
Mereka pun sampai di salah satu restaurant untuk makan sore
"Beneran kita di ajak makan disini Joy?" tanya Yumna dan Sisi bebarengan
"Tentu" balas Gea menanggapi pertanyan mereka
Sedang Joy langsung duduk di meja makan
"Joy..." Panggil Briant kakek nya yang kebetulan sedang ada di sana
"Kakek" Jawab nya singkat, ia pun menoleh ke arah kakek nya
"Kamu sudah mendapat kan teman Joy?" Tanya Briant
"Ya" jawab Joy singkat
"Baik lah selamat bersenang senang cucu ku sayang, kakek akan mengabari Opa dan Oma mu, pasti mereka senang" ujar Briant dengan mengelus pucak rambut Joy
Setelah nya Briant pun pergi meninggal kan Joy dengan yang lain
Tak lama hidangan makanan pun tersaji, kini mereka menyantap makanan itu dengan menikmati
"Kalian makan lah, jika ada yang kurang tinggal pesan saja" ujar Joy setelah menyuap beberapa makanan ke mulut nya
"Gea kamu bersama mereka dulu, aku dan Gerry ada urusan di sana" arah mata Joy menunjuk ke arah Gerry dengan beberapa orang di sana
"Baik nona" balas Gea
Joy pun menghampiri Gerry, namun ia lupa kalau tidak memungkin kan ia akan bertemu client namun masih mengena kan seragam sekolah
"Tidak jadi saja" balas Joy singkat
"Aneh, apa yang akan ia laku kan" batin Aland melihat Joy
"Seperti nya Joy adalah anak orang kaya" batin Sisi
"Benar benar keluarga kaya, kakek nya saja penampilan nya mewah dan rapih seperti itu" batin Yumna
Tak selang berapa lama Gerry menghampiri Joy
"Nona, anda bisa lihat ini sebentar" Ujar Gerry memperlihat kan sebuah map kepada Joy
Sesegera Gerry pun paham dan memberi kan pena kepada Joy
Joy membubuh kan beberapa point yang menurut nya perlu ia tambah kan, dan meminta Gerry untuk menyerah kan dokumen tadi kepada client nya
Sebenar nya Joy ke Restaurant untuk bertemu dengan beberapa client, namun ketika di sekolah ia melihat Yumna dan Sisi melihat kotak bekal yang ia bawa mereka merasa kagum, hingga membuat Joy ingin menyenang kan mereka
"Ayo kembali" ajak Joy singkat, Gea mengangguk
"Mari adik adik kita pulang, hari sudah hampir senja"
Yumna, Aland dan Sisi pun mengikuti
"Terimakasih Joy, sudah mentraktir kami" ujar mereka bertiga sembari tersenyum tulus dan senang, Joy pun hanya mengangguk
"Tolong tunjuk kan arah jalan ke rumah kalian dari yang terdekat rumah nya dari sini" ujar Gerry kepada mereka ber tiga
"Yang terdekat dari sini adalah rumah kami, saya dan Sisi, lurus maju ke depan ada perempatan di gang masuk" ujar Aland memberitahu kan
Tanpa sadar Joy pun menguap beberapa kali, Gea pun memperhati kan nya
"Nona jika ada lelah, anda bisa tidur sebentar" ujar Gea sembari memberi bantal leher kepada Joy
Joy hanya menerima dan memakai nya, namun ia tidak berani memejam kan mata nya. Ada sedikit lega sebab ia tadi melihat kakek nya di restaurant dengan baik baik saja
"Semua akan baik baik saja" batin Joy, ia hanya menarik nafas kasar
"Sudah sampai kak" ujar Aland menunjuk keluar
Mereka pun berhenti tepat yang di tunjuk Aland
"Terimakasih semua nya, terimakasih Joy" ujar Aland dan Sisi bersamaan dengan melambaikan tangan mereka
Joy hanya mengangguk dan membalas melambai kan tangan
"Rumah ku tidak jauh lagi, hanya di depan ujung perumahan sana" ujar Yumna
"Terimakasih Joy, semua. sampai jumpa besok" ujar Yumna sembari turun dari mobil dan melambai kan tangan nya
"Ya" balas Joy dengan balas melambai kan tangan nya