
“Kalau memang benar demikian tolong tunjukan pada kami siapa orangnya, lalu pertunanganmu dengan hyuna akan dibatalkan dan digantikan dengan gadis itu!” ujar ayah hyuna yang tidak ingin membuat masalah dengan Rai.
“Ayah! Apa yang ayah lakukan aku tidak akan pernah setuju jika pernikahanku dengan Rai dibatalkan!!!” seru hyuna yang terkejut dan marah dengan keputusan ayahnya.
“Hyuna terimalah!!!(bentaknya pada hyuna) Kalau begitu tolong tunjukan pada kami!” Bentak ayah hyuna pada anaknya yang memang sangat keras kepala itu.
“Tentu saja! Kebetulan sekali dia sedang berada disini menungguku sambil menangis. Mari ikuti saya!” ujar Rai dengan senyum penuh arti diwajahnya. Lalu berdiri dan berjalan menuju ketempat Chriss yang ikuti oleh semua orang.
“Dimana gadis itu?” tanya presdir Choi sangat penasaran siapa sebenarnya gadis yang merusak rencananya itu, karena setahu dia Rai tidak memiliki kekasih satu pun.
“(Berdiri tepat disebelah tempat duduk Chriss) Gadis inilah yang aku cintai, namanya Chrissunny putrid dari kim muryeong pemilik JR GROUP!” ucap Rai meraih Chriss supaya berdiri disampingnya.
“Bagaimana mungkin kau lebih memilih gadis ini dan menolakku!!!” teriak hyuna mendorong Chriss karena marah dan tidak trima atas keputusan Rai.
“Aakkkhhh!!!!” seru chriss saat didorong oleh hyuna sampai hampir jatuh beruntung Ditangkap oleh Rai kedalam pelukkannya karena memang keadaan Chriss yang masih sangat lemah.
“YAKHH!!! Apa yang kau lakukan padanya?(marah dan berteriak pada hyuna) Apa kau baik-baik saja?” tanya Rai lembut memeriksa keadaan Chriss.
“Aku tidak apa-apa, hanya sedikit pusing saja!” ucap chriss lirih karena tubuhnya saat ini sangat lemah.
“Tolong maafkan perbuatan hyuna yang tidak sopan tadi tuan Rai!(membungkuk) dan saya ucapkan selamat atas hubungan kalian, minggu depan kami akan pastikan datang diacara kalian, kami permisi dulu!” ucap ayah hyuna mewakili anaknya yang tiba-tiba mendorong chriss.
“Tapi ayah…..!!!!” seru hyuna merengek tidak terima dengan keputusan Rai yang lebih memilih chriss.
“Ayo kita pergi hyuna!!!” bentak ayah hyuna menarik hyuna pergi dengan paksa.
“Kalau begitu saya akan mulai mempersiapkan acaranya!” ucap presdir Choi pergi dengan perasaan kesal karena rencana nya gagal lagi.
“( Chriss Kebingungan sambil menahan pusingnya) acara apa minggu depan?” ucapnya dengan nada suara yang semakin melemah.
“Pertunanganku dengan gadis itu, kau juga harus datang?” ucap Rai bohong pada chriss yang sepertinya tidak mendengarkan perkataan ayahnya hyuna dengan baik.
“Tentu sa……!” ucap chriss yang tiba –tiba saja tidak sadarkan diri dalam pelukan Rai yang sontak membuat Rai sangat terkejut.
“Baik Tuan!” jawab supir Rai yang langsung berlari melaksanakan perintah tuannya.
“( Setelah didalam mobil, lalu menelpon hyun joong) Hyun! Chriss sekarang berada dimanhionku,kau cepatlah kemari!!” ucap Rai langsung menutup teleponnya setelah selesai mengatakan apa yang ingin dikatakan nya saja.
Selama diperjalanan menuju manshion miliknya, Rai memperhatikan wajah chriss dengan lekat. Rai menyadari kalau wajah milik chriss sangat cantik alami, wanita yang seperti malaikat yang baru pertama kali ditemui oleh Rai.
Sesampai di manshion Rai disambut oleh para pelayannya. Rai menggendong tubuh chriss lagi menuju kekamar pribadi miliknya.
“Tuan kami akan segera menyiapkan kamar untuk nona ini!” ucap salah satu pelayan Rai sambil memberi hormat ketika melihat tuannya memasuki manshion.
“Tidak perlu aku akan membawanya kekamarku. Kalian bawakan air kompres kekamar!”ucap Rai sambil menggendong Chriss lalu pergi menuju kekamarnya.
“Baik Tuan!” ucap pelayan memberi hormat lalu pergi mengambil air kompres sesuai perintah Rai.
“Bagaimana bisa aku melakukan semua ini. Apakah aku sudah gila! Sadarlah Rai, kau masih mempunyai banyak ide tapi kenapa kau memilih ide ini!” ucap Rai mengutuki dirinya sendiri setelah membaringkan Chriss dikasur miliknya.
“Maaf tuan muda! Diluar ada tuan Kim yang ingin bertemu dengan anda!” ujar salah satu pelayan Rai memberitahu.
“Apa maksudmu Kim Muryeong ayahnya hyun joong?” tanya Rai memastikan.
“Benar tuan muda dia sekarang sedang berada diruang tamu bersama presdir Choi!” jawab pelayan itu membenarkan perkataan Rai.
“Orang tua itu sungguh menyebalkan!!” ujar Rai kesal begitu mendengar nama presdir choi.
“Tuan ini air kompres yang anda minta!” ucap pelayan yang tadi disuruh oleh Rai untuk mengambilkan air kompres.
“Letakkan saja disitu, dan suruh tuan kim kesini dan juga janggan biarkan siapapun masuk kesini, kalian pergilah!” perintah Rai kepada seluruh pelayannya.
“Baik tuan muda!” ucap pelayan memberi hormat pada Rai lalu pergi sesuai dengan perintah.