
malam itu adalah malam yang sangat spesial, karena setiap jalan, Kota,gang bahkan setiap rumah terdengar suara lantunan takbir bergema bersahutan
ya..malam itu adalah malam takbiran idul Fitri di mana umat Islam menyambut nya dengan gembira.
di kediaman Uzumaki tampak Himawari yg sibuk menata toples kue di meja tamu, sedang kan boruto bermain petasan di halaman depan
"boruto... jangan pasang petasan terus, lebih baik kau antarkan kue ini ke rumah bibi sakura"ujar Hinata, tampak menenteng rantang di tangan nya
"aduhh..bu, nanti saja lagi asik ni"
"anterin atau kau tak dapat thr"ancam Hinata mengaktifkan byakugan nya
_______________
boruto menghentikan mobilnya di kediaman uchiha, tampak di kursi samping mobil nya, rantang yg di titipkan hinata
"ada ada aja, masak cowok yang anterin makanan ke rumah cewek,kan kebalik"gumam boruto turun dari mobil dan memencet bel gerbang rumah sarada
dan tak lama tampak sarada keluar dari rumah,malam itu boruto terkejut dengan penampilan sarada,malam itu sarada memakai baju gamis warna merah maroon dan jilbab warna pink
"Masya Allah.., ukhti uchiha cantik sekali"goda boruto.
"baru sadar ya,...tapi ngomong ngomong kenapa malam malam datang ke rumah bolt"ujar sarada membuka gerbang
"tidak apa apa,cuman rindu"
"serius bolt...."
"ini...ibu ingin aku nganterin ini ke mama mu"ucap boruto mengangkat rantang di tangan nya
"apa ini...?"tanya sarada mengambil rantang itu
"rantang pengantin"goda boruto pula
"kau ini dari tadi bercanda terus..."teriak sarada mencubit boruto habis habisan
"aduhh... ampun sald.."
mendengar suara ribut di luar sakura pun keluar
"siapa nak?"
"boruto ma...bawa kue untuk kita"teriak sarada
"ohh.."
sarada pun memberikan rantang itu kepada sakura dan menyuruh boruto masuk
"kau tunggu saja ya, mama sedang menyalin rantang mu,aku mau keluar bentar"ucap sarada memperbaiki jilbab nya
"kau mau ke mana?"
"ke masjid depan.., mama menyuruhku bayar zakat,ia lagi sibuk di dapur"ucap sarada
"aku temanin ya..."
"ehh..ngak usah,lagian dekat kok"
"nggak aku temanin.., bagaimana nanti kalau ada cowok cowok yg godain kamu di jalan nanti"ucap boruto serius
melihat boruto yg sudah begitu, sarada Hanya mampu mengiyakan, karena ia tau betul sifat pacar nya itu
"kalau begitu aku minta izin ke mama dulu"
_______________
"ahh.. selesai juga"ucap sarada saat itu ia dan boruto sudah keluar dari masjid
"ayo kita pulang"ia melihat boruto yg tampak sedang melihat kiri kanan seperti seorang bodyguard
"bolt jgn berlebihan gitu"
"tak bisa...,di sini banyak cowok yang lalu lalang bagaimana kalau nanti mereka menggoda mu"
"bolt yg lalu lalang dari tadi itu kakek kakek lo"
_______
mereka sudah sampai di kediaman uchiha, Dan tampak mobil Sasuke di depan rumah
"papa sudah pulang"teriak sarada kegirangan
mereka pun masuk ke dalam dan tampak Sasuke yg sedang duduk di depan tv
"ehh.. sarada jangan ngagetin napa" ucap Sasuke
"papa tidak lupa beli yg ku pesan kan?"tanya sarada
"ku pikir senang karena papa nya pulang, ternyata karena ada yg ia titipin"gumam boruto
"ini papa sudah belikan,tapi untuk apa kau minta beli baju koko pria..hmmm"ucap Sasuke yang terputus karena sarada langsung membekap mulutnya
Sasuke heran dengan sikap putri nya ia pun melihat boruto,ia baru sadar kalau ada boruto di situ
"ohh....papa paham..."ucap Sasuke tersenyum ke arah putri nya
sakura datang membawa rantang yg sudah di isi,dan memberikan nya pada boruto
"ini.., kirim salam ke ibu mu ya"ucap sakura
"baik bi, kalau begitu saya pamit dulu"
"ehh..kok cepat banget"ucap sarada
"ya bor, sarada Masih mau kau di sini"goda Sasuke
"papaaa..."
"ini nanti aku ada acara dengan mitsu,shika ino"
ujar boruto
"acara apa..?"Tanya sarada
"biasalah.. urusan bujangan"canda boruto
"ya sudahlah"
__________
borusara sudah ada di luar kediaman uchiha
"kau besok datang ke rumah ku kan"tanya boruto
"iya mungkin siangan aku ke sana, pagi nya aku mau ke rumah paman Itachi"
"oke,aku pulang dulu ya"ucap boruto
"tunggu.."cegah sarada
"kenapa?.."
"ini... pakai besok ya"ucap sarada memberikan baju koko yg di beli papa nya tadi
"ini untuk ku..., terimakasih ya salad"ucap boruto kegirangan
"kau suka?"tanya sarada
"bukan lagi, aku senang banget..., pasti besok aku pakai"ucap boruto
"aku juga ada sesuatu untuk mu"ujar boruto pula
"apa?..."
"ini..."ucap boruto mencium pipi kiri sarada
"boruto..."teriak sarada terkejut dan langsung mencubit boruto
ia bukan tak senang kalau boruto mencium nya,tapi ia takut kalau nanti papa dan mama nya melihat kejadian itu
namun dari jendela tampak sasusaku yg mengintip mereka berdua
"kau lihat itu,so sweet banget..., jadi ingat masa muda"ucap sakura
sedangkan Sasuke hendak memotret borusara diam diam, namun ia lupa mematikan lampu flash nya sehingga borusara tau keberadaan mereka
"papa........."
bersambung....
#eps ini tak berpengaruh apa pun dalam alur cerita ini ya bro,ini hanya episode spesial menyambut lebaran
#selamat hari raya idul Fitri ☪️
#mohon maaf lahir batin dari author 🙏