
Rombongan timnas Maroko saat ini sedang menikmati hadiah dari sir Fernandez, sebuah resort dikawasan laut lepas dengan segala kemewahan dan hiburan yang akan memanjakan setiap yang datang.
Menyewa satu pulau kecil khusus untuk rombongan timnas Maroko, setiap pemain diijinkan menginap sekamar jika sudah menikah, tidak diijinkan menginap bersama pasangan yang belum menikah, aturan tuan rumah terkait hal tersebut sangat ketat dan harus dipatuhi bagi siapapun .
semua orang bebas menikmat i segala fasilitas yang disediakan,
Disebuah kamar resort yang menghadap langsung ke arah laut..
Jasmine sedang membantu Achmed bersiap, mereka akan menikmati waktu berjalan jalan di dekat laut, Menggunakan kursi roda khusus, Achmed sudah siap dengan setelan santai nya, celana pendek dan kaos polos, sebuah kacamata dan juga topi, tidak lupa sebuah kain untuk menutupi kakinya yang masih berbalut perban.
"Sudah siap honey ? kita jalan sekarang ya.. " Tersenyum manis Jasmine menawarkan diri.
"Maaf merepotkanmu honey, terima kasih ya.. "
"Aku senang kok, dengan begini kita akan bisa menghabiskan waktu berdua lebih lama. "
saling melempar senyum kemudian mulai keluat dari kamar, Kursi roda yang disiapkan untuk Achmed adalah produk khsusus dan canggih,
hanya perlu menekan tombol dan kursi roda akan otomatis bergerak sendiri maju , mundur, bahkan berbelok, ada juga tombol untuk menyesuaikan sandaran,
sangat nyaman..
Menikmati udara Qatar yang terasa lebih lembab dan panas, kedua insan itu seperti memiliki dunia sendiri, asik sendiri satu sama lain, dan saat ini Achmed ingin mengajak Jasmine menuju ruang teather,
"Sudah cukup menikmati lautan lepas, aku ingin kita ke gedung teater, disana akan lebih dingin kan.. "
"yaa.. aku yang pilih filmnya ya"
Gedung teather memiliki aula khusus untuk petunjukan seperti opera dan ruangan lain disisi berlawanan untuk menonton film ala. bioskop pribadi.
Sebelumnya, usai sarapan tadi Jasmine memberikan obat ajaib dari Aleea yang katanya akan membantu pemulihan cedera pada kaki Achmed lebih cepat,
tetbukti saat ini Achmed merasa jauh lebih baik, kakinya bisa menapak tanpa rasa sakit namun tetap memilih menggunakan kursi roda sampai benar benar pulih.
Sebuah film romantis komedi diputar, hanya ada mereka berdua didalam ruangan gelap hanya pantulan layar film yang menerangi.
ditempat lain..
Aleea dan Romain menikmati waktu di sebuah yacht, menuju agak ketengah laut berencana akan menyelam bersama.
Menggunakan pakaian khusus menyelam berwarna hitam dengan sebuah tabung oksigen yang akan bisa digunakan hingga satu setengah jam.
Aleea dan Romain menyelam beriringan, keindahan alam bawah laut sangat indah, dengan arus bawah yang tidak terlalu kencang, cukup seru bagi keduanya berenang melawan arus bawah laut.
Aleea dan Romain menyusuri dasar laut yang menyuguhkan keindahan karang dan aneka. biota laut.
waktu satu setengah jam terasa cepat saat mereka harus kembali naik ke. permukaan.
"itu tadi sangat seru, indah sekali dibawah sana.. " Aleea melepaskan tabung oksigen lalu pakaian selamnya.
"Kulit kita akan menggelap tapi airnya memang sangat segar, aa aku mau berenang.. "
Romain kembali menceburkan diri kedalam air usai melepaskan setelan penyelamnya,
Aleea hanya duduk diteoia Yacht dengan kaki yang bermain dipermukaan air.
BYURR !!!
sesuatu menarik kaki Aleea dari bawah air..
"ROMAIN !!!" aleea mengejar Romain yang berenang menjauh usai berhasil menarik dirinya kedalam air
mereka berenang saling mengejar mengitari yacht, tanpa peralatan mereka tidak boleh jauh jauh dari yacht.
