kau hanya harus diam dan menikmatinya bagaimana?”
“Tapi Keanu!”
“Aku tidak suka penolakan Maysa,apalagi menyangkut hasratku!”
Tanpa pikir panjang Maysa menyanggupi permintaan Keanu.dengan senyum devilnya Keanu menutup kedua mata Maysa dengan kain,setelah memastikan Maysa tidak bisa melihat selain mendengar dan merasakan sentuhan,Keanu memberi kode kepada Aslan.
Tanpa Maysa sadari di dalam mobil Keanu bukan hanya ada dirinya,Keanu dan Aslan,melainkan ada satu anak buah Aslan yang bersembunyi di kursi depan.mobil yang memiliki tirai khusus tentu mempermudah persembunyian pria tersebut.
Perlahan sang pria berpindah tempat dan duduk di samping Maysa,Sementara Keanu terus memberikan serangan di bagian tengkuknya sehingga ia tidak menyadari keberadaan orang lain di sampingnya.Keanu memberikan perintah kepada salah satu anak buahnya,untuk menggoda dan menjamah tubuh Maysa.
Apa yang keduanya lakukan menjadi hiburan tersendiri bagi Keanu,bahkan pria tersebut terlihat merekam tiap adegan yang keduanya pertontonkan.Maysa menjadi liar dan terlihat tidak bisa menahan hasratnya yang mulai menggelora,sementara sang pria hanya menunggu perintah Keanu.tanpa terasa mobil yang membawa meraka mulai memasuki bangunan tua,dimana salah satu komplotannya di tahan oleh anak buah Keanu.
“Kita sudah sampai,bagaimana kalau kita lanjutkan di dalam?”
“Iya Keanu,aku sudah tidka sabar merasakan kehangatanmu!”
Keanu menatap Maysa dengan jijik,bahkan dalam mimpi sekalipun Keanu tidak akan merelakan tubuhnya untuk wanita menjijikan seperti Maysa.tangan Maysa berusaha melepas penutup matanya,namun Keanu dengan segera menahannya dengan alasan dirinya menyiapkan sebuh kejutan untuknya.
Keanu merangkul pinggang ramping Maysa dalam pelukannya,sementara Maysa bergelayut manja sambil mengikuti langkah Keanu yang lebar.semakin mereka berjalan,semakin Maysa merasakan sesuatu yang aneh.udara terasa begitu dingin,dengan bau amis menyeruak ke indera penciumannya.
“Keanu kita dimana,kenapa aku mencium sesuatu yang amis seperti darah?”
“Benarkah,aku ingin memberimu kejutan Maysa!”
Keanu berjalan mengelilingi tubuh Maysa yang mulai merasakan bahaya di sekelilingnya,perlahan Keanu membuka kain yang penutup mata Maysa.bayangan seorang pria yang tengah duduk di kursi terlihat samar-samar,Maysa mengucek kedua matanya memastikan apa yang dilihat oleh kedua matanya.
Kedua mata Maysa melotot nyaris keluar,dengan mulut yang ia tutup dengan kedua tangannya.
“K,,,kau,,!”
Maysa berusaha menekan suaranya agar tidak terdengar oleh Keanu,namun Maysa salah Keanu memliki pendengaran yang begitu tajam sehingga ia bisa menangkap kepanikan yang terlihat jelas di wajah Maysa.
Dengan tubuh gemetar Maysa berusaha bersikap tenang,dengan tubuh kaku dan senyum canggung Maysa membalikkan tubuhnya menatap Keanu yang tersenyum bak iblis ke arahnya.
“Si,,siapa dia,dan kenapa kita berada disini? Bukankah seharusnya kita ke Hotel?”
“Inilah Hotelnya Maysa,dan kau tidak mengenal pria itu?”
Deg,wajah Maysa pucat seketika.dengan aktingnya yang cukup hebat Maysa bisa mengontrol emosinya,sehingga ia terlihat santai dan biasa saja.
“Aku tidak mengenalnya,siapa dia?”
Sang pelaku yang mendengar ucapan Maysa yang mengaku tidka mengenalnya menjadi naik pitam,ia berusaha berontak dan melepaskan ikatannya.melihat hal tersebut Keanu memberi perintah kepada salah satu anak buahnya, untuk melepas lakban yang menutup mulut pelaku.
“Dasar wanita iblis,pembunuh,kau yang telah memerintahkan ku untuk menghabisi nyawa adik perempuanmu.yang naasnya di hari itu dia tidak sendiri,melainkan bersama pria yang kau cintai!”