
🏯🏯🏯
Kini Zhou Shan dan yang lainnya baru saja tiba didepan sebuah kediaman yang ada di istana Shang.
Tanpa menunggu lama lagi Zhou Shan melepaskan cadarnya dan berjalan masuk para pengawal disana mencoba untuk menghalangi jalan Zhou Shan dengan cepat kedua pangeran Shang itu memberikan sorot mata tajam.
" Ayahanda......Ibunda....".Panggil Shang Chyou membuat kedua pasang suami istri itu menatapnya.
" Putraku kau sudah pulang?".Ucap permaisuri Liu Wei yang memeluk kedua putranya itu tanpa menyadari keberadaan Zhou Shan disana.
" ekhem..ekhem bisa lanjutkan nanti saja acara berpelukan nya aku harus segera menolong Qin Yong sekarang".Ucap Zhou Shan datar membuat semua orang disana menatap lekat Zhou Shan dengan melototkan kedua mata mereka.
" Paman....bibi tolong minggir sebentar jiejie akan mengobati Gege Yong sekarang" Ucap Zuzu menyadarkan orang tua dari Qin Yong dan menyingkir dari sana dan mengawasi apa yang akan dilakukan oleh Zhou Shan.
Tanpa banyak bicara dengan cepat Zhou Shan mengeluarkan sebuah kotak kayu polos tanpa ukiran apa pun yang berisi jarum perak mulai dari yang panjang dan kecil.
Dengan cekatan Zhou Shan menusukkan sekitar 10 jarum perak pada titik-titik fatal ditubuh Qin Yong.Lalu Zhou Shan mulai mengamati tubuh Qin Yong yang sangat pucat.
" Minghao jenis racun apa yang ada ditubuhnya?".Batin Zhou Shan yang mengetahui jika minghao juga ikut mengamati sedari tadi.
🐍🐍🐍
" Itu racun dari bisa Ular Sisik Biru jiejie ular itu memiliki satu garis lurus berwarna biru di punggungnya dan bisa dari ular itu dapat membuat orang yang terkena seperti mati tapi dia masih bisa bernafas normal".Jelas minghao yang langsung beranjak pergi begitu saja.
" Ini jiejie penawarnya".Ucap Minghao memberikan 1 botol kecil berwarna kuning yang memiliki wangi khas.
" Kau tahu saja yang aku butuhkan dan apakah masih ada lagi penawarnya? ".Balas Zhou Shan tersenyum tipis saat menggenggam botol kecil yang berisi penawar.
" Tentu saja masih sangat banyak jiejie ".Jawab Minghao santai karena dia tahu apa yang akan dilakukan Zhou Shan nantinya.
" Bagus".Ucap Zhou Shan tersenyum dan tanpa menunda waktu lagi Zhou Shan segera meminumkan penawarnya kemulut Qin Yong.
Zhou Shan mengumpulkan Qi ditangannya dan menyalurkannya ke tubuh Qin Yong.Beberapa saat kemudian tubuh Qin Yong mengalami kejang-kejang dan mengeluarkan darah hitam berbau busuk disetiap jarum-jarum perak yang ditusuk-tusuk kan oleh Zhou Shan tadi.
" Racunnya telah hilang semuanya nanti setelah Qin Yong sadar segera suruh dia membersihkan diri karna bau dari racun yang keluar tadi benar-benar busuk".Jelas Zhou Shan dengan menutup hidungnya.
" Terimakasih banyak shan'er ".Ucap permaisuri Qiaofeng memeluk Zhou Shan sekilas dan langsung menghampiri putranya.
" Untuk Paman Qin Ho,Shang haoucun dan yang lainnya ikut aku ke aula istana sekarang ".Ucap Zhou Shan dingin membuat suasana disana ikut menjadi dingin.
" Gege Hongli tunjukan jalannya ".Ucap Zhou Shan menatap Shang Hongli dengan sorot mata untuk segera menunjukkan jalannya.
" Mari".Jawab Shang Hongli berjalan memimpin didepan.
Semua orang kini sudah berada didalam aula istana mereka yang ada disana tak berani mengucapkan satu katapun dari mulut mereka saat melihat Zhou Shan yang terdiam dan memejamkan kedua matanya.
Berbeda lagi dengan Zhou Shan yang sedari tadi kesadarannya berada didalam dimensi dan tengah membicarakan sesuatu yang penting.
" Tomu hubungi Jili sekarang".Ucap Zhou Shan dengan bersedekap dada.
" Baik".Jawab Tomu yang langsung mengambil sebuah giok kecil berwarna hijau muda di lengannya yang merupakan giok komunikasi di zaman ini.