"Bagaimana jika snorkeling ??" tawar Romain
"Ayo kita pindah ke tepian untuk itu.. "
Kembali naik keatas yacht lalu bergerak ke daerah tepi pantai,
Saat sedang asik menikmati biota laut dibawah permukaan air tiba tiba, Romain menarik Aleea masuk kedalam air, berenang dibawah air sambil menahan nafas.
hup..
Aleea muncul diatas permukaan untuk mengambil nafas, begitu juga dengan Romain..
"Ayo lakukan sesuatu yang seru dibawah air Leea.. "
"sesuatu seperti apa.. " belum selesai mengucap Romain kembali mengajak Aleea mengambil nafas banyak banyak dan kembali masuk kedalam air.
Romain menggoda dengan berenang memutari Aleea, sedangkan Aleea mengikuti arah gerakan Romain yang mengitari dirinya.
Dan yaa.. keduanya saling mengitari lalu iseng melakukan ciuman dibawah air.
tidak bisa terlalu lama, setengah menit kemudian keduanya sudah kembali muncul di permukaan, kehabisan nafas hehhee...
Aleea mengajak Romain naik keatas Yacht karena sebentar lagi senja, tentu saja harus menyaksikan bagaimana matahari terbenam.
didalam Yacht..
Aleea dan Romain mengeringkan tubuh lalu mengganti dengan pakaian bersih dan kering. Kemudian Mengemudikan yacht mencari lokasi terbaik menyaksikan matahari yang akan terbenam sebentar lagi
Yacht berhenti di tempat yang diinginkan, lalu Romain dan Aleea berdiri diujung dek yacht,
memeluk Aleea dari belakang, tangan Romain merengkuh perut Aleea posesif, menyandarkan kepala pada bahu dan menikmati hembusan angin yang terasa mulai sejuk di kulit.
Aleea sendiri ikut hanyut dalam suasan romantis menjelang senja, dengan nyaman menyandarkan diri pada tubuh Romain.
Dan keduanya sama sama terpuaku saat Sinar Matahari mulai menyemburat diujung senja, warna gradasi keemasan terasa menghangatkan suasana.
Aleea melingkarkan kedua tangannya pada leher Romain lalu memulai ciuman romantis sampai matahari tenggelam sempurna.
senja berganti malam...
namun ciuman itu seakan tidak cukup, hormon feromon menyeruak menginginkan lebih.
hanya ada mereka berdua didalam yacht, seakan terlanjur merasakan candu, Aleea mendorong tubuh Romain ke sebuah sofa didalam yacht,
sofa yang menghadap ke jendela dengan hamparan laut diluar sana.
Aleea berada diatas tubuh Romain yang bersandar pada sofa , menikmati cumbuan dari wanita yang sudah menguasai hati dan jiwanya.
tanpa disadari satu persatu kain yang mereka pakai teronggok begitu saja dilantai,
Aleea menari indah diatas Romain, tubuhnya meliuk naik turun menggerakkan pinggulnya.
ini adalah pertama kalinya mereka bercinta dalam mode manusia normal, tubuh manusia yang sama sama candu.
otot Romain begitu keras terasa membuat Alea terbuai ingin menikmati permainan lebih lama.
Penyatuan terasa lebih nikmat saat sesekali yacht terbentur ombak, membuat yacht bergoyang terombang ambing dilautan, seiring dua insan yang juga larut dalam setiap gerakan mencari dan menerima kenikmatan.
berjam jam mereka melakukan aktifitas panas terlarang itu hingga jam di dinding menunjuk pada pukul delapan lewat lima belas menit.
Lenguh panjang keduanya saat sama sama merasakan pelepasan,
huhh.. huh.. huhh.. kening keduanya menempel dengan ekspresi lelah dan puas bersamaan.
"Kurasa setelah ini kita akan menghabiskan banyak makanan.. "
"sayang... "
"Tubuh kita akan saling candu, kurasa setelah ini aku sangat ingin menikahimu sayang... "
"entahlah.. mungkin saat tim Maroko lolos ke babak final aku akan memberikan jawaban.. "
"kalau begitu aku akan melamarmu secara resmi di dalam stadium usai pertandingan final.. "