
NAGA ANGIN PETIR
dapat menggunakan essensi petir, satu butir pil ini seharga sebuah senjata pusaka bumi tingkat rendah.
Pil ini belum pernah muncul dipasaran sebelum nya, mungkin akan muncul jika saya kekurangan uang kata Yan Shu.... aihhhh kapten aku mencintaimu kata Zhuo Lan, kami menyanyangimu kapten kata mereka bersahutan.
Kapten terlalu baik dan misterius, penuh teka teki dan tidak terduga... !!!
cukup basa basi nya kata Yan Shu makan pil nya dan berkultivasi lah mungkin kalian akan naik tingkat dan mari kita simulasikan formasi pertempurang naga petir kata Yan Shu.
Fu Fu jaga kami dan bangunkan kami besok pagi kata Yan Shu memberi instruksi kepada Fu Fu... Fu Fu senang Fu Fu kerja kata Fu Fu.
Mereka berkultivasi, dengan bantuan Pil Essensi petir dari lumut racun petir yang telah dipisahkan racun nya, energi yang mengandung essensi petir mengalli ke merdian besar, mereka kemudian menerobos ke meridian kecil mereka, perlahan lahan meridian mereka yang belum terbuka semuanya ( kecuali Yan Shu ) satu persatu mulai terbuka, kotoran yang selama ini mengendap di meridian mereka terdorong keluar, melalui kulit mereka, diantara mereka ada yang terbatuk darah, darah kental hitam keluar dari mulut mereka.
Energi essensi pertir mengamuk di dalam meridian mereka kemudian masuk kedalam dantian, semakin lama essensi petir yang mengembun di dantian semakin tebal, kemudian dantian mereka semakin lebar, sambil mengendalikan energi petir mereka mensimulasikan petir dalam kesadaran mereka, formasi naga petir bergabung dalam kesadaran mereka sehingga pemahanam mereka tentang Formasi petir mulai terbentuk, semakin lama semakin dalam femahanan mereka tentang formasi pertempurang naga petir .
Dalam delapan jam mereka berkultivasi selain mereka menerobos ketingkat yang lebih tinggi pemahaman formasi mereka telah terbentuk sempurna, ( baru terbentuk bukan mencapai kesempurnaan ).
Jiang Fu Yu menerobos ke Tahap Petarung Inti menengah
Jiang Xia Rou menerobos ke Tahap Petarung Inti awal sama dengan Yan Shu
Zhuo Lan Menerobos ke Tahap Petarung Bumi tengah
Zhuo Tang menerobos ke tahap inti awal
Chun Fang menerobos ke Tahap Inti Awal, kecuali Yan Shu yang tidak mengalami terobosan, Yan Shu terlalu sulit menerobos karena dantian nya sudah lebih besar dari telur angsa, dia membutuhkan waktu lama atau sumber daya yang lebih.
Fu Fu berlari kepangkuan Yan Shu, Tuan Mandi Fu Fu senang ikut pagi, Tuan Pagi Fu Fu mandi kata Fu Fu memberitahukan kepada Yan Shu untuk mandi karena hari sudah pagi.
Yan Shu membuka mata nya kemudian disusul Jiang Fu Yu dan Jiang Xia Rou, kalaian mandi duluan setelah itu baru kami Kata Yan Shu. Jiang Fu Yu memasuki kamar mandi, kecantikan sempurna ini merasa badan nya lengket dan berbau karena mengeluarkan kotoran dari hasil terobosannya.
Selnjut nya, Zhuo Lan dan Zhuo Tang juga membuka mata nya disusul Chun Fang, mereka mandi bergantian, hari ini adalah hari yang penting bagi mereka, karena mereka akan menampilkan pertempuran melawan Senior dari pleton prajurit kekaisaran.
Mereka berenam sarapan seperti biasa namu kali ini sedikit berbeda dari Yan Shu karena dia hari ini tidak menyimpan Fu Fu, tetapi mengendong Fu Fu dibahunya, Fu Fu mengelayut manja di bahu Yan Shu, mereka bertujuh termasuk Fu Fu menyelesaikan sarapan kemudian menuju arena pertempuran.