" Ada apa Gege?".Tanya Jili dari sebrang sana dengan suara yang berasal dari giok kecil itu.Setelah mendengar balasan dari Jili segera Tomu memberikannya kepada Zhou Shan.
" Jili ini aku.Apa kau sudah melatih penjaga bayanganku sesuai perintahku".Tanya Zhou Shan to the point,Sebenarnya saat masih di akademi serigala bulan dulu Zhou Shan sempat meminta Jili untuk memilihkan dan melatih penjaga bayangan untuknya.
" Sudah jiejie mereka berada di Kultivasi ranah kaisar tingkat 7 yang satu tingkat dibawah ku ".Jawab Jili tegas membuat Zhou Shan,Minghao dan juga tersenyum bangga karena sekarang Jili sudah berubah.
" kirim mereka menggunakan teknik teleportasi sekarang di aula kekaisaran Shang".Balas Zhou Shan tak kalah tegas dengan mengeluarkan aura pemimpin yang cukup kuat.
" Baik".Jawab Jili yang langsung menghentikan komunikasi.
" Kalian berdua siapkan senjata ku".Ucap Zhou Shan pada Minghao dan juga Tomu yang sedari tadi selalu patuh.
Kini Zhou Shan telah membuka kedua matanya dengan sorot mata tajam membuat semua orang disana menelan ludah dengan kasar dan tak berani berbicara sedikit pun.
Tiba-tiba ditengah-tengah aula muncul sebuah portal teleportasi membuat orang-orang disana terperangah.
" Kalian berdua kemari".Panggil Zhou Shan dengan nada dingin dan tegas membuat 2 orang pria yang berpakaian serba gelap dengan sebuah tudung yang menutupi seluruh wajahnya.
" Salam kepada Junjungan ".Ucap kedua penjaga bayangan itu dengan membungkukkan tubuhnya dihadapan Zhou Shan yang lagi-lagi membuat orang-orang disana terkejut dan bertanya-tanya tentang siapa Zhou Shan yang sebenarnya.
" Sebutkan nama kalian".Ucap Zhou Shan berjalan mendekat kearah kedua penjaga bayangannya miliknya itu.
" Saya Wei tuan"." Saya Hua tuan".Jawab keduanya tanpa menundukkan kepalanya sedikit pun dan rasa takut sedikit pun membuat Zhou Shan senang dengan hasil dari pelatihan Jili yang sesuai dengan perintah dari Zhou Shan.
" Bagus....Sekarang cari keberadaan Putri Qin Shuwan diseluruh hutan dikekaisaran Shang dan cari informasi sekecil apapun.Aku ingin malam ini juga kalian menyelesaikannya".Ucap Zhou Shan tegas dengan tubuh tegap dan sorot mata mengintimidasi sekitar.
" Baik tuan".Jawab mereka patuh.
" Kemari tundukkan kepala kalian".Ucap Zhou Shan lagi membuat keduanya menundukkan kedua kepalanya Zhou Shan meletakkan kedua telapak tangannya diatas kepala mereka berdua.
Sebuah cahaya memancar dari kedua telapak tangan milik Zhou Shan dan menyalurkan sebuah gambar dan sifat dari Qin Shuwan pada kedua penjaga bayangannya.
" Pergilah".Perintah Zhou Shan saat telah selesai memberikan informasi kepada keduanya dalam satu kedipan mata kedua penjaga bayang Zhou Shan menghilang begitu saja.
" Apa kalian tidak lelah diam seperti itu? ".Goda Zhou Shan membuat mereka tersadar dan merasa malu karena ketahuan Zhou Shan tengah melongo sedari tadi.
" Paman Shang bisakah kita meminum teh sembari menunggu kedua penjaga bayangan ku mencari informasi".Ucap Zhou Shan dengan puppy eyes nya membuat orang-orang disana tak tahan dengan wajah Zhou Shan.
" Ayo Paman akan menyuruh para pelayan membuatkan teh dengan camilannya sekalian".Jawab kaisar Shang Haoucun dengan menghampiri Zhou Shan dan merangkul pundaknya.
" Kaisar Shang bisakah kau jauhkan tanganmu dari calon istriku/meimei ku/jiejieku".Ucap Liu,Huang Shing dan Zuzu serempak dengan sorot mata tajam pada kaisar Shang membuat Zhou Shan terkekeh kecil melihat sikap ketiga lelakinya itu.
" Maaf".Jawab kaisar Shang Haoucun yang langsung menurunkan tangannya dari pundak Zhou Shan.
" Biarkan saja mereka Paman Haoucun ayo kita pergi minum teh".Ucap Zhou Shan menarik tangan kaisar Haoucun dan berlalu pergi begitu saja membuat ketiga lelaki itu berubah menjadi dingin.
Happy reading and jangan lupa vote nya dong sama like nya juga😢😢