
Gelombang Pertama
Dunia asal kini dipenuhi prajurit yang tak terhitung jumlahnya ,Juga terlihat beberapa sosok yang menonjol ,
Yin ,Yu er,Yu Bin mereka adalah dari dunia Kuno,di tempat lain terlihat dua sosok yang menonjol yaitu Gu Jin dan Tetua Jin .
Dalam waktu singkat kedamaian dan keheningan tercipta ,Louren yang berdiri Perlahan mengangkat tangan kanan nya dan berkata dengan kekuatan jiwa "Sekarang ."
Setelah Mendengar ucapan Louren , Terompet Besar ditiupkan dan waktu itu juga semua kapal Membentuk Formasi Bertahan dengan bentuk seperti bulan sabit , Ratu lebah juga menugaskan setengah pasukan untuk membuat formasi Tubuh jiwa perlahan 20 Lingkaran besar tercipta . setelah lingkaran terbentuk 20 Raksasa di selimuti Magma api Menampakkan diri.
Yin "Serang ."
Gu Jin "Serangan."
Louren "Bertahan ."
Louren Langsung Mengeluarkan Tongkat nya dan melesat ke arah 5 sosok terkuat ,Louren memutar tubuh Nya "Tebasan bulan Sabit." Melihat Louren yang memancarkan Serangan tiba tiba 5 sosok mundur beberapa langkah .
Yin "Ayo kita sedang Secara bersama ."
Ke 5 sosok ,Yin ,Yu er,Yu bin, Gu Jin,tetua jin secara bersamaan merapalkan sebuah jurus dan langsung melesat secara bersamaan ke arah Louren .Louren yang merasakan tanda bahaya Langsung Melemparkan Tongkatnya Ke arah 5 orang di depan nya sambil Berteriak "Cangkang kura kura." Ledakan keras pun terdengar , 5 sosok mengerutkan dahi nya saat melihat Cangkang besar melindungi Louren ,lalu Mereka mencoba lagi namun masih gagal.
Gu Jin "seperti nya Aku harus lebih serius."
5 sosok itu langsung merapal jurus andalan mereka ,
Yin "awan mendung Kuno ."
Yu er "Hujan Petir ."
Yu bin " Dewa Lautan ."
Tetua Jin " Gugur Bunga .*
Setelah merapalkan jurus mereka langsung Mengarahkan ke cangkang kura kura yang melindungi Louren ,Louren yang melihat itu wajah nya langsung panik .
5 kekuatan besar menghantam cangkang yang dibuat Louren sudah hancur menjadi butiran debu ,dan Louren Terlempar Ratusan meter .
"kuat sekali ."gumam Louren sambil berusaha berdiri
Melihat Louren yang tidak dalam posisi siap ,5 sosok itu langsung Melesat ,"aaaaaaaaaaaaaaaaa ." Serangan dari berbagai arah menghujani Louren saat ini ,Louren Langsung Meminum 50 Pil penyembuhan untuk berusaha bertahan .
Disisi Lain Semua prajurit Louren Yang melihat Louren di Pukuli ,Wajah mereka seketika Memerah yang memperlihatkan Kemarahan besar .
"Aaaaaaaaaaaaaaaaa." Terdengar suara Jeritan Kesakitan (Louren)
"Pasukaaaannnnnn."teriak Ratu lebah ,Ratu lebah langsung Merapalkan Jurus terkuat nya Ke arah Ribuan Prajurit musuh "HUJAN JARUM ."Perlahan 1 Juta Jarum Lebah melayang di Udara dan Melesat membombardir Pasukan Yin.
Prajurit Louren Yang melihat Ratu lebah mulai marah mereka pun Mulai Mengeluarkan jurus andalan mereka.
"Cakar Langit."teriak Ras Hewan serigala
"Tanduk dewa."Teriak Banteng
"DUARRRRR." Ledakan terus terjadi di depan depan gerbang dimensi Dunia Louren ,Tidak hanya sampai disitu Pemimpin Assassin mengeluarkan perintah .
"Pasuuuukaaaaannnnnnn ,Bunuh mereka semua ." Teriak pimpinan Assassin ,dalam sekejap 200 Juta assassin Keluar dari kapal Melesat Cepat. Pemimpin Pasukan Yang melihat Louren dipukuli Tanpa jeda Membuat emosinya memuncak "Raja Racun."teriak Pemimpin Assassin , Setelah Merapalkan jurus semua kapal Louren meledakkan gas Beracun Yang membuat musuh di sekitar tumbang .
Disisi lain Dunia kecil Yang Melihat Louren tak berdaya dipukuli Tanpa jeda , membuat semua orang mengepalkan tangan mereka .Kini semangat semua orang di pihak Louren semakin menggila ,Bagi semua orang Louren adalah sosok pahlawan satu satu nya yang mau menyelamatkan dunia mereka,jasa Louren tak bisa dibayar dengan apapun .