![Finding Your Way Home In Another World With The Gender Change Skill/Shadow & The Jester [Remake]](https://pub-2e531bea8d9e487cb3404fa20db89ccb.r2.dev/finding-your-way-home-in-another-world-with-the-gender-change-skill-shadow---the-jester--remake-.webp)
[Apakah Individu Bernama Shimotsuki Souji ingin menggabungkan Skill Intimidasi dengan Skill Unik Majesty of Dragon untuk menciptakan sebuah Skill Baru?]
Woaww!! Jadi di dalam sistem ini benar-benar dapat menggabungkan Skill ya? Tapi sebelum itu, mari kita lihat penjelasan tentang penggabungan Skill ini terlebih dahulu.
“Kalau begitu, Appraisal-san tolong jelaskan tentang [Penggabungan Skill] ini”
[Penggabungan Skil :
Penggabungan Skill adalah menggabungkan 2 atau lebih skill untuk menciptakan skill baru yang lebih kuat, akan tetapi, jika kedua skill yang ingin di gabungkan memiliki kecocokan yang rendah atau tidak cocok sama sekali, maka skill yang diciptakan akan menjadi lebih lemah]
Sudah aku duga, jika aku main asal menggabungkan nya saja, bisa-bisa skill yang tadi nya kuat malah jadi sangat lemah. Tapi karena kedua skill ini benar-benar cocok, mari kita gabungkan!!.
“Kalau begitu, tolong gabungkan Skill Intimidasi dengan Skill Unik Majesty of Dragon!!”
Aku mengatakan hal itu dengan sangat bersemangat.
[Baik]
[Memulai Proses Penggabungan Skill..... Menghapus Skill Intimidasi dan Skill Unik Majesty of Dragon untuk menciptakan Skill baru.....Memulai pembuatan Skill Baru.....1%.....10%.....25%.....50%.....75%.....100%......Penggabungan Skill berhasil ]
[Selamat kepada Individu bernama Shimotsuki Souji, karena telah berhasil mendapatkan Skill Unik The Majesty of The Ruler dari penggabungan Skill Intimidasi dengan Skill Unik Majesty of Dragon]
Woaww!! Skill baru ini memiliki nama yang keren, semoga saja tidak mengecewakan.
“Kalau begitu, tolong jelaskan tentang Skill Unik [The Majesty of The Ruler] ini Appraisal-san!!”
Aku mengatakan hal itu dengan nada bersemangat.
[The Majesty of The Ruler : Skill yang membuat pengguna nya memiliki Aura dari seorang Penguasa, dan memiliki fungsi untuk membuat makhluk hidup mengalami ketakutan yang sangat hebat terhadap pengguna]
Jadi singkat nya, Skill ini masih sama seperti kedua Skill sebelumnya, hanya saja Skill ini menghapus batasan dari dua Skill sebelum nya itu.
Walaupun begitu, aku benar-benar ingin mencoba Skill Unik [Divine Dragon Power] ini. Kalau begitu, mari kita coba dua Skill Unik ini terlebih dahulu baru mencoba Skill Unik [Divine Dragon Power] nya.
Kalau begitu mari kita coba Skill yang pertama dulu. Aktifkan Skill [Deteksi]
Pada saat aku mengatakan hal itu, tiba-tiba kepalaku langsung di serang oleh informasi yang sangat banyak, sampai membuat kepalaku serasa ingin pecah.
Brukk!!
Dan juga, karena hal itulah aku terjatuh dari dahan pohon yang sedang aku duduki tadi. Aku langsung mematikan Skill tersebut untuk menghentikan rasa sakit yang semakin menjalar di kepalaku ini.
Tadi benar-benar sangat menyakitkan, aku kira kepalaku benar-benar akan terbelah menjadi dua. Baiklah aku akan menaikkan Skill yang berhubungan dengan pemrosesan pikiran dulu baru menggu-
[Selamat, Skill Unik Deteksi Level 1 telah Naik Level menjadi Deteksi Level 3]
Kenapa!!! Kenapa kamu malah naik level!! Ada apa dengan keseimbangan yang benar-benar berantakan ini!! Dan lagi....
Sekitar 1 jam lebih setelah Shimotsuki Souji protes terhadap takdir dan semacam nya, dia sekarang sedang duduk di dahan pohon yang lebih tinggi dari tempat dia duduk sebelum nya, dan mulai menatap ke arah langit untuk melihat Matahari yang mulai terbit.