Yan Shu cs, telah menjadi trending topik di ibukota, masing masing sekte sudah menargetkan akan merekrut mereka, setidaknya mereka akan cukup puas, jika dapat merekrut salah satu dari tim naga angin.
Mereka memasuki arena dengan elegan, karena mendapatkan kehormatan sebagai tim terbaik dalam perterungan kelompok, mereka diberi kesempatan untuk mengasah kemampuan melawan, prajurit senior, Jarang jarang terjadi sparing antara junior dan senior dalam situasi resmi, tetapi kali ini Yan Shu Cs mendapat kan kesempatan itu.
Apa hebatnya melawan senior kata salah satu peserta... mereka hanya beruntung bisa menjadi tim terbaik, kata salah satu peserta yang tim nya tidak lolos ke Final yang berarti dia juga tidak masuk seratus besar,
Iya kurasa mereka curang tidak mungkin enam orang selalu menang dalam melawan jumlah musuh yang lebih banyak.
Iya nih kultivasi mereka juga biasa biasa saja, kurasa mereka tidak terlalu kuat jika bertarung secara individu, saya yakin dapat mengalahkan Yan Shu atau Zhuo lan jika bertarung sendiri sendiri..
Macam ragam jenis percakapan terjadi disekitar penonton ada juga yang mendukung Yan Shu dan Tim nya, kalau mereka lemah tidak mungkin mereka menjadi tim terbaik itu artinya mereka kuat kata salah satu peserta yang pernah merasakan dikirim ke dinding arena oleh Yan Shu Cs.
Mereka hanya beruntung jawab salah satu pemuda yang iri tadi, kemudian dibalas yang lain, apakah keberuntungan selalu menyertai mereka setiap saat, itu bukan keberuntungan itu nama nya jenius kata salah satu perempuan.
Baik lah hari ini kita akan membuka pertempurang Final dengan pertempuran anatara Pemenang terbaik pertempuran kelompok Yaitu Tim naga angin yang di kapteni Yan Shu... tim naga angin silahkan memasuki arena, mereka memasuki arena pertempuran Yan Shu cs, membungkuk dan memberi hormat ke panggung kaisar, kaisar membalas dengan tersenyum.
Selanjut nya Pleton penjaga ibu kota kali ini dipimpin langsung oleh jendral Chun Yang kepada Pleton Pelindung ibu kota dipersilahkan naik kepanggung.
Kenapa harus ayah sih yang memimpin mereka guman Chun Fang, sudah tenang dan Fokus, ini hanya sparing kita akan menampilkan yang terbaik kata Yan Shu memberi motivasi kepada Chun Fang.
Wasit berdiri di tepi arena, aturan kali ini adalah, pertempuran dalam formasi, dilarang melakukan pertarungan individu hanya kekuatan formasi pertempuran yang diperbolehkan kata wasit. Bagaimana dengan senjata kata Yan Shu, pertempuran tidak diperkenankan menggunakan senjata pusaka kata wasit.
Pertempuran Sapring Junior dan Senior dimulai...wasi berteriak.
Yan Shu menganalisa sesaat kemudian dia mengeluarkan kuas,.....
Para penonton tertawa, melihat kuas di tangan Yan Shu, hahahah melawan formasi menggunakan kuas, apa bocah itu gila... orang lawan pedang belum tentu berhasil ini malah mengeluarkan kuas kata salah satu penonton.
Jendral Chun Yang, melihat Yan Shu mengeluarkan kuas, tahu bahwa Yan Shu akan membuata array susunan demi melindungi Tim nya, Kuas Yan shu mengeluarkan energi kemudian energi tersebut membentuk pola, pola yang terbentuk segera menyusun membentuk rune, rune dari energi tersebut membentuk kubah mini yang melingungi mereka dari serangan formasi angin selatan memutari gunung.
Array Susunan kata patriak salah satu sekte....
Penatua lain juga berseru.... itu benar benar array susunan meskip tingkat nya lemah tapi untuk seorang remaja yang berkultivasi di jalan beladiri mengkultivasikan profesi adalah hal sulit.
