ALIRA

ALIRA
episode 32



Reyhan yang merasa dirinya di panggil seseorang pun langsung menoleh ke sumber suara lalu berdiri, Alira langsung lari menemui Reyhan


"Jangan lari-lari Al,ini rumah sakit"ucap Reyhan


"Hehehehe,maap"ucap Alira cengir


"Ouh ya ibu dimana kak?"tanya Alira


"Lagi di dalam nemenin Karin"jawab Reyhan kemudian duduk kembali di kursi tunggu yang ada di depan kamar rawat inap Karin


"Gimana keadaan nya kak Karin kak?"tanya Alira saat ikut duduk di samping Reyhan


"Dia nggak kenapa-napa kok,cuma luka ringan aja"jawab Reyhan


"Syukurlah kalau gitu"ucap Alira


"Kalau Alira masuk nggak papa kak?"tanta Alira yang ingin masuk ke dalam


"Yah,masuk aja"ucap Reyhan


Alira langsung masuk ke dalam karena sangat ingin melihat kondisi nya Karin saat ini


"Assalamualaikum"Alira mengucap salam saat masuk ke dalam


"Waalaikumsalam"jawab Bu Tina dan juga Karin


"Loh kok kamu di sini Al?"ucap Bu Tina


terkejut


Alira menghampiri Bu Tina lalu duduk di sampingnya Bu Tina dan menceritakan kenapa dia bisa ada di sini


"Tadi saat Alira pulang ke rumah nggak ada ibu jadi Alira tanya sama bibi,kata bibi ibu pergi sama kak Rey Alira baru ingat kalau tadi pagi kak Rey bilang sama Alira kalau mau pergi ke rumah sakit jadi Alira telpon lagi deh kak Rey terus Alira datang ke sini di anterin pak sopir"jelas Alira panjang lebar


"Oooo"ucap Bu Tina sambil mengangguk-ngangguk an kepala


"Gimana keadaan mu kak?"tanya Alira pada Karin


"Alhamdulillah nggak papa kok Al,cuma luka ringan aja"jawab Karin


"Syukurlah kalau gitu,terus pelakunya gimana kak?"tanya Alira


"Belum tau siapa Al"jawab Karin


Kemudian Reyhan masuk ke dalam menyusul Alira dan Bu Tina


"Al ikut kakak yok"ajak Reyhan


"Kemana kak?"tanya Alira


Alira melirik jam dinding yang ada di ruangan ternyata ini masih jam setengah sepuluh pagi


"Alira lagi males ah"ucap Alira


"Ishhh,nggak boleh males, males,ayok ah"ucap Reyhan


"Terserah Alira dong,kok maksa gitu si"ucap Alira


"Ibu,,,tuh kak Rey maksa-maksa Alira,kan Alira lagi males"rengek Alira mengadu pada Bu Tina


"Udah sana kamu temenin kakak kamu cari sarapan gih,ibu juga belum sarapan nanti bungkusin buat ibu,sama kak Karin nanti sekalian belikan buah"ucap Bu Tina


"Loh ibu belum sarapan?"tanya Alira


"Belum"jawab Bu Tina


"Yaudah ayok gas kak kita beli semua makanan yang ada di sekitar sini"ucap Alira langsung berdiri dari tempat duduknya


"Ouhh Sekarang gue tau kelemahan nya Alira"ucap Reyhan senang dalam hati


"Eh kak Rey ayoooo,,,,kok malah begong si,emang suka gak jelas kamu kak"ucap Alira


"Ehh,iya ayok"ucap Reyhan


Kemudian mereka pergi keluar untuk mencari sarapan dan buah


"Kakak mau beli sarapan apa?"tanya Alira


"Bingung Al mau beli apa"jawab Reyhan


"Yaudah bakso aja"ucap Alira ngasih saran asal-asalan


"Kamu yang bener aja ya kali sarapan bakso"ucap Reyhan


"Lah terus kakak mau nya apa?"tanya Alira lagi dengan sabar


"Nggak tau juga"ucap Reyhan


"Kamu emang lebih ribet dari cewek ya kak, sebenarnya kakak ini cewek apa cowok si?heran aku"ucap Alira frustasi


"Cowok lah yakali ada cewek bentukan nya kayak gini"ucap Reyhan


"Kirain"ucap Alira


"Yaudah beli bubur ayam aja,nggak boleh nolak Alira sudah lelah dari tadi jalan mulu kagak beli-beli"ucap Alira mengasih saran menu sarapan