“Semoga Skill yang satu ini tidak membuat kepalaku ingin pecah seperti sebelum nya... Karena itu benar-benar menyakitkan sekali...”
Dia mengatakan hal itu dengan nada suara yang sedih sambil menatap Matahari yang baru saja muncul.
“Apakah aku pernah melakukan suatu kesalahan hingga aku harus mengalami ini semua...”
Dia sekarang terlihat seperti seseorang yang tidak memiliki motivasi untuk hidup sama sekali.
Huhh...
Skill ini hanya memiliki penjelasan yang benar-benar singkat, dan membuatku ingin mencobanya. Seperti nya aku mendapatkan Skill ini dari Tittle [Lord of Groen Forest], dan lagi aku masih belum melihat penjelasan tentang Tittle ini.
Kalau begitu mari kita lihat penjelasan nya terlebih dahulu.
[Lord of Groen Forest : Tittle yang hanya dimiliki oleh orang yang berhasil menaklukan seluruh Groen Forest sendirian, mendapatkan Skill Unik Dungeon Control dari Tittle Lord of Groen Forest]
Hmm...
Apakah aku mendapatkan Tittle ini, karena aku membelah hutan ini menjadi dua bagian? Tidak, yang lebih penting lagi, apakah hutan ini sebenar nya adalah Sebuah Dungeon? Sial, aku tidak mengerti sama sekali, ini benar-benar membingungkan...
Yoss Kalau begitu, mari kita lupakan detail kecil nya terlebih dahulu dan mulai mencoba Skill ini.
Kalau begitu, aktifkan Skill [Dungeon Control].
[Baik]
[Memulai proses penginstalan Dungeon.....1%.....10%.....25%.....50%.....75%.....99%....Mengalami kesalahan.....Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....]
Pada saat suara itu mulai berbicara, tiba-tiba kepalaku menjadi kosong dan rasa kantuk yang mengerikan kembali menyerangku.
Brukk!!
Aku terjatuh dari dahan pohon yang aku duduki, entah kenapa aku tidak dapat merasakan tubuhku sama sekali.
Sebelum kesadaran ku menghilang, hal terakhir yang aku lihat adalah para gadis yang sedang berlari menuju ke arahku...
[Error.....Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....Error......Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....Error.....Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....Error.....Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....Error.....Mencoba untuk menginstal ulang Dungeon.....Error.....Meminta izin untuk menggabungkan Skill Appraisal Complete dengan Dungeon Control]
[Permintaan di terima]
[Memulai proses penggabungan.....1%.....10%.....25%......50%.....75%.....100%.....Penggabungan selesai]
[Selamat Individu bernama Shimotsuki Souji, berhasil mendapatkan Skill Unik Heavenly Voice dari penggabungan Skill Unik Dungeon Control dengan Skill Unik Appraisal Complete]
[Meminta Host untuk memberikan nama..... Gagal.....Meminta Izin untuk Memulai penginstalan Dungeon kembali]
[Izin di terima]
[Memulai proses penginstalan Dungeon.....Mulai membangun ulang struktur Dungeon.....Berhasil......Mulai Membangun Ulang Ekosistem Dungeon.....Berhasil.....Mulai Pembangunan Ulang Musim.....Berhasil.....Mulai memanggil monster.....Berhasil.....Mulai membangun sistem pertahanan Dungeon.....Berhasil.....Memulai penginstalan terakhir.....1%.....10%.....25%......50%....75%.....100%.....Penginstalan Selesai]
[Selamat Individu Bernama Shimotsuki Souji telah menjadi Dungeon Master di Dungeon Tanpa Nama]
[Meminta Izin untuk menyelesaikan perbaikan Dungeon]
[Izin di terima]
[Memulai proses Perbaikan Dungeon......Perbaikan Dungeon akan berlangsung selama 10 Tahun.....Meminta Izin kepada Heavenly Voice untuk membantu menyelesaikan perbaikan Dungeon]
[Menerima Masukan....Mulai membantu memperbaiki Dungeon]
[Kecepatan perbaikan Dungeon meningkat.....Perbaikan Dungeon akan selesai dalam 1 Bulan]
Pada waktu itu Souji masih belum menyadari, apa yang di lakukan oleh nya sekarang adalah sebuah hal yang sangat Tabu di dunia ini.
Dia masih tidak tahu, bahwa hal Tabu yang dia lakukan sekarang akan membuat nya tidak
dapat hidup dengan tenang. Karena hal yang di lakukan nya sekarang, akan membuat nya menjadi musuh dari Dewa Dunia ini di masa depan.