Ini patut di apresiasi, sangat jarang seorang kultivator mengambil dua jalan kultivasi, kerumunan penonton dibuat terkejut oleh Yan Shu, termasuk penatua dan patriak sekte, yan shu ini terlalu misterius, awalnya dia tidak mengeluarkan kemampuannya sekarang dia mengeluarkan kemampuan lainnya, kejutan apa lagi dari kapten tim kecil ini kata kepala keluarga Zhuo.
Hati hati array Yan Shu meski tingkat rendah tidak sesederhana itu kata Jendral Chun Yang kepada prajuritnya, jendral Chun Yang menghunuskan tiang benderanya kedepan kemudian memutar bendera tersebut, Tiga puluh prajurit senior melopat dengan tinggi dan rendah lompatan yang berbeda beda, mereka seolah olah gelombang angin yang sedang bertiup, kemudian mereka berlompatan mengelillingi Yan Shu Cs yang berada didalam array Susunan, Persiapkan Formasi pertama dari Naga Petir, kata Yan Shu karena dia tahu array nya tidak akan bertahan lama menghadapi serangan dari Pleton Penjaga Ibukota ini.
Para prajurit yang terlatih dengan jumlah tiga puluh orang menggunakan tombak nya menyerang dinding susunan array yang melindungi Yan Shu Cs, serangan pertama ketiga puluh prajurit ini terpental semua, karena serangan balik dari energi array.
Para penonton terkejut melilhat kejadian itu, mereka mengharapkan array tersebut pecah tetapi justru sebaliknya array tersebut malah menyerang balik mereka dan meemparkan mereka ke jarak tiga meter dari dinding Formasi, Jnedral Chun Yang memberi perintah melalui bendera, dia mengangkat bendera tinggi tinggi dan memantapkan nya tanpa memutar seperti sebelumnya, ketiga puluh prajurit melompat keatas tepat di pusat inti array susunan Yan Shu, kemudian Jendral Menghentakkan Tiang bendera kebawah, Para Prajurit nya menyerang tepat ke inti array, terdengar suara angin yang menderu deru... prak prak prak bhuarrrrr.....
Array susunan tingkat rendah buatan Yan Shu Pecah, energi array melesat kesegala arah, menghantam prajurit dan dinding susunan pelindung arena, meski array susunan mereka pecah, tapi array tersebut mampu mellempar para prajurit sampai sepuluh meter....” Formasi pertama naga Petir ditengah samudra” teriak Yan Shu, Kali ini formasi mereka berbeda, Zhuo Lan berada di posisi paling depan dengan menggengam busur, dibelakang nya ada Zhuo Tang dan Chun Fang dengan masing masing menggenggam busur, dibelakanya lagi ada Jian Bersaudara , dibelakang Jiang bersaudara berdiri Yan Shu, mereka semua memegan Busur.
Busur.....
Mereka menggunakan busur, layaknya prajurit senior kata para penonton,
Jendral Chun Yang kaget dengan Formasi ini, dia tidak menyangka Yan Shu merubah strategi nya, bahkan mereka tidak menggunakan Foramsi naga angin, tapi menggunakan Formasi aneh ini. Formasi ini dirncang untuk pertempuran jarak jauh.
Langkah pertama kata Yan Shu... keenam orang tersebut mengangkat busur didepan dada mereka, tembak...!!! anak panah dengan aliran listrik kecil berterbangan menuju para prajurit senior, perpaduan dari listrik tersebut berderak derak, Jendral Chun melihat ini ada sesuatu yang aneh, sambil mengarahakan bendera nya kekiri, dia berteriak... jangkan di blokir.......
Tetapi terlambat salah satu prajurit memblokir panah tersebut... ini lah kesalahan mereka dan keterlambatan Jendral Chun Yang memberi komando, anak panah yang diblokir meledak, menghasilkan puluhan anak panah yang lain semuanya tercipta dari energi listrik, Sambil melompat keatas Jendral Chun yang memberi komando Pertahan kan Formasi, angin meliuk liuk dari atas menyapu puluhan anak panah dan menghantam dinding susunan arena...
Para penonto berdecak kagum...Kepala keluarga Jiang dan Kepala Keluarga Zhuo yang sengaja duduk berdekatan berkata.... kapan mereka menjadi sekuat ini...
Saya melihat bahwa sekarang Lan Er dan Tang Er telah naik dua tingkat kultivasinya semenjak bergabung dengan anak itu... Saya juga melihat Yu Er dan Rou Er telah naik dua tingkat yang megejut kan saya mereka berenam menguasai elemen petir.
Semua orang dibuat takjub tanpa terkecuali para patriak, jendral, panglima maupun kaisar, melihat junior junior mereka menguasai elemen terkuat di benua ini .. elemen petir....
Yan Shu....kata Kaisar Geram tapi mata nya berair menunjukkan dia sangat senang, membayangkan masa depan kekaisaran ini ditangan junior mereka yang kuat para senior semuanya menjadi bersemangat.
Selama kompetisi ini berlangsung tidak banyak peserta yang menggunakan elemen, ada satu dua yang menggunakan elemen angin, es kadang kadang api, tapi kali ini mereka melihat keenam junior menggunakan elemen yang sama yaitu petir.
Meski serangan pertama Yan Shu Cs berhasil disapu badai angin dari formasi, angin selatan memutari gunung, tetapi terlihat jelas wajah kaget jendral Chun Yang. Terdengar dari belakang Formasi Yan Shu memberi komando, langkah pertama...!!! keenam busur terangkat didepan dada mereka, besiap membidik, kelima kawan kawan Yan Shu sebenarnya akibat mengeluarkan energi terlalu besar sudah terlihat kelelahan, yang mereka keluarkan tadi sebenar nya bukan elemen petir murni hanya sebentuk energi yang dirubah menjadi petir.
Itulah mereka terlihat kelelahan, tembak kata Yan Shu, kali ini deruan angin kencang menyertai anak panah yang dibungkus petir, karena perbedaan kultivasi yang terlalu jauh Yan Shu Cs berada ditahapan petarung inti kecuali Zhuo Lan dia berada ditahapan Peratung Bumi, sementara para prajurit ini berada ditahapan master inti.. maka dengan mudah anak panah mengandung petir dan angin tersebut tersapu kembali dan menghantam dindin susunan.
Jendral Chun Yang menghunuskan bendera, kedepan bersiap siap untuk menyerang kembali... tiba tiba Jiang Xia Rou berteriak .... kapten.....!!! sebenar nya kalau barometer nya energi Yan Shu, Yan Shu masih dapat meneruskan pertempuran tetapi mellihat teman teman nya seperti sudah kehabisan tenaga... dan melihat Jendral Chun Yang telah mengarahkan bendera nya kedepan... pertanda memulai serangan, Yan Shu Melompat ke atas... sambil berteriak... Kami Menyerah.... kata Yan Shu....
Kerumunan penonton seperti kecewa, merasa kurang puas karena pertunjukan ini terlalu cepat berakhir.
Jendral Chun Yang tersenyum.... Hebat Junior kalian seua telah berjuang dengan baik, berapa lama kalian melatih formasi barusan, kata Jendral Chun yang, satu malam kata Jiang Xia Rou...
Satu malam....??!!! kembali penonton dibuat kagum, mereka berlatih formasi hanya satu malam , Yan Shu hanya kumpulan monster kata para penonton.
Saya puas kata Jendral Chun Yang, semoga penampilan kalian dapat menjadi motivasi bagi junior yang lain kata nya lagi sambil menepuk nepuk pundak yan shu, dia bahkan tidak melihat Chun Fang Jendral dan prajurit nya meninggalkan arena menuju pos nya masing masing, meninggalkan Yan Shu Cs diatas arena, para penonton masih dibuat kagum oleh penampilan mereka, kemudian Yan Shu keluar dari arena diikuti teman temannya menuju kursi peserta.
Kursi peserta dan kursi penonto letak nya berseberngan, seratus orang dikurs perserta sudah dipastikan dapat memasuki sekte secara langsung, sedangkan ribuan orang lainnya akan mengikuti seleksi penerimaan murid sekte sesuai jadwal itu pun kalau mereka lulus seleksi, Pulihkan diri kalian kataYan Shu kepada teman teman nya, Yan Shu tau teman temannya masih menyimpan dua pil yang