
Flash Back
4 tahun lalu
Di sebuah taman bermain seorang gadis kecil menghampiri sekumpulan anak yang sedang bermain lalu berkata "Eh aku boleh ikut main gk?"ucap gadis kecil itu, lalu salah satu dari mereka berkata "Eh ngapain kau kesini, aku gamau main sama kamu, kata mamaku Orang tuamu miskin nanti kami cuman kau manfaatin aja" kata anak perempuan itu dengan nada mengejek.
"iya aku juga gamau main sama mu" kata anak yang lain dengan nada tidak suka
"aku juga gamau punya kawan miskin" sambil mendorong gadis kecil itu.
"iya sana kau pigi jangan deket kami"
Gadis kecil itupun nangis karena didorong oleh mereka sampai terduduk ditanah lagu berkata "Kalian jahat kenapa kalo aku miskin, apa miskin adalah jahat tapi aku ga jahat kok hiks hiks". sambil nangis
Ditempat yang tidak jauh dari tempat gadis kecil itu main ada 3 orang anak laki laki yang melihat kejadian itu, lalu anak laki laki bermata biru berkata "We itu kenapa kok nangis?" tanyanya.
"Eh iya kenapa itu, tolongin yok we kayaknya dia diganggui sama temenya" Katanya kepada temanya.
"Yok lah kita bantu" lalu mereka bertiga pun menuju ketempat anak gadis yang menangis itu.
" Eh ada apa ini kok kalian bikin dia nangis, gaboleh gitu loh sama temenya" kata anak laki2 bermata biru gelap.
"Eh kamu kenapa nangis diapain sama mereka?" tanya anak laki2 yang berambut pirang.
"Aku hiks tadi mau main sama mereka tapi mereka marah2 katanya gamau main sama aku karena orang tua aku miskin hiks hiks" ucap gadis kecil itu sambil menangis.
"Udah main sama kami aja yok, gausah main sama mereka, mereka orang sombong" kata anak yg bermata biru gelap. "Siapa namamu? kenalin namaku Naser Re" katanya ingin tau nama Gadis kecil itu
"Na-namaku Zara Ray kak" ucapnya terbata
Ya gadis itu adalah Zara kecil, karena dia kesepian dia datang ketaman dan melihat anak tetangganya sedang bermain bersama jadi dia ingin ikut main juga
"Kenalin Namaku Hendri Exaar, sekarang kita berteman ya, jangan nangis lagi" kata anak itu sambil tersenyum manis Kearah Zara.
"Kenalin namaku Ibients Ibi, oke sekarang ikut kami ketempat kakek Lin, kamu mau kan berteman sama kami?" tanyanya kepada Zara
"Iya aku mau kak"
"Yaudah ayo kita kesana" Kata Hendri.
sedikit info Kakek Lin adalah kakek angkat dari Naser, Ibi, Hendri. Beliau mengajarkan mereka bertiga bela diri. kakek Lin orang yang sangat berbakat dia bisa macam2 beladiri. Mereka akan ketempat kakek Lin jika lagi libur sekolah, rumah kakek Lin sudah seperti rumah kedua bagi mereka.
Sesampainya dirumah kakek Lin mereka langsung disambut oleh Kakek Lin "Wah kalian datang, loh anak ini siapa? teman baru kalian?" tanya kakek Lin penasaran ketika melihat Zara.
"ini temen baru kami kek, tadi kami jumpa ditaman, dia tadi diganggui sama anak anak yang ada disana jadinya kami tolongin deh. namanya Zara kek" ucap naser menjelaskan kepada kakek Lin.
"Iya Zara mau kek, Zara juga pengen belajar taekwondo, biar Zara bisa ngelindungi Mama dan Ayah Zara kek" ucap Zara antusias.
"Oke nanti kakek ajari, tapi kalian makan siang dulu ya, pasti kalian belom makan kan?
kata kakek Lin menyuruh Zara dan teman temanya makan.
"siap bos" ucap mereka serempak.
Skip selesai makan
Selesain makan mereka berempat berempat langsung menemui kakek lin. lalu Zara berkata "Ayolah kek ajarin Zara taekwondo, Zara udah gasabar kek" katanya
"iya ayo kita kedojo" kata kakek Lin dan mereka berempat mengekor dibelakngnya.
"Ayo Zara kita pemanasan dulu, kamu ikutin kakek ya" kata kakek Lin menyuruh Zara Dan Zara pun mengikitinya. Lalu kakek Lin pun mengajari zara tekhnik tekhnik dasar dari Taekwondo, Zara pun cepat memahami nya karena di anak yang jenius
3 tahun kemudian
Zara tumbuh dengan cepat tak terasa umurnya sudah 10 tahun. Dia dan temanya tumbuh bersama baik suka maupun duka, sebesar apapun itu masalah yang mereka hadapi mereka tidak akan meninggalkan satu sama lain, dan Juga kecantikan dan ketampanan mereka terlihat, selama 3 tahun ini mereka semakin dekat. diumur yang masih masih 10 tahun Zara sudah lulus SD dan Mendapatkan Beasiswa ke jenjang berikutnya, begitu juga dengan ke 3 temanya karena mereka sama2 jenius jadi bisa menyelekan sd nya dengan cepat
"Wah hebat kamu nak, kamu sangat cepat mempelajari taekwondo ini, luar biasa diumur yang masih kecil ini kamu sudah mahir sekali, kakek kagum padamu" kata kakek Lin memuji Zara.
"kam juga sudah bisa menggunakan senjata api itu, ini luar biasa"kata kakek Lin lagi bahkan naser, hendri dan ibi mereka tidak secepat itu padahal mereka dulu yang kakek ajarkan" Ucapnya lagi.
"ingat pesan kakek, gunakanlah ilmu ini untuk kebaikan jangan disalah gunakan ya nak, jangan kau gunakan ini untuk membuat onar jangan jangan, kalau sampai itu terjadi Kakek akan sangat kecewa padamu nak" ucap kakek Lin mengingatkan Zara.
"iya kek Zara akan ingat pesan kakek, Kan Zara gunakan untuk kebaikan" ucap Zara tersenyum manis.
"yaudah kek Zara pulang dulu ya, aku pulang dulu ya kak Assalamualikum" pamit Zara kepada mereka.
Setelah itu merekapun pulang kerumahnya masing2
Flash back off
\\\\\\\\\\\\\\\
Gimana man teman ceritanya seru gak, kalo gak ya bukan urusan saya, karena saya hanya pemula OwO
Maaf klo banyak typo ya ini novel pertamaku, dan maaf juga kalo jalan ceritanya kaga nyambung >\<.
Jangan lupa dukung aku ya dengan cara like, komen, Favoritkan juga, dan vote agar author semangat bikin ceritanya oke